Anda di halaman 1dari 7

PEMERINTAHAN DAERAH

DISUSUN OLEH:

NOVA TRIWULANDARI (196601009)


DWI ARDIYANINGSI (196601109)
YUYUN RAHMA (196601394)
MUH. FADHIL (196601415)
ALVER HAMDANI (196601060)
MUH ERON ERANGGA BACHMID (196601406)
MUHAMMAD AWAL (
PENGERTIAN PEMERINTAHAN DAERAH

Pasal 18 ayat (5) UUD 1945 menyebutkan bahwa:


“pemerintah daerah merupakan daerah otonom yang
dapat menjalankan urusan pemerintahan dengan
seluas-luasnya serta mendapat hak untuk mengatur
kewenangan pemerintahan kecuali urusan
pemerintahan yang olehundang-undang ditentukan
sebagai urusan pemerintahan pusat”.
KEDUDUKAN PEMERINTAHAN DAERAH

mengingati bahwa tugas dan wewenang DPRD menurut Undang-Undang


Nomor 22Tahun 2003 tentang Susunan dan Kedudukan Majelis
Permusyawaratan Rakyat, Dewan Perwakilan Rakyat, Dewan Perwakilan
Daerah, dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah, menyatakan antara lain
bahwa DPRD tidak memiliki tugas dan wewenang untuk memilih Kepala
Daerah dan WakilKepala Daerah, maka pemilihan secara demokratis dalam
Undang-undang ini dilakukan oleh rakyat secara langsung. Kepala daerah
dalam melaksanakan tugasnya dibantu oleh seorang wakil kepala daerah, dan
perangkat daerah.
Susunan dan kedudukan DPRD yang mencakup keanggotaan,
pimpinan,fungsi, tugas, wewenang, hak, kewajiban, penggantian antar waktu,
alat kelengkapan, protokoler, keuangan, peraturan tata tertib, larangan
dansanksi, diatur tersendiri didalam Undang-Undang mengenai Susunan
danKedudukan Majelis Permusyawaratan Rakyat, Dewan Perwakilan Rakyat,
Dewan Perwakilan Daerah, dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah
KEWENANGAN PEMERINTAHAN DAERAH

. Beberapa urusan yang menjadi kewenangan pemerintah daerah untuk


kabupaten/kota meliputi beberapa hal berikut.
1. Perencanaan dan pengendalian pembangunan.
2. Perencanaan, pemanfaatan, dan pengawasan tata ruang.
3. Penyelenggaraan ketertiban umum dan ketentraman masyarakat.
4. Penyediaan sarana dan prasarana umum.
5. Penanganan bidang kesehatan.
6. Penyelenggaraan pendidikan.
7. Penanggulangan masalah sosial.
8. Pelayanan bidang ketenagakerjaan.
9. Fasilitas pengembangan koperasi, usaha kecil, dan menengah.
10. Pengendalian lingkungan hidup.
11. Pelayanan pertanahan.
LEMBAGA PEMERINTAHAN DAERAH
A. Kepala Daerah
Kepala daerah adalah pimpinan lembaga yang melaksanakan peraturan
perundangan. Dalam wujud konkritnya,lembaga pelaksana kebijakan daerah
adalah organisasi pemerintahan.Kepala daerah provinsi disebut gubernur, kepala
daerah kabupaten disebut bupati, dan kepala daerah kota disebut walikota.
Kepaladaerah memiliki tugas, wewenang dan kewajiban serta larangan.
B. Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD)
DPRD merupakan lembaga perwakilan rakyat daerah dan berkedudukan sebagai
unsur penyelenggaraan pemerintahan daerah. DPRD memiliki fungsi legislasi,
anggaran, dan pengawasan.
 C. Sekretariat Daerah
Sekretariat Daerah dipimpin oleh Sekretaris Daerah.Sekretaris Daerah karena
kedudukannya sebagai pembina pengawainegeri sipil di daerahnya. Sekretaris
Daerah diangkat dari pegawainegeri sipil yang memenuhi persyaratan
D. Sekretariat DPRD
Sekretariat DPRD dipimpin oleh Sekretaris DPRD.Sekretaris DPRD Provinsi
diangkat dan diberhentikan oleh Gubernur dengan persetujuan DPRD Provinsi
.

 E. Dinas Daerah
Dinas daerah adalah unsur pelaksana otonomi daerah yangdipimpin oleh
kepala dinas. Kepala dinas diangkat dan diberhentikanoleh kepala
daerah.
 F. Lembaga Teknis Daerah
Lembaga Teknis Daerah merupakan unsur pendukung tugas kepala
daerah.
 G. Kecamatan
Kecamatan merupakan bagian dari wilayah kabupaten.Wilayah
kecamatan terdiri atas beberapa desa/kelurahan
 H. Kelurahan
Kelurahandibentuk di wilayah kecamatan dengan Perda Kabupaten/Kota
yang berpedoman pada Peraturan Pemerintah
 I. Desa
Dalam pemerintahan daerah kabupaten/kota dibentuk pemerintahan
desa yang terdiri dari pemerintah desa dan Badan Permusyawaratan
Desa
.

TERIMA KASIHH 

Anda mungkin juga menyukai