Anda di halaman 1dari 12

DISLOKASI

OLEH : KELOMPOK 2
SOFIA INE F
A M A L I AT U L F I T R I F
N U R U L I K M A L I YA H
DISLOKASI ADALAH
TERLEPASNYA SEBUAH SENDI
DARI TEMPAT YANG
SEHARUSNYA. (MOHAMAD
KARTONO,2017).

DISLOKASI ADALAH
PERGESERAN PERMUKAAAN
ARTIKULAR SUATU SENDI
SEHINGGA APOSISI
HILANG(BROOKER CHRIS,EGC)
ETIOLOGI

• Cedera olah raga


• Trauma yang tidak berhubungan
dengan olah raga, benturan keras pada sendi
kecelakaan motor
• Terjatuh dari tangga
• Patologis: terjadinya ‘tear’ ligament dan kapsul
articuler yang merupakan kompenen vital
penghubung tulang.
MANIFESTASI KLINIS

• Perubahan kontur sendi


• Perubahan panjang ekstremitas
• Deformitas pada persendian
• Gangguan gerakan
• Pembengkakan
• Nyeri
• kekakuan
DIAGNOSA KEPERAWATAN

1. Gangguan mobilitas fisik b/d gangguan


muskuloskeletal
2. Nyeri akut b/d agen cedera fisik
3. Gangguan citra tubuh b/d perubahan panjang
ekstremitas
4. Ansietas b/d kurang pengetahuan
FARMAKOLOGI

Penanganan medis secepatnya adalah solusi untuk


dislokasi persendian. Obat penghilang rasa sakit
juga dapat diberikan selama penanganan medis.
(Davies K, 2012).
Dislokasi reduksi: dikembalikan ketempat semula
dengan menggunakan anastesi jika dislokasi berat.
RICE
• R : Rest (istrirahat)
• I : Ice (kompres dengan es)
• C : Compression (kompresi/pemasangan balut tekan)
• E : Elevasi (meninggikan bagian dislokasi)
DIET/NUTRISI

• Mengontrol berat badan agar tdk


kegemukan/obesitas
• Mengurangi asupan gula murni, lemak, sodium, kolesterol
• Konsumsi roti gandum utuh (whole wheat) & sereal.
• Susu, keju & yogurt rendah lemak.
• Ikan, unggas dan daging tidak berlemak
• Banyak serat (>25 gr/hr)
• Konsumsi suplemen glikosamin alami (kerang,
udang, teripang, kepiting, rajungan).
PEMERIKSAAN PENUNJANG

• Sinar X (Rontgen)
ditemukan adanya pergeseran sendi dari mangkuk
sendi dimana tulang dan sendi berwarna putih.
• CT Scan
ditemukan gambar 3 dimensi dimana sendi tidak
berada pada tempatnya.
• MRI
pada pemeriksaan MRI ditemukan adanya
pergeseran sendi dari mangkuk sendi.
ASPEK LEGAL

• Otonomi
• Non malaficience (tidak membahayakan)
• Beneficience (tidak Merugikan)
• Fidelity (tanggung jawab)
• Justice (keadilan)
• Veracity (kejujuran)
FUNGSI ADVOKASI

Menurut Kohnke dalam KoZier,B et all,. tindakan seorang advocator adalah


menginformasikan dan mendukung secara obyektif, berhati-hati agar tidak
bertentangan dengan setuju atau tidak setuju suatu keputusan yang dipilih
klien.

Seorang advokator menginformasikan hak-hak klien dalam situasi apapun


sehingga klien dapat mengambil keputusan sendiri.

Fokus peran advokasi perawat adalah menghargai keputusan klien dan


meningkatkan otonomi klien.
PERAN PERAWAT SEBAGAI ADVOKASI

Sebagai advocat (pembela klien) perawat harus


dapat melindungi dan memfasilitasi keluarga dan
masyarakat dalam pelayanan keperawatan.Selain
itu, perawat juga harus dapat mempertahankan dan
melindungi hak-hak klien, hak-hak klien
THANKS

Anda mungkin juga menyukai