Anda di halaman 1dari 33

ESENSI KURIKULUM TINGKAT

SATUAN PENDIDIKAN (KTSP) IPS


SD KELAS RENDAH

Oleh :
Nisye Frisca Andini, M.Pd
PEMBELAJARAN IPS DI SD

SATUAN PENDIDIKAN (KTSP)


PERISTIWA, FAKTA, KONSEP, GENERALISASI ILMU SOSIAL
ESENSI KURIKULUM TINGKAT
DALAM KTSP IPS SD KELAS RENDAH
IPS SD KELAS RENDAH

NILAI, SIKAP, DAN KETERMAPILAN INTELEKTUAL


(KEMAMPUAN ANALISIS), PERSONAL, DAN SOSIAL
DALAM KONTEKS PENDIDIKAN IPS SD KELAS RENDAH

CONTOH KETERKAITAN ANTARA PERISTIWA, FAKTA,


KONSEP, GENERALISASI, NILAI, SIKAP, DAN
KETERAMPILAN INTELEKTUAL, PERSONAL, DAN SOSIAL
DALAM KONTEKS PENDIDIKAN IPS SD KELAS RENDAH
PEMBELAJARAN IPS DI SD

Peristiwa
Hal-hal yang pernah terjadi dan perlu
dibuktikan kebenarannya
PEMBELAJARAN IPS DI SD

ALAMIAH
PERISTIWA
INSANIAH
PEMBELAJARAN IPS DI SD

ALAMIAH
PEMBELAJARAN IPS DI SD

INSANIAH
PEMBELAJARAN IPS DI SD

FAKTA
sesuatu yang telah diketahui atau
telah terjadi benar dan merupakan
kenyataan, realitas yang riil, benar
dan juga merupakan kenyataan
yang nyata
PEMBELAJARAN IPS DI SD
PEMBELAJARAN IPS DI SD

KONSEP
Pengungkapan abstrak yang
digunakan untuk tujuan
mengklasifikasikan atau
mengkategorikan suatu kelompok
dari suatu benda, gagasan atau
peristiwa
PEMBELAJARAN IPS DI SD
PEMBELAJARAN IPS DI SD

GENERALISASI

hubungan antara konsep


dan berisi pernyataan
bersifat umum, tidak terkait
pada situasi khusus
PEMBELAJARAN IPS DI SD

GENERALISASI

KONSEP

FAKTA

PERISTIWA
PEMBELAJARAN IPS DI SD

NILAI
Nilai bersifat umum,
mempengaruhi perilaku
seseorang terhadap jumlah
objek dan terhadap orang
PEMBELAJARAN IPS DI SD
PEMBELAJARAN IPS DI SD

SIKAP
kesiapan seseorang untuk
memperlakukan sesuatu objek,
di dalam kesiapan itu ada aspek
kognitif, afektif dan
kecenderungan bertindak
PEMBELAJARAN IPS DI SD
PEMBELAJARAN IPS DI SD

KETERAMPILAN
INTELEKTUAL

KEMAMPUAN
ANALISIS
PEMBELAJARAN IPS DI SD

KETERAMPILAN INTELEKTUAL

kemampuan yang dibutuhkan untuk


melakukan berbagai aktivitas mental -
berpikir, menalar, dan memecahkan
masalah
PEMBELAJARAN IPS DI SD

KEMAMPUAN ANALISIS

kemampuan atau kecakapan seseorang


atau siswa untuk melakukan penyelidikan
terhadap suatu peristiwa dengan tujuan
untuk mengetahui keadaan sebenarnya
PEMBELAJARAN IPS DI SD
PEMBELAJARAN IPS DI SD

KETERAMPILAN PERSONAL

ditekankan kepada
keterampilan yang sifatnya
mandiri
PEMBELAJARAN IPS DI SD
PEMBELAJARAN IPS DI SD

KETERAMPILAN SOSIAL

meliputi kehidupan dan kerja sama, belajar


memberi dan menerima tanggung jawab,
menghormati hak-hak orang lain, membina
kesadaran sosial. Keterampilan sosial
menempatkan manusia sebagai makhluk
sosial yang senantiasa berinteraksi dengan
yang lainnya, selalu membutuhkan orang
lain dan hidup berkelompok
PEMBELAJARAN IPS DI SD

NILAI, SIKAP, DAN (KEMAMPUAN ANALISIS),


KETERAMPILAN PERSONAL, DAN
SOSIAL DALAM KTSP
MODUL 3
Esensi Kurikulum IPS SD di Kelas Tinggi

Oleh :
Nisye Frisca Andini, M.Pd
K.B 1
PERISTIWA, FAKTA, KONSEP, GENERALISASI
ILMU-ILMU SOSIAL DALAM KURIKULUM SD 2006
KELAS 5 DAN 6
Pengertian Peristiwa, Fakta, Konsep
Peritiwa adalah peristiwa adalah
suatu kejadian yang terjadi di masa
lampau atau masayang akan datang.

Fakta adalah sesuatu yang dipercaya atau


Konsep merupakan kumpulan dari benda- apa yang benar dan kenyataan, realitas
benda yang memiliki karakteristik atau yang real, benar dan merupakan
kualitas secara umum kenyataan yang nyata.
HUBUNGAN ANTARA PERISTIWA, FAKTA, KONSEP,
GENERALISASI

Peristiwa

Siswa fakta

Kegiatan KBM konsep

guru
Konsep berdasarkan sifat, diantaranya :

Konsep bersifat
Abstrak Konsep bersifat Konsep bersifat
kumpulan personal

Konsep melalui Konsep bukan arti


pengalaman kata

Konsep berdasarkan klasifikasi

Tahap Asimilasi

Tahap Akomodasi
Konsep berdasarkan makna, dibagi menjadi :
1.
1. Makna Revolusi merangkum makna denotative
2. Revolusi tidak sama dengan pemberorantakan,
Makna Denotatif melainkan kejadian yang telah diatur
3. Konsep revolusi mencakup kepemimpinan, baik
kelompok maupun perorang
4. Revolusi juga berarti menentang segala sesuatu

2.

1. Siswa diberi kesempatan untuk sampai kepada


pengertiannya sendiri
Makna Konotatif 2. Diberikan bukan diterangkan tanpa ada kaitan dengan
sesuatu
3. Siswa harus membaca sendiri
A. Kesimpulan tentang generalisasi diperbanding dengan konsep, yaitu :

 Generalisasi adalah prinsip-prinsip atau aturan yang dinyatakan dalam kalimat


sedangkan konsep dinyatakan tidak didalam kalimat yang sempurna
 Generalisasi memiliki dalil sedangkan konsep tidak
 Generalisasi adalah objektif dan impersonal sedangkan konsep subyektif dan personal
 Generalisasi memilki aplikasi universal sedangkan konsep terbatas pada orang tertentu

Jenis-jenis Generalisasi:
1. Generalisasi Deskripsi
2. Generalisasi sebab akibat
3. Generalisasi acuan nilai
4. Generlisasi prinsip universal
K.B 2
NILAI DAN SIKAP, KETERAMPILAN INTELEKTUAL/KEMAMPUAN ANALISIS
PERSONAL DAN SOSIAL DALAM KURIKULUM IPS SD 2006 KELAS 5 DAN 6

B. Sikap
Proses terbentuknya sikap sbb:
A. Nilai dan sikap dalam kurikulum IPS
1.Dimulai dengan kepercayaan tentang objek
SD 2006 di kelas 5 dan 6
2.Berkenaan dengan atribut objek
3.Berakumulasi dengan objek

A. Nilai
Tujuan nilai adalah membantu siswa agar memiliki
kesadaran dan mampu mengidentifikasi nilai-nilai C. Keterampilan Intelektual/kemampuan Analisis,
anutannya dan membandingkan dengan nilai yang dianut personal dan sosial
orang lain. Tujuan mengajarkan keterampilan adalah agar siswa
Menurut Notonegoro nilai dibagi menajadi : dapat mengerjakan sesuatu dengan baik, disertai
1.Nilai material keahlian dan dilaksanakan secara berulang.
2.Nilai vital Keterampilan dibagi menjadi 3 bagian, yaitu:
3.Nilai kerohanian nilai kebenaran Keterampilan intelektual
Nilai keindahan Keterampilan personal
Nilai religius Keterampilan sosial
K.B 3
Contoh Keterkaitan antara Peristiwa, fakta, Konsep,
Generalisasi, Nilai, Sikap dan Keterampilan
Intelektual/Kemampuan Analisis, Personal, dalam
Konteks Pendidikan IPS SD Kelas 5 dan 6

Siswa hanya dapat memahami keterkaitan antara


peristiwa, fakta, konsep, generalisasi dan keterampilan
(intelektual, personal, sosial) secara nyata hanya
dengan melalui proses pengamatan terhadap KBM
yang dikelola oleh guru dengan tepat.
Kesimpulan
Apa yang telah diungkapkan dalam pembahasan ini khususnya
tentang peristiwa, fakta, dan konsep serta generalisasi dalam setiap
topic perlu dikembangkan dalam setiap kelas
Sementara penjelasan tentang keterampilan ditunjukkan bahwa
keterampilan hanya dapat diraih melalui pengalaman belajar siswa
Pada akhirnya pengembangan materi pelajaran yang menunjukkan
adanya keterkaitan antara peristiwa, fakta, konsep serta keterampilan
bisa dijadikan kreativitas dalam mengembangkan pelajaran ini.

Anda mungkin juga menyukai