Anda di halaman 1dari 23

PENGEMBANGAN GERAK DASAR

MANIPULATIF DI SD

OLEH
DRS. ADI PUTRA, M.Pd
POKOK BAHASAN :

A. PENGERTIAN.
B. JENIS-JENIS GERAK DASAR MANIPULATIF.
C. PROSEDUR PENGEMBANGAN GERAK DASAR
MANIPULATIF.
D. VIDIO LATIHAN GERAK DASAR MANIPULATIF.
E. TUGAS KELOMPOK MEMBUAT VIDIO PRAKTIK
LATIAHAN PENGEMBANGAN GERAK DASAR
MANIPULATIF UNTUK SD.
A. PENGERTIAN
1. Menurut KBBI.
Kata manipulative berasal dari kata “Manipulasi” bersifat
manipulasi. Menurut KBBI kata Manipulasi berarti tindakan
untuk mengerjakan sesuatu dengan tangan atau alat-alat
mekanis dengan trampil.
2. Menurut Sujiono (2007) mengatakan sbb:
Gerak Manipulatif adalah aktivitas yang dilakukan tubuh
dengan bantuan alat.
3. Menurut Pramono dkk (2010) mengatakan sbb :
Gerak Manipulatif adalah gerak memainkan benda /
obyek atau alat tertentu, alat tertentu itu bisa berupa,
bola, raket, senjata, dan kayu pemukul atau stick.
KESIMPULAN
 Gerak Manipulatif adalah aktivitas anggota tubuh dalam
memainkan benda/ obyek/ alat tertentu, alat tertentu tersebut
dapat berupa bola, raket, senjata, dan alat pemukul atau
stick.
 Perkembangan gerak manipulatif adalah suatu keterampilan
memanipulasi obyek sambil bergerak. Kemampuan melem-
par dan menangkap menjadi salah satu kemampuan
manipulatif yang sangat diperlukan pada masa perkembang-
an peserta didik. Karena keterampilan ini dapat menopang
terhadap kebutuhan gerak pada usia anak-anak.
B. JENIS-JENIS GERAK MANIPULATIF
Kalau kita identifikasi jenis-jenis gerak manipulative pada
siswa di sekolah dasar, maka dapat kita temukan sbb :
1. Gerak melempar.
2. Gerak menangkap.
3. Gerak memukul.
4. Gerak menendang.
5. Gerak menggiring.
6. Gerak menggeliding.
7. Gerak memantulkan.
8. Gerak melambung.
9. Gerak memvoli.
10. Gerak menembak.
11. Gerak mengoper dll.
Beberapa contoh gerakan Manipulatif
1. Melempar adalah keterampilan manipulatif menggunakan satu atau
dua tangan untuk melontarkan objek mengarah ke target dan objek
menjauh dari badan.

2. Menangkap adalah gerakan menghentikan momentum suatu objek


menggunakan tangan.
lanjutan
3. Memukul adalah agresi yang dilakukan menggunakan satu atau
dua
tangan, dapat juga menggunakan alat untuk menunjukkan daya
dorongan kepada suatu objek.

4. Menendang adalah gerak manipulatif menggunakan kaki untuk


memindahkan objek dengan gerakan mengayunkan tungkai kaki.
lanjutan
5. Menggiring adalah gerakan membawa objek (bola) dari suatu area
ke area lain dengan menggunakan tangan atau kaki.

6. Menggeliding adalah gerakan menggulirkan objek (bola) dilantai


kearah tertentu dengan tujuan memindahkannya ketempat lain
C. Perkembangan Gerak Manipulatif

 Perkembangan gerak manipulatif adalah suatu keteram -


pilan memanipulasi objek sambil bergerak.
 Kemampuan melempar dan menangkap menjadi salah
satu kemampuan manipulatif yang sangat diperlukan pada
masa perkembangan gerakan siswa di Sekolah Dasar.
 Keterampilan gerak manipulatif (melempar, menangkap
dan memukul) yang dimiliki siswa dapat menopang
terhadap kebutuhan gerak pada usia anak-anak khusus
nya siswa Sekolah Dasar. Adapun keterampilan lainnya
seperti Menendang, Menggiring, dan Memukul (smash)
bola diperlukan pada usia Remaja dan Dewasa.
Keterampilan manipulatif dibedakan menjadi 3 bagian,

Perkembangan gerak manipulatif adalah suatu keteram -


pilan memanipulasi objek sambil bergerak. Keterampilan
manipulatif ini, dibedakan menjadi 3 bagian yaitu :

1. Keterampilan menjauhkan objek:


Contohnya : Melempar, Memukul, Menendang dll.
2. Keterampilan menambah penguasaan:
Contohnya : Menangkap, Mengumpulkan, Mengambil.
3. Keterampilan bergerak bersama:
Contohnya : Menggiring, memantul-mantulkan
(dribbling), Membawa
1. Menjauhkan objek dalam gerak manipulatif

1. Melempar :

2. Memukul :
lanjutan
3. Menendang :
2. Menambah penguasan dalam gerak manipulatif

1. Menangkap :

2. Mengambil/ Merebut
Lanjutan
3. Mengumpulkan/ Menerima
3. Bergerak bersama dalam gerak Manipulatif

1. Memantul-mantulkan.

2. Menggiring bola
Lanjutan

3. Membawa.
D. Prosedur Latihan Gerakan Manipulatif :

Prosedur latihan pengembangan gerakan dasar


manipulative adalah sebagai berikut :
A. PENDAHULUAN :
1. Latihan Pemanasan.
1.1. Lari-lari ditempat.
1.2. Lari pelan-pelan mengelilingi lapangan
2. Latihan Penguluran (Stretching).
2.1. Latihan penguluran otot-otot leher.
2.2. Latihan penguluran otot-otot lengan.
2.3. Latihan penguluran otot-otot togok/ badan.
2.4. Latihan penguluran otot-otot tungkai.
2.5. Dan Latihan penguluran otot lainnya.
B. Latihan Inti :

1. Menjelaskan prosedur latihan gerakan melempar dan


menanngkap bola kecil (bola tenis Lapangan) pada
siswa.
2. Dengan formasi dua bersyaf siswa melakukan latihan
melambungkan bola keatas kepala, kemudian turunnya
bola menangkap dengan dua tangan dilakukan di
tempat secara berulang-ulang.
3. Dengan formasi bersyaf siswa melakukan Latihan
melambungkan bola keatas kepala, kemudian turunnya
bola menagkap dengan dua tangan, dilakukan sambil
berjalan ke depan lebih kurang 10 meter.
4. Dengan formasi dua bersyaf saling berhadapan siswa
melakukan latihan lempar tangkap dengan lemparan
mendatar setinggi bahu dilakukan berulang-ulang.
Lanjutan

5. Dengan formasi dua bersyaf saling berhadapan siswa


melakukan latihan lempar tangkap dengan lemparan
melambung dilakukan ditempat secara berulang-ulang.
6. Dengan formasi dua bersyaf siswa melakukan Latihan
lempar tangkap dengan lemparan menyusur tanah, di
lakukan ditempat secara berulang-ulang.
7. Dengan formasi empat bersyaf, syaf 1 dan 2 maju
sepuluh Langkah kedepan, kemudian balik kanan, siswa
melakukan latihan lempar tangkap, dengan lemparan
datar setinggi dada, setelah melempar pindah tempat ke
teman seberang dan teman dibelakang siap menangkap
bola berikutnya, begitu seterusnya.
lanjutan
8. Dengan formasi empat bersyaf seperti saat melakukan Latihan
lempar tangkap bola datar, siswa melakukan latihan lempar tangkap,
dengan lemparan lambung parabol, setelah melempar pindah
tempat ke teman seberang dan teman dibelakang siap menangkap
bola berikutnya, begitu seterusnya.
9. Dengan formasi empat bersyaf seperti saat melakukan Latihan
lempar tangkap bola datar, siswa melakukan latihan lempar tangkap,
dengan lemparan menggeliding menyusuri tanah, setelah melempar
pindah tempat ke teman seberang dan teman dibelakang siap
menangkap bola berikutnya, begitu seterusnya
10. Latihan terakhir bisa diberikan dalam bentuk permainan yang
dimodifikasi, permainannya mengandung unsur lempar tangkap
C. Penutup
1. Latihan Pendinginan.
1.1. Guru bersama siswa menyimpulkan Latihan lempar
tangkap yang baru dipelajari.
1.2. Menberikan kesempatan siswa untuk memberikan
refleksi terhadap pelajaran yang baru dipelajari.
1.3. Melaksanakan evaluasi pada siswa terhadap
pelajaran baru baru dilakukan.
2. Tindak lanjut.
2.1. Siswa dibariskan dan dikembalikan ke kelas.
D. Menyaksikan video pembelajaran PJOK

VIDIO PEMBEL PJOK


E. Tugas Kelompok Praktik PJOK

1. Buatlah video praktik pembelajaran PJOK


dengan materi pengembangan gerak dasar
lempar tangkap.
2. Lamanya tugas 1 minggu dan kumpulkan pada
ketua kelas atau Penanggung jawab kelas.
3. Sekian terima kasih.

SALAM OLAHRAGA

Anda mungkin juga menyukai