Anda di halaman 1dari 30

PERILAKU MANUSIA

PSIKOLOGI
Definisi Perilaku
Manusia
Perilaku berdasarkan kamus besar
bahasa Indonesia didefinisikan
sebagai suatu tanggapan atau reaksi
individu terhadap rangsangan atau
lingkungan. Jadi, perilaku diartikan
sebagai reaksi individu terhadap
rangsangan.
Pada kaitan dengan psikologis, perilaku
mempunyai arti konkrit dari jiwa. Kita
dapat mengenal jiwa seseorang setelah
kita mengamati perilakunya. Pada
konteks ini, perilaku manusia
khususnya dibagi menjadi perilaku
terbuka dan perilaku tertutup.
Anggapan dasar manusia berperilaku,
karena adanya dorongan dari dalam.
Dorongan merupakan suatu usaha
karena adanya kebutuhan. Dengan
demikian perilaku terjadi karena adanya
dorongan untuk pemenuhan kebutuhan.
Perilaku adalah kegiatan atau aktivitas
manusia yang timbul karena adanya
rangsangan, baik yang dapat diamati
secara langsung maupun tidak
langsung.
Ciri-Ciri Perilaku
Manusia
Perilaku manusia senantiasa berbeda,
selalu mempunyai ciri-ciri, sifat-sifat
tersendiri, sehingga dikatakan manusia
itu unik. Di dunia ini tidak ada dua
manusia yang sama sekalipun kembar
identik.
Ciri-ciri Perilaku Manusia
Menurut Sarlito Wirawan

1 2 3 4 5
Kepekaan sosial, artinya Kelangsungan Orientasi pada tugas, Usaha dan Tiap-tiap individu
kemampuan yang perilaku, di sini artinya setiap perilaku perjuangan. Setiap manusia adalah unik,
dimiliki oleh manusia artinya perilaku yang manusia mempunyai individu atau manusia unik mengandung arti
untuk dapat satu berkaitan dengan tugas atau tujuan pasti memiliki cita- manusia yang satu
menyesuaikan perilaku selanjutnya. tertentu. cita yang akan berbeda dari manusia
perilakunya dengan diperjuangkan. lainnya.
pandangan dan harapan
orang lain.
Proses Pembentukan
Perilaku
Kebutuhan dasar adalah kebutuhan
untuk kelangsungan hidup manusia. A.
Maslow menggambarkan kebutuhan
dasar manusia itu pada lima tingkatan.
Kebutuhan Dasar
Manusia
Kebutuhan yang paling Kebutuhan manusia pada tahap
Kebutuhan pada tingkatan kedua
1 mendasar adalah 2 adalah kebutuhan rasa aman 3 ketiga adalah kebutuhan mencintai
dan dicintai.
kebutuhan fisiologis.

Kebutuhan keempat adalah Tingkatan paling puncak adalah


kebutuhan harga diri, seperti kebutuhan aktualisasi diri, seperti
4 kebutuhan dihargai dan
menghargai orang lain, respek atau
5 ingin dipuja atau disanjung orang
lain, berhasil dalam mencapai cita-
perhatian pada orang lain, saling cita atau menonjol dibanding orang
menghargai, toleransi hidup lain.
berdampingan dengan orang lain.
Berdasarkan prosesnya, hal yang harus
kita sadari dan diingat bahwa pada
dasarnya perilaku itu merupakan
interaksi antara perangsang dengan
tanggapan. Oleh karena itu, sebenarnya
perilaku manusia dapat diformulasikan
sebagai berikut.
1. Teori lingkungan
Teori ini menjelaskan bahwa individu
berperilaku, karena adanya rangsangan
atau stimulus (S), baik yang berasal dari
dalam maupun dari luar individu.
Formulasinya dapat digambarkan sebagai
berikut
S O R
Keterangan:
S = stimulus
O = organism/ individu
R = respon
Teori ini memandang terjadinya perilaku
sebagai suatu rangkaian dari adanya
kebutuhan, motivasi, tujuan dan
kepuasan. Hal tersebut bila digambarkan
sebagai berikut.
Gambar di atas merupakan ilustrasi
bahwa manusia berperilaku atau
melakukan aktivitas dalam rangka
mencapai tujuan.
Kebutuhan merupakan hal yang mendasar
yang memunculkan dorongan, sehingga
manusia melakukan aktivitas atau adanya
perilaku untuk mencapai tujuan yang pada
akhirnya terjadi kepuasan.
Macam- Macam Perilaku
Berdasarkan macamnya perilaku manusia ada tiga
macam yaitu

Perilaku
Perilaku Perilaku
Refleks
refleks Bertujuan
Bersyarat

perilaku bertujuan
Perilaku refleks Perilaku refleks disebut juga perilaku
umumnya terjadi bersyarat adalah naluri. Perilaku naluri
secara otomatis dan perilaku yang terjadi adalah gerak refleks yang
tidak disadari terjadi atau muncul karena kompleks atau
tanpa dipikir atau adanya perangsangan merupakan rangkaian
keinginan. tertentu. tahapan yang banyak.
Faktor Yang Memengaruhi
Perilaku Manusia
1. Faktor endogen (genetic/keturunan)
Faktor pembawaan atau herediter merupakan dasar perkembangan perilaku makhluk hidup
selanjutnya. Yang termasuk faktor genetik berasal dari diri individu di antaranya berikut
ini.

Jenis Kelamin
Kepribadian Intelegensi

2 4 6
1 3 5
Jenis Ras Sifat Fisik Bakat
Pembawaan
2. Faktor eksogen
Faktor ini berkaitan dengan faktor dari luar individu, antara lain seperti berikut ini.

Sosial
Pendidikan Ekonomi Faktor Lain

2 4 6
1 3 5
Faktor Agama Kebudayaan
Lingkungan
Domain Perilaku
Domain perilaku menurut Benyamin
Bloom ada tiga yaitu, kognitif, afektif,
dan psikomotor. Ketiga aspek tersebut
saling berkaitan dan ini menentukan
untuk terbentuknya perilaku baru.
urutan terbentuknya perilaku baru adalah
sebagai berikut.

Domain kognitif

Domain afektif

dDomain psikomotor
1. Kognitif atau Pengetahuan
Pengetahuan adalah hasil dari rasa ingin tahu yang
terjadi melalui proses sensoris panca indera,
khususnya mata dan telinga terhadap obyek tertentu.
Pengetahuan adalah informasi yang terorganisasi,
sehingga dapat diterapkan untuk pemecahan masalah.
2. Sikap
Sikap adalah respons tertutup seseorang terhadap
stimulus atau obyek, baik yang bersifat intern maupun
ekstern, sehinggga manifestasinya tidak terlihat
secara langsung.
3. Psikomotor
Domain psikomotorik dikenal sebagai domain
keterampilan, yaitu penguasaan terhadap kemampuan
motorik halus dan kasar dengan tingkat kompleksitas
koordinasi neuromuskular. Domain psikomotorik
mencakup tujuan yang berkaitan dengan keterampilan
(skill) yang bersifat manual atau motorik.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai