Anda di halaman 1dari 10

“UPAYA MENINGKATKAN KEDISIPLINAN

ANAK,MELALUI RANK TABLE DI TK


DAARUSA’ADAH”

Di Susun Oleh :
Mira Armylasari
LATAR BELAKANG PENELITIAN
• Tujuan Penelitian
1.Untuk membentuk karakter kedisiplinan anak sejak dini
2.Untuk meningkatkan tingkat kedisiplinan anak datang kesekolah sesuai jam yang sudah
ditentukan sekolah
3.Untuk meningkatkan semangat anak untuk rajin kesekolah
• Masalah yang dihadapi
1.Masih kurangnya karakter kedisiplinan anak- anak
2.Kurangnya kedisiplinan anak-anak Ketika datang kesekolah atau banyak anak-anak yang
kesiangan dating kesekolah
3.Tingginya angka ketidakhadiran anak sekolah
ALASAN PETINGNYA PENTINGNYA
PENELITIAN INI DILAKUKAN
• Karena kedisiplinan suatu hal yang penting yang harus ditanamkan sejak
dini
• Karena kedisiplanan merupakan salah factor tercapainya kesuksesas
pembelajaran
• Karena saya mengharapkan TK DAARUSA’ADAH tempat saya
mengabdi ini menjadi sekolah yang lebih baik.
KAJIAN PUSTAKA
• Pada hakikatnya kedisiplinan anak usia dini adalah suatu pengendalian
diri terhadap perilaku anak usia 0-6 tahun dalam berprilaku sesuai dengan
ketentuan yang berlaku (Berupa tatanan nilai,norma dan tata tertib
dirumah maupun disekolah). (Hasriana, 2014)
• Pada dasarnya ada dua hal yang dibentuk orang tua oleh orang tua dan
guru PAUD terkait dengan karakter disiplin bagi anak anak usia dini, yaitu
mendidik anak untuk berprilaku yang baik dan mendidik anak untuk
menjauhi perilaku yang buruk (Hasriana, 2014)
KAJIAN PUSTAKA
• Dalam dimensi membina dan mendisiplinkan anak terdiri dari beberapa
aspek yang membangunnya. (Depag. RI 2006, dalam Hartini, 2013)
yaitu :
1. Kontrol dari orang tua
2. Tuntunan Kedewasaan
3. Kejelasan komunikasi antara guru dan anak
4. Asuhan orang tua
KAJIAN PUSTAKA
• Faktor-factor yang mempengaruhi kedisiplinan Djulaeha. (Hartini,2013)
adalah sebagai berikut :
1. Lingkungan sekolah
2. Keluarga
3. Tingkat sosial ekonomi
4. Kepribadian
KAJIAN PUSTAKA
• Manfaat kedisiplinan bagi 1. Menumbuhkan kemandirian
anak usia dini. ( Desti,2014) 2. Menumbuhkan keakraban
1. Menumbuhkan kepekaan 3. Membantu perkembangan otak
2. Menumbuhkan kepedulian 4. Membantu anak yang “sulit”
3. Mengajarkan keteraturan 5. Menumbuhkan kepatuhan
4. Menbumbuhkan ketenangan
5. Menumbuhkan sikap percaya diri
METODE PENELITIAN
• Desain penelitian
Desain penelitina yang akan saya ambil dalam melakukan penelitian ini yaitu
dengan penelitian kualitatif
• Partisipan penelitian
1.Kepala sekolah
2.Guru
3.Orang tua
4.Anak-anak\
METODE PENELITIAN
• Intrumen penelitian Kualitiatif
• Menentukan Matrik penelitrian
• Menentukan instrument wawancara
1.Fokus penelitisn
2.Indikator?/Aspek
3.Informa
4.Pertanyaan
• Menentukan instrumen observasi
• Intrumen dokumentasi
KESIMPULAN
• Kedisiplinan merupakan sebuah karakter yang harus dimiliki setiap insan
manusia dalam hidupnya sebagai modal awal dalam menapaki kehidupan.
Maka dari itu kami sebagai pendidik anak usia dini harus dapat
menerapkan hal ini sebagai pondasi awal anak usia dini, sehingga
diharapkan kedisiplinan ini memjadi sebuah karakter positif yang
tertanam pada setiap anak sebagai bekal menuju masa dewasanya kelak.

Anda mungkin juga menyukai