Anda di halaman 1dari 13

MEMBANGU

N
KAPABILITAS
ORGANISASI
MENGHADAPI TANTANGAN PERUBAHAN

Oleh: Eko Siswandanu


THERE IS
NOTHING
PERMANENT
EXCEPT
CHANGE
Heraclitus
GLOBAL MEGATRENDS

#1: Demographics
#2: Rise of the individual
#3: Enabling technology
#4: Economic interconnectedness
#5: Public debt
#6: Economic power shift
#7: Climate change
#8: Resource stress
#9: Urbanization
LANGKAH-LANGKAH
MEWUJUDKAN
PERUBAHAN
• Kemampuan memperkirakan keadaan
• Perubahan sebagai alat pemecahan
masalah
• Identifikasi faktor-faktor penyebab
• Penentuan strategi yang jelas
• Menilai hasil perubahan yang terjadi
MASALAH-MASALAH DALAM
MEMPERKENALKAN PERUBAHAN

• Rasa takut
• Penolakan terhadap perubahan
• Cara yang tidak didasarkan kepada landasan
yang kuat
• Takut gagal
• Pihak-pihak yang terlibat tidak mendapat
informasi yang tepat
PENGEMBANGAN
ORGANISASI
Variabel yang perlu dipahami dalam
mengembangkan organisasi:
• Asal-usul organisasi
• Legitimasi organisasi
• Kesehatan organisasi
• Pertumbuhan organisasi
• Kepribadian organisasi
• Citra organisasi
ASAL USUL ORGANISASI

• Tiap organisasi diciptakan untuk mencapai tujuan tertentu


• Tujuan organisasi pada dasarnya biasanya bersifat
kompleks
• Tujuan organisasi biasanya berarti tujuan seluruh anggota
organisasi yang bersangkutan
• Tujuan organisasi biasanya melahirkan:
• Kebutuhan yang ingin dipenuhi
• Tugas pokok
• Pendekatan
• Komponen organisasi
• Rapinya perumusan tujuan
LEGITIMASI ORGANISASI

• Legitimasi bukan hanya terkait keabsahan atau status


organisasi yang didasarkan peraturan perundang-undangan
• Legitimasi lebih pada pengakuan masyarakat terhadap
eksistensi organisasi yang bersangkutan
• Karya nyata, dalam arti turut serta memberikan
sumbangsih terhadap kesejahteraan masyarakat
merupakan salah satu tolak ukur legitimasi
• Organisasi yang hanya bersifat “inward-looking” – dalam
arti membatasi diri kepada peningkatan kesejahteraan
anggotanya saja – hanya akan menunda “doomsday”
KESEHATAN ORGANISASI

• Salah satu fenomena dunia modern adalah tingginya


mortalitas organisasional, banyak organisasi yang tidak
berumur panang – meskipun tidak sedkit yang mampu
tumbuh berkembang
• Untuk menjaga eksistensinya, setiap organisasi perlu
memelihara kesehatan organisasinya, antara lain dengan:
• Tingkat adaptabilitas yang tinggi
• Kepandaian melihat “arah angin”
• Dinamisme yang tinggi
• Kepuasan anggota yang tinggi
• Aliran ide-ide dan masukan baru
• Dorongan mencari dan menemukan hal baru untuk diterapkan
PERTUMBUHAN
ORGANISASI
• Organisasi adalah organisme yang harus selalu tumbuh,
karena organisme yang berhenti tumbuh sesungguhnya
mulai mengalami proses kematian
• Pertumbuhan bisa bersifat kuantitatif dan kualitatif
• Kemampuan untuk tumbuh tercermin dalam hal berikut ini:
• Punya orientasi masa depan yang tepat
• Orientasi berbasis tindakan (action based orientation)
• Segala aktivitas organisasi tertuju pada tercapainya tujuan organisasi
• Memiliki rencana jangka panjang
• Kesadaran dan kesedaan anggota organisasi untuk memberikan
pengorbanan dalam bentuk kenikmatan jangka pendek demi
kepentingan jangka panjang.
KEPRIBADIAN
ORGANISASI
• Tidak ada 2 organisasi yang sama persis dalam segala hal
• Kepribadian organisasi merupakan hasil dari proses pemantapan dari
berbagai macam faktor, misalnya tujuan yang ingin dicapai, filsafat
yang dijadikan tolak berpikir, gaya kepemimpinan, sejarah, tingkat
loyalitas anggota, pandangan masyarakat, dsb.
• Pemantapan kepribadian organisasi akan lebih mudah dijalankan
apabila hal-hal ini dimiliki, dipelihara, dan dikembangkan oleh
organisasi secara programatis:
• Positifisme
• Pragmatisme
• Fasilitator
• Modernisator
• Pengembangan Institusional
• Pengembangan Citra
CITRA ORGANISASI

• Pertumbuhan, Kepribadian dan pengembangan


organisasi sangat dipengaruhi oleh citra yang
dipancarkan oleh organisasi mengenai dirinya.
• Ada empat hal utama yang mempengaruhi citra
organisasi, yaitu:
• Filosofi yang dianut
• Kebijaksanaan yang dianut
• Kegiatan organisasi
• Efisiensi, efektivitas, produktivitas, kreativitas, dan cara
kerja yang inovatif
INTINYA ...
Perubahan dan pengembangan organisasi akan
dapat terlaksana dengan mantap apabila dalam
organisasi terdapat filosofi yang berorientasi kepada
pentingnya unsur manusia, selaku subjek dan objek
organisasi, yang dalam melaksanakan kegiatannya
didasarkan pada rencana yang matang dengan
skala prioritas yang jelas, program yang jelas
dijabarkan dari rencana yang telah ditetapkan serta
didukung oleh anggaran yang memadai dan diisi
oleh individu-individu yang loyal kepada organisasi,
memiliki disiplin yang kuat, pengetahuan dan
ketrampilan yang sesuai dengan tujuan organisasi
serta mempunyai perilaku yang mendorong ke arah
terciptanya organisasi yang sehat

Anda mungkin juga menyukai