Anda di halaman 1dari 14

MUQADDIMAH

Keutamaan membaca Al-quran


1)Al-quran adalah kalamullah
a)Kitab yang mubarak(diberkati)-6:92
b)Penunjuk jalan yang lurus – 17:9
c)Tidak ada sedikit pun kebatilan di
dalamnya – 41:42
MUQADDIMAH
Keutamaan membaca Al-quran
2) Membaca Al-quran adalah sebaik-baik amal
perbuatan.

‫خيركم من تعلم القرءان وعلمه‬


Sebaik-baik di kalangan kamu orang yang belajar al-
Quran dan mengajarkannya.
- Riwayat al-Bukhari -
MUQADDIMAH
Keutamaan membaca Al-quran
3) Al-quran akan menjadi syafaat pada Hari Kiamat.

Bacalah Al-Quran. Sesungguhnya ia akan menjadi syafaat


bagi pembacanya di Hari Kiamat
- Riwayat Muslim -
MUQADDIMAH
Keutamaan membaca Al-quran
4) Berserta para malaikat yang mulia di Hari Kiamat

Orang-orang yang mahir membaca Al-Quran bersama para


malaikat yang mulia dan baik. Orang yang membaca Al-
Quran dengan terbata-bata, ia mendapat dua pahala
- Muttafaqun ‘alaih-
MUQADDIMAH
Keutamaan membaca Al-quran
5) Menjadi sebab turunnya rahmah dan sakinah.
Tidak ada satu kaum yang sedang membaca,
mempelajari dan mendiskusikan kitab Allah kecuali
para malaikat akan menaungi mereka, rahmat Allah
akan tercurah kepadanya, sakinah akan turun ke
atasnya dan Allah akan sebutkan nama mereka
kepada semua makhluk yang ada disisi-NYA
- Riwayat Imam Ahmad -
MUQADDIMAH
Keutamaan membaca Al-quran
6) Balasan pahalanya berlipat ganda
Siapa saja yang membaca satu huruf Kitabullah, ia akan
memperoleh satu hasanah(kebajikan) dan satu hasanah
itu akan dilipatgandakan menjadi sepuluh kali. Aku tidak
katakan alif lam mim satu huruf, tetapi alif satu huruf, lam
satu huruf dan mim satu huruf.
- Riwayat Imam Ahmad -
MUQADDIMAH
Keutamaan membaca Al-quran
7) Penjaga hati
Sesungguhnya orang yang di hatinya tidak ada
sesuatu pun dari al-Quran ia bagai rumah yang rusak.
- Riwayat at-Tirmizi -
MUQADDIMAH
MUQADDIMAH

‫القرءان َءِاثُم‬
َ ِ‫جِّود‬
َ ُ‫تم الزُِم َمن لم ي‬
ٌ ‫ح‬َ ‫بالتجويد‬
ِ ُ ‫واألخذ‬
‫ و هكذا منه إلينا وصال‬# ‫ألنه به اإلله أنزل‬
Membaca Al Qur'an dengan tajwid hukumnya wajib,
barangsiapa yang tidak memperbaiki bacaan Al Qur'an ia
berdosa, karena dengan tajwidlah Allah menurunkan,
dan demikian pula Al Qur'an itu sampai kepada kita.
- Imam Ibn Al Jazari -
DEFINISI ILMU TAJWID
Tajwid secara bahasa berasal dari kata jawwada
yujawwidu, tajwiidan yang artinya membaguskan atau
membuat bagus suatu bacaan. Atau dalam pengertian
yang lain disebutkan:
‫التحسين واإلتقان‬
memperbagus dan teliti
Ilmu yang memberikan segala pengertian tentang huruf,
baik hak-hak huruf (haqqul huruf) maupun hukum-hukum
baru yang timbul setelah hak-hak huruf (mustahawwul
harf) dipenuhi, yang terdiri atas sifat-sifat huruf, hukum-
hukum madd, dan lain sebagainya.
MUQADDIMAH
HUKUM MEMBACA AL-QURAN DENGAN BERTAJWID
Adapun hukum mempelajari tajwid sebagaimana dalam
kitab Ahkamut tilawah dijelaskan bahwa belajar ilmu
tajwid adalah fardhu kifayah sedang, pengamalannya
adalah fardhu ‘ain. Jadi ketika membaca Al-Qur’an wajib
hukumnya dengan tajwid yang telah disepakati oleh para
ahli tajwid.
Pentingnya belajar ilmu tajwid
  
Di dalam Al-Qur’an Allah berfirman:
‫أَ ْو ِزدْ َع َل ْي ِه َو َر ِّت ِل ا ْلقُ ْرآنَ َت ْر ِتياًل‬  •
Dan bacalah Al-Qur’an dengan tartil”. (Q.S.Al-
Muzzammil: 4.
Maksud dari ayat ini adalah membaca secara
perlahan dan pelan tanpa tergesa -gesa, supaya
jelas dan terang ketika mengucapkan kata
perkata dalam kalimat Al-Qur’an. Sehingga
pembaca atau pendengar mampu memahami Al-
Qur’an dengan baik.

Anda mungkin juga menyukai