Anda di halaman 1dari 22

PERUMUSAN TUJUAN,

INDIKATOR TUJUAN,
SASARAN DAN INDIKATOR
SASARAN

Oleh :
IRWAN YUNIZAR, ST
KEPALA SUB BIDANG PERENCANAAN DAN PENDANAAN
BAPPEDA PROV. KALSEL

Banjarbaru, 21 Desember 2020


TUJUAN 1.1 TUJUAN 1.2 (dst) Indikator Tujuan

SASARAN 1.1.1 INDIKATOR SASARAN 1.1.1

STRATEGI-STRATEGI PROGRAM 1 INDIKATOR PROGRAM 1

KEBIJAKAN-KEBIJAKAN KEGIATAN 1.1 INDIKATOR KEGIATAN 1

INDIKATOR KEGIATAN 2
KEGIATAN 1.2. (dst)

SASARAN 1.1.2 (dst)

Muatan RENSTRA-PD
Isu Strategis

Masalah Pokok Masalah Pokok

Masalah Masalah Masalah Masalah

Akar Akar Akar Akar


Masalah Masalah Masalah Masalah
Tujuan

Sasaran Sasaran

Strategi Strategi Strategi Strategi

Arah Arah Arah Arah


Kebijakan Kebijakan Kebijakan Kebijakan
TUJUAN

Suatu kondisi yang


akan dicapai atau
dihasilkan dalam jangka
waktu 5 (lima) Tahun
LANGKAH PERUMUSAN TUJUAN
o Mendukung pencapaian misi daerah
(spesifikasi dari misi);
o Membalikkan pernyataan isu
strategis.
o Dapat diukur dalam jangka waktu 5
tahunan (berkaitan dengan indikator)
o Disusun dengan bahasa yang jelas dan
mudah dipahami (kalimat tidak
bertingkat).
SASARAN

 Rumusan suatu kondisi yang


menggambarkan tercapainya tujuan.

Perhatikan kesesuaiannya dengan:


 MISI DAN TUJUAN organisasi
Kriteria SASARAN

o Dirumuskan untuk mencapai atau


menjelaskan tujuan.
o Untuk mencapai satu tujuan dapat dicapai
melalui beberapa sasaran.
o Disusun dengan memperhatikan masalah
pokok.
o Disusun dengan bahasa yang jelas dan
mudah dipahami (kalimat tidak bertingkat).
Kaitan TUJUAN dan SASARAN Jangka Menengah Pelayanan PD

NO TUJUAN INDIKATOR SASARAN INDIKATOR TARGET KINERJA SASARAN


TUJUAN SASARAN Pada tahun ke-

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)

Sumber : Permendagri No. 86 Tahun 2017


INDIKATOR

Ukuran Keberhasilan
Pencapaian Tujuan dan INDIKATOR
Sasaran Organisasi
INDIKATOR

• Penanda
• Bukti
INDIKATOR

• Ukuran

Indikator yang sering digunakan:


Peringkat, Indeks, Angka, Persentase, Tingkat,
Volume, Waktu.
INDIKATOR

Ukuran yang akan


memberikan informasi
sejauh mana kita
telah berhasil
mewujudkan
tujuan/sasaran yang
telah kita tetapkan
INDIKATOR TUJUAN DAN SASARAN

 Ukuran tingkat keberhasilan


pencapaian tujuan/sasaran
untuk diwujudkan pada tahun
tertentu
 Setiap indikator tujuan/sasaran
disertai dengan rencana tingkat
capaiannya
 Berupa dampak
 Setiap tujuan/sasaran dapat
memiliki lebih dari satu
indikator
LEVEL INDIKATOR
KRITERIA INDIKATOR: SMART-C

1. Specific (spesifik): Sifat dan tingkat sasaran dapat diidentifikasi dengan


jelas;
2. Measurable (dapat diukur): Target sasaran dinyatakan dng jelas &
terukur;
3. Achievable (dapat dicapai): Target sasaran dpt dicapai terkait dng
kapasitas dan sumber daya yg ada (realistis)
4. Relevant (relevan): Mencerminkan keterkaitan antara target sasaran
dengan tujuan;
5. Time Bound (batas waktu): Periode pencapaian sasaran ditetapkan; dan
6. Continously improve (perbaikan berkelanjutan): Sasaran dapat dicapai
secara bertahap
BAGAIMANA MERUMUSKAN INDIKATOR

1. Memperhatikan kondisi capaian masa lalu/capaian


kinerja tahun-tahun sebelumnya.
2. Melihat kemampuan pengerahan sumber daya yang ada.
3. Menentukan dan memprediksi tahap-tahap pelaksanaan
program/ kegiatan.
4. Mengecek/menguji keterkaitan antara strategi, sasaran
dan tujuan yang hendak dicapai.
5. Menentukan perkiraan capaian dengan memperkirakan
kemajuan program/kegiatan.
6. Standar berdasarkan regulasi.
CONTOH-CONTOH
Tujuan Indikator Tujuan Sasaran Indikator Sasaran
Meningkatnya Akses Indeks Meningkatnya APK
dan Kualitas Pendidikan Akses Pendidikan
Pendidikan
CONTOH-CONTOH
Tujuan Indikator Tujuan Sasaran Indikator Sasaran
Meningkatnya Persentase Meningkatnya Produksi sektor
kontribusi sektor kontribusi sektor produksi pertanian
pertanian terhadap pertanian pertanian
pertumbuhan terhadap PDRB
ekonomi daerah

Meningkatnya Persentase Meningkatnya Persentase


kontribusi sektor kontribusi sector kunjungan peningkatan
peariwisata terhadap pariwisata wisatawan kunjungan
pertumbuhan terhadap PDRB wisatawan
ekonomi daerah
CONTOH-CONTOH

Indikator Indikator
Tujuan Sasaran
Tujuan Sasaran
Menurunnya Tingkat/ Angka Meningkatnya Persentase
tingkat Pengangguran penempatan tenaga kerja
pengangguran kerja yang
ditempatkan
Tujuan Indikator Sasaran Indikator
Tujuan Sasaran

Meningkatnya IKLH Meningkatnya Indeks kualitas


kualitas kualitas air air
lingkungan Meningkatnya Indeks kualitas
hidup kualitas udara udara
Tutupan lahan? Indeks tutupan
lahan?
Persampahan?
RTH?
CONTOH MATRIKS
PEMETAAN TUJUAN
TERIMA KASIH
Badan Perencanaan
Pembangunan Daerah
Provinsi Kalimantan Selatan

Anda mungkin juga menyukai