Anda di halaman 1dari 34

NOC DAN NIC

Pengantar untuk penerapan dalam


praktek klinik
By : Ns. Hermansyah, S. Kep, M. Kep
Nursing Outcomes Clasification (NOC)

Adl standar klasifikasi outcomes bagi klien yg


komprehensif yang dibuat untuk mengevaluasi
hasil dari tindakan keperawatan.
Identik dengan “patient goal” atau “expected
outcome”
Terdiri dari :
– 7 domain
– 29 kelas
7 Domain NOC :
1. Functional Health
2. Physiological Health
3. Psychososial Health
4. Health Knowledge and Behaviour
5. Family Health
6. Perceived Health
7. Community Health
Setiap NOC terdiri dari :
1. Label : merupakan standar nama
2. Definition : pengertian label
3. Indicator : tingkah laku dan kondisi konkret untuk
mengevaluasi pasien, skala 1-5
4. Selected Reference : referensi acuan
Setelah mengetahui outcome yang dimaksud
perawat tinggal melihat indikator NOC yang
dikehendaki,
dilihat apa saja yang menjadi kriteria dari
outcome tersebut
Pilih skala yang sesuai dengan kondisi klien
Penulisan Koding NOC :
Urutan : Domain, Class, Outcome, Indicator, Scale, dan Scale
Value
Contoh :
• Psychosocial health : (III) - domain
• Self Control : (O) - Class
• Outcome Aggresion self restraint : (1401) - Outcome
• Indicator 140110 – Indicator
• Scale (never demonstrated to consistently demonstrated) –
Scale
• 1-5 scale Value
Penulisan NOC : NOC= III O 1401103
Nursing Interventions Classification (NIC)

• Adl standarisasi tindakan yg dilakukan oleh perawat


pada semua tempat dan spesialis
• Untuk memudahkan akses dan penggunaan
• Sistem untuk mengklasifikasikan 336 tindakan
keperawatan langsung yang dilakukan oleh perawat
(McClosBkey dan Bulechek, 1994)
• Tujuan : memberikan standarisasi bahasa dan utk
tindakan keperawatan, yg akan memudahkan
komunikasi
Mencakup tindakan keperawatan yg meliputi:
– Tindakan keperawatan langsung, yaitu tindakan yg
dilakukan melalui interaksi langsung dg klien.
– Tindakan keperawatan tidak langsung yi. Tindakan yg
dilakukan tidak langsung kpd klien. Meningkatkan
efektifitas tindakan keperawatan langsung
– Tindakan keperawatan mandiri: berdasarkan inisiatif
manndiri dr dx yg muncul
– Tindakan kolaboratif: atas inisiatif dokter atau tim medis
lain yg pelaksanaannya dilimpahkan kepada perawat
7 domain NIC
1. Basic Physiological (Fisiologi dasar) : mendukung fs fisik
2. Complex Physiological (Fisiologi kompleks) : mendukung
pengaturan homeostatik
3. Behavior (Perilaku)
4. Safety (Keselamatan) : mendukung perlindungan
terhadap bahaya
5. Family (Keluarga) : mendukung unit keluarga
6. Health System (Sistem kesehatan): mendukung
penggunaan efektif sistem pelayanan perawatan
kesehatan
7. Community (Komunitas)
Penulisan Koding NIC :
Urutan : Domain, Klas, Kode NIC, Urutan
Aktifitas
Contoh :
• Domain 3 – behavior
• Klas P – Klas
• 4640 = Level intervensi untuk NIC Anger control
assistance urutan no. 17 yang bunyinya : Identify
consequences of inappropriate expression of anger
• Penulisan NIC : 3P-4640.17
Cara Menggunakan NANDA NOC
dan NIC
Tentukan diagnosis keperawatan (NANDA I)
Tentukan Outcome yang akan memonitor
perkembangan perbaikan dari masalah yang
sesuai dg Dx Keperawatan
Tentukan indikator pada outcome yg dapat
mewakili pencapaian tujuan
Berikan skala pada setiap indikator yg
mencerminkan kondisi klien
Lanjutan…

Masing-masing indikator diberikan skala dengan


nilai minimal 1 dan maksimal 5. tiap indikator
diberikan skala yang berbeda sesuai dg kondisi
klien
Selanjutnya pilih NIC yg sesuai dengan DX
keperawatan dan NOC yg telah disusun
Daftar intervensi yg tersedia dalam NIC dipilih
lagi disesuaikan dengan diagnosis dan
outcomesnya
Sample Care Plan using Case Study
NANDA Nursing NOC Outcomes and Indicators NIC Intervention Label and select nursing activities
Diagnoses
Risk for infection related to 0702Immune Status 6550 infection protection
immunosuppression Definition: Natural and acquired appropriately Definition: Prevention and early detection of infection in a patient at
secondary to chemotherapy, targeted resistance to internal and external antigens. risk
inadequate primary defenses 1=severely compromised thru 5= not compromised Activities:
(central venous catheter), Absolute WBC values WNL(within normal limits) Monitor for systemic and localized signs & symptoms of infection
chronic disease (ALL) and 1 2 3 4 5 (central line site check every 4 hours.)
developmental level. Differential WBC values WNL(within normal limits) Monitor WBC, and differential results (qod)
1 2 3 4 5 Follow neutropenic precautions
Skin integrity Provide a private room
1 2 3 4 5 Limit number of visitors
Mucosa integrity Screen all visitors for communicable disease
1 2 3 4 5 Maintain asepsis
Body temperature IER( in expected range) Inspect skin and mucous membranes for redness, extreme warmth or
1 2 3 4 5 drainage (q4 hours)
Gastrointestinal function Inspect condition of surgical incision
1 2 3 4 5 (central line insertion site q 4 hours)
Respiratory Function Obtain cultures, as needed (Blood cultures prn T>38.3 C q 24 hours)
1 2 3 4 5 (Drainage @ Central line site)
Genitourinary Function Promote Nutritional intake (1500 kcal per day, Pt likes cereal)
1 2 3 4 5 Encourage fluid intake (1225 cc per day, Pt likes orange Gatorade)
1= severe thru 5= None Encourage rest (naps daily 1-3 PM, bedtime t 8:30 PM)
Recurrent Infections Monitor for change in energy level/malaise
1 2 3 4 5 Instruct patient to take anti-infective as prescribed
Weight Loss (Bactrim po BID; Nystatin 5cc,swish & swallow, TID)
1 2 3 4 5 Teach Family about s & symptoms of infection and when to report
Tumors (Immature them to HCP
WBC’s) -Teach patient and family how to avoid infections
1 2 3 4 5 (NIC, 2008)
(NOC, 2008 p.399)
Sample Blank Careplan
Nursing Diagnosis and Interventions: Choose the highest priority Nursing Diagnosis as indicated on the clinical reasoning web.
Include problem statement (NANDA), related to or risk factors (etiology), and defining characteristics (as evidenced by or AEB) as
appropriate.
List all of the appropriate NOC Outcome labels and indicators and NIC intervention labels and nursing activities which will best help your
client achieve those outcomes.
List the rationale for each and determine where your client falls on the outcome indicator scale (1-5) at the specified time intervals.
In the final column summarize why you gave your client the indicator scores that were given and any changes in your care plan that should
be made.
Briefly describe how the plan of care is helping the patient meet the desired outcomes and any changes that need to be made:

Nanda Nursing NOC Outcome Rationale for NOC NIC Intervention Rationale for NIC Chosen
Diagnosis Label(s) and chosen label(s) and nursing
indicators and indictor score activities

Complete NOC label and Describe your NIC label and Describe your rationale for
NANDA Nursing appropriate rationale for appropriate activities choosing this NIC label
Dx Statement indicators and choosing this NOC with individualized
including related rating on scale label and the information added.
or risk factors with date (s) indicator ratings
and defining that you chose for
characteristics this patient.
Contoh Rencana Asuhan Keperawatan berdasarkan Nanda, NOC dan NIC :

Diagnosa Keperawatan/ Masalah Rencana keperawatan


Kolaborasi Tujuan dan Kriteria Hasil Intervensi

Bersihan Jalan Nafas tidak efektif NOC: NIC:


berhubungan dengan:  Respiratory status : Ventilation  Pastikan kebutuhan oral / tracheal suctioning.
- Infeksi, disfungsi neuromuskular,  Respiratory status : Airway patency  Berikan O2 ……l/mnt, metode………
hiperplasia dinding bronkus, alergi Scale : 1. Extremely Compromised, 2. Substantially  Anjurkan pasien untuk istirahat dan napas dalam
jalan nafas, asma, trauma Compromised, 3. Moderatly Compromised, 4. Midly  Posisikan pasien untuk memaksimalkan ventilasi
- Obstruksi jalan nafas : spasme Compromised, 5. Not Compromised.  Lakukan fisioterapi dada jika perlu
jalan nafas, sekresi tertahan,  Aspiration Control  Keluarkan sekret dengan batuk atau suction
banyaknya mukus, adanya jalan Scale : 1. Never Demonstrated, 2.  Auskultasi suara nafas, catat adanya suara
nafas buatan, sekresi bronkus, RarelyDemonstrated, 3. Sometimes Demonstrated, 4. tambahan
adanya eksudat di alveolus, Often Demonstrated, 5. Demonstrated.  Berikan bronkodilator :
adanya benda asing di jalan nafas. Setelah dilakukan tindakan keperawatan selama - ………………………
DS: …………..pasien menunjukkan keefektifan jalan nafas - ……………………….
- Dispneu dibuktikan dengan kriteria hasil : - ………………………
DO:  Mendemonstrasikan batuk efektif dan suara  Monitor status hemodinamik
- Penurunan suara nafas nafas yang bersih, tidak ada sianosis dan  Berikan pelembab udara Kassa basah NaCl
- Orthopneu dyspneu (mampu mengeluarkan sputum, Lembab
- Cyanosis bernafas dengan mudah, tidak ada pursed lips)  Berikan antibiotik :
- Kelainan suara nafas (rales,  Menunjukkan jalan nafas yang paten (klien tidak …………………….
wheezing) merasa tercekik, irama nafas, frekuensi …………………….
- Kesulitan berbicara pernafasan dalam rentang normal, tidak ada  Atur intake untuk cairan mengoptimalkan
- Batuk, tidak efekotif atau tidak ada suara nafas abnormal) keseimbangan.
- Produksi sputum  Mampu mengidentifikasikan dan mencegah  Monitor respirasi dan status O2
- Gelisah faktor yang penyebab.  Pertahankan hidrasi yang adekuat untuk
- Perubahan frekuensi dan irama  Saturasi O2 dalam batas normal mengencerkan sekret
nafas  Foto thorak dalam batas normal  Jelaskan pada pasien dan keluarga tentang
penggunaan peralatan : O2, Suction, Inhalasi.
Diagnosa Keperawatan/ Masalah Rencana keperawatan
Kolaborasi Tujuan dan Kriteria Hasil Intervensi

Pola Nafas tidak efektif berhubungan NOC: NIC:


dengan :  Respiratory status : Ventilation  Posisikan pasien untuk memaksimalkan ventilasi
- Hiperventilasi  Respiratory status : Airway patency  Pasang mayo bila perlu
- Penurunan energi/kelelahan Scale : 1. Extremely Compromised, 2.  Lakukan fisioterapi dada jika perlu
- Perusakan/pelemahan muskulo- Substantially Compromised, 3. Moderatly  Keluarkan sekret dengan batuk atau suction
skeletal Compromised, 4. Midly Compromised, 5. Not  Auskultasi suara nafas, catat adanya suara
- Kelelahan otot pernafasan Compromised. tambahan
- Hipoventilasi sindrom  Vital sign Status  Berikan bronkodilator :
- Nyeri Scale : 1. Extreme deviation from expected -…………………..
- Kecemasan range 2. Substantial deviation from expected …………………….
- Disfungsi Neuromuskuler range, 3. Moderat deviation from expected  Berikan pelembab udara Kassa basah NaCl Lembab
- Obesitas range, 4. Mild deviation from expected range,  Atur intake untuk cairan mengoptimalkan
- Injuri tulang belakang 5. Not deviation from expected range. keseimbangan.
DS: Setelah dilakukan tindakan keperawatan  Monitor respirasi dan status O2
- Dyspnea selama ………..pasien menunjukkan keefektifan  Bersihkan mulut, hidung dan secret trakea
- Nafas pendek pola nafas, dibuktikan dengan kriteria hasil:  Pertahankan jalan nafas yang paten
DO:  Mendemonstrasikan batuk efektif dan  Observasi adanya tanda tanda hipoventilasi
- Penurunan tekanan suara nafas yang bersih, tidak ada  Monitor adanya kecemasan pasien terhadap
inspirasi/ekspirasi sianosis dan dyspneu (mampu oksigenasi
- Penurunan pertukaran udara per mengeluarkan sputum, mampu bernafas  Monitor vital sign
menit dg mudah, tidakada pursed lips)  Informasikan pada pasien dan keluarga
- Menggunakan otot pernafasan  Menunjukkan jalan nafas yang paten tentang tehnik relaksasi untuk memperbaiki
tambahan (klien tidak merasa tercekik, irama nafas, pola nafas.
- Orthopnea frekuensi pernafasan dalam rentang  Ajarkan bagaimana batuk efektif
- Pernafasan pursed-lip normal, tidak ada suara nafas abnormal)  Monitor pola nafas
- Tahap ekspirasi berlangsung sangat  Tanda Tanda vital dalam rentang normal
lama (tekanan darah, nadi, pernafasan)
- Penurunan kapasitas vital
- Respirasi: < 11 – 24 x /mnt
Contoh pilihan NOC untuk diagnosa “bersihan jalan nafas tidak
efektif”:
Contoh Kriteria dan Skala untuk NOC “Status respirasi :
kepatenan Jalan Nafas”
Pilihan NIC untuk diagnosa “bersihan jalan nafas tidak efektif”:
Pilihan ativitas untuk NIC “manajemen jalan nafas”:
Case Study :
4 year old boy with ALL
Admitted one week after
chemo with a fever of 102.5F
WBC is 0.3,absolute
neutrophil count is zero
New central line placed 10
days ago
C/O nausea & vomiting
Cries and hides behind
mother when approach by
nursing staff
Nursing Diagnosis :

Risk for infection related to immunosuppression


secondary to chemotherapy, inadequate primary
defenses (central venous catheter),chronic
disease (ALL)and developmental level.
Was our choice correct?
Definition of the label: At increased risk for being
invaded by pathogenic organisms
Risk Factors:
– Insufficient knowledge to avoid exposure to pathogens
(developmental level)
– Inadequate secondary defenses (leukopenia)
– Inadequate primary defenses (broken skin from newly placed
central line)
– Pharmaceutical Agents (immunosuppressant, i.e.
chemotherapy)
(NANDA,2009)
Nursing Diagnosis :

Nausea related to chemotherapy as evidenced


by vomiting, patient c/o “tummy ache” and
aversion toward food.
Nursing Diagnosis :

Fear related to unfamiliarity with environmental


experiences as evidenced by avoidance
behaviors (hides behind mother) and crying.
NOC examples: Linked with “Risk for Infection”

Immune Status (0702)


Infection Severity (0703)
Knowledge: Infection Control (1807)
Nutritional Status (1004)
Tissue Integrity: Skin & Mucous membranes
(1101)
Wound Healing: Primary Intention (1102)
Location of wound (#4, Front of Neck)
Immune Status (0702)
Definition: Natural and acquired appropriately targeted
resistance to internal and external antigens.
1=severely compromised thru 5= not compromised
• Absolute WBC values WNL
• Differential WBC values WNL
• Skin integrity
• Mucosa integrity
• Body temperature IER
• Gastrointestinal function
Immune Status (Continued)

1= severe thru 5= None


• Recurrent Infections (infeksi berulang)
• Weight Loss
• Tumors (Immature WBC’s)
(NOC, 2004 p.322)
NIC Examples: Linked with “Risk for
Infection”

6550 infection protection


1100 nutrition management
3590 skin surveillance
6650 surveillance
3660 wound care
Infection Protection 6550

Definition: Prevention and early detection of infection in


a patient at risk
Activities:
– Monitor for systemic and localized s & sx of infection (central
line site check every 4 hours.)
– Monitor WBC, and differential results (qd or qod)
– Follow neutropenic precautions
– Provide a private room
– Limit number of visitors
Infection Protection (Cont.)
Activities (Cont.)
– Screen all visitors for communicable disease
– Maintain asepsis
– Inspect skin and mucous membranes for redness, extreme
warmth or drainage (q4 hours)
– Inspect condition of surgical incision ( central line insertion
site q 4 hours)
– Obtain cultures, as needed (Blood cultures prn T>38.3 C q 24
hours) (Drainage @ Central line site)
– Promote Nutritional intake (1500 kcal per day, Pt. likes
cereal)
Infection Protection (cont.)
Activities (cont.)
– Encourage fluid intake (1225 cc per day, Pt likes orange
Gatorade)
– Encourage rest (naps every afternoon from 1-3 PM, bedtime
at 2030)
– Monitor for change in energy level/malaise
– Instruct patient to take anti-infective as prescribed
(Bactrim BID, po, MTW and Nystatin 5cc,s & s, TID)
– Teach Family about s & sx of infection and when to report
them to HCP
(NIC, 2008)
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai