Anda di halaman 1dari 24

INDUSTRI

UREA DAN
NPK
KELOMPOK 5
PARALEL A
KELOMPOK 5
1. Ardo Krisnanto (19031010014)
2. Ayu Khanifah (19031010026)
3. Novan Sandhi P. (19031010028)
4. Cindy Saskia D. (19031010029)
5. Yuki Amru A. (19031010042)
01
UREA
Urea atau biasa disebut karbamida adalah suatu senyawa organik
yang terdiri dari unsur karbon, hidrogen, oksigen dan ni-trogen dengan
rumus molekul CO(NH₂)₂ serta mengandung 46,7% nitrogen. Nama lain
yang juga sering dipakai adalah carbamide resin, isourea, carbonyl diamide
dan carbonyldi-amine

Senyawa ini adalah senyawa organik sintesis pertama yang berhasil


dibuat dari senyawa anorganik. Urea ditemukan pertamakali oleh Hilaire
Roelle pada tahun 1773 dalam urine. Pembuatan urea dari ammonia dan
asam sianida untuk pertamakalinya ditemukan oleh F. Wohler pada tahun
1828. Namun, pada saat ini pembuatan urea pada umumnya
menggunakan proses dehidrasi yang ditemukan oleh Bassarow pada tahun
1870.
02
Prinsip
Pembuatan Urea
Bahan baku pembuatan urea ada 2 macam yaitu ammonia dan
karbon dioksida. Sintesa urea dapat berlangsung dengan bantuan
tekanan tinggi. Sintesa ini dilakukan untuk pertama kalinya oleh
BASF pada tahun 1941 dengan bahan baku karbon dioksida (CO2)
dan amoniak (NH3). Sintesa urea berlangsung dalam 2 bagian.
Selama bagian reaksi pertama berlangsung dari amoniak dan
karbon dioksida akan terbentuk amonium karbamat. Reaksi ini
bersifat eksoterm.

2NH3(g) + CO29g)  NH2COONH4(s)

air. Reaksi ini  


Pada bagian kedua dari amonium karbamat terbentuk urea dan
bersifat
NH2COONH4(s)  NH2CONH2(aq)
endoterm.
+ H2O(l)

Sintesa dapat ditulis menurut persamaan reaksi sebagai berikut :


2NH3(g) + CO2(g)  NH2CONH2(aq) + H2O(l)
Kedua bagian reaksi berlangsung dalam fase cair pada interval
temperatur mulai 170-190 dan pada tekanan 130-200 bar.
Reaksi keseluruhan adalah eksoterm. panas reaksi diambil

 
dalam sistem dengan jalan pembuatan uap air. Bagian reaksi
kedua merupakan langkah yang menentukan kecepatan reaksi
dikarenakan reaksi ini berlangsung lebih lambat daripada
reaksi bagian pertama.
03
Diagram Alir
Proses Pembuatan Urea
04
Faktor yang
mempengaruhi
pembuatan Urea
Faktor Yang Mempengaruhi Pembuatan Urea
1
2
Temperatur 3
Tekanan
Naiknya temperatur akan Kandungan
mengakibatkan reaksi bergeser Air
Kenaikan tekanan menyebabkan
ke arah kiri (endothermis) atau
reaksi bergeser ke kanan, tetapi
menurunkan konversi Adanya air akan
jika tekanan berkurang maka
pembentukan urea. Serta
kecepatan tumbukan molekul mempengaruhi reaksi terutama
meningkatkan kecepatan reaksi reaksi kedua yaitu peruraian
akan berkurang, sehingga
pembentukan urea
kecepatan reaksi akan berkurang karbamat menjadi urea dan air
dalam sistem kesetimbangan sehingga dapat mengurai
konversi karbamat menjadi
urea.
05
Limbah
Pabrik
Urea
Meskipun (NH2)2 CO dan NH-N tidak termasuk senyawa B3, limbah cair
pabrik pupuk urea dapat menimbulkan kerusakan ekosistem badan air yang
sangat serius. Sampai saat ini, pengolahan limbah cair pabrik pupuk urea
dilakukan dengan proses nitrifikasi-denitrifikasi heterotrofik dalam kolam-kolam
terbuka. Karena kadar COD limbah cair ini rendah, proses nitrifikasi-denitrifikasi
heterotrofik tersebut memerlukan banyak masukan sumber karbon, dalam hal ini
adalah metanol.
Selain itu, kinerja proses tidak terkendali ketika terjadi fluktuasi karakteristik
limbah yang ekstrim. Teknologi yang diterapkan berbasis pada penggabungan
activated microalgae dan nitrifikasi-denitrifikasi autotrofik untuk menguraikan
limbah cair urea kadar tinggi dan ammonia kadar tinggi. Microalgae merupakan
mikroba autotrof yang mampu memanfaatkan (NH2)2 CO dan NH-N sebagai
sumber nitrogen (sumber N) dan gas karbon dioksida (CO2) sebagai sumber
karbon
06
Pupuk NPK
Pupuk merupakan salah satu faktor produksi yang sangat penting
selain lahan, tenaga kerja dan modal. Pemupukan berimbang
memegang peranan penting dalam upaya meningkatkan hasil
tanaman. Anjuran (rekomendasi) pemupukan harus dibuat lebih
rasional dan berimbang berdasarkan kemampuan tanah menyediakan
hara dan kebutuhan tanaman akan unsur hara, sehingga meningkatkan
efektivitas dan efisiensi penggunaan pupuk dan produksi tanpa
merusak lingkungan akibat pemupukan yang berlebihan.

Pupuk NPK adalah pupuk buatan yang berbentuk cair atau padat
yang mengandung unsur hara utama nitrogen, fosfor, dan kalium.
Hara N, P, dan K merupakan hara esensial bagi tanaman dan sekaligus
menjadi faktor pembatas bagi pertumbuhan tanaman.
07
Diagram Alir
Proses Pembuatan
Pupuk NPK
08
Industri Urea &
NPK di Indonesia
PT Pupuk Indonesia (Persero) merupakan produsen pupuk
terbesar di Asia dengan total aset pada tahun 2015 sebesar Rp.
93,13 triliun dan total kapasitas produksi pupuk mencapai 13,1
juta ton per-tahun.
1. PT Petrokimia Gresik (Gresik, Jawa Timur)
2. PT Pupuk Kujang Cikampek (Cikampek, Jawa Barat)
3. PT Pupuk Kalimantan Timur (Bontang, Kalimantan Timur)
4. PT Pupuk Iskandar Muda (Lhokseumawe, Aceh)
5. PT Pupuk Sriwidjaja Palembang (Palembang, Sumatera Selatan)
09
Syarat Mutu Urea
dan NPK
Syarat Mutu Urea
Syarat Mutu NPK
THANK
YOU !!!

Anda mungkin juga menyukai