Anda di halaman 1dari 7

Oleh: Kepala BPDASHL Bone Bolango

Disampaikan pada
Rapat Koordinasi RHL Tahun 2020
Gorontalo, Mei 2020
Dasar :

1. Perpres No. 16 Tahun 2018 tentang Pengadaan


Barang/Jasa Pemerintah
2. PermenLHK No. 105 Tahun 2018 tentang Tata
Cara Pelaksanaan Kegiatan Pendukung,
Pemberian Insentif serta Pembinaan dan
Pengendalian Kegiatan RHL sebagaimana telah
diubah dengan PermenLHK No. 2 Tahun 2020
3. Surat Persetujuan Multi Years dari Menteri LHK
4. Addendum Kontrak Penyedia
5. Kontrak Repeat Order Konsultan Waslai
PROGRESS PELAKSANAAN RHL P-1

1.Penyedia sudah melakukan kegiatan pemeliharaan tanaman


2.Telah dilakukan adenddum cara pembayaran dari 2 termin
menjadi 3 termin untuk paket pekerjaan P-1
3.Telah dilakukan adenddum cara pembayaran dari 2 termin
menjadi 4 termin untuk paket pekerjaan sisa P-0 dan P-1
4.Telah dilakukan kontrak konsultan waslai melalui mekanisme
repeat order
5.Anggaran P-1 tetap ada
6.Revisi anggaran untuk membiayai sisa pekerjaan P-0 telah
disetujui
Adenddum Cara Pembayaran

1. Termin ke-1 sebesar 30% dari nilai kontrak untuk penyelesaian


fisik pekerjaan mencapai paling sedikit 35% yang telah diperiksa dan
dinilai oleh Konsultan waslai yang dituangkan dalam BA;
2. Termin ke-2 sebesar 30% dari nilai kontrak untuk penyelesaian
fisik pekerjaan mencapai paling sedikit 65% dan seluruh bibit sudah
ada di persemaian yang telah diperiksa dan dinilai oleh Konsultan
waslai yang dituangkan dalam BA;
3. Termin ke-3 sebesar 40% dari nilai kontrak; 1) untuk
penyelesaian seluruh tahapan pekerjaan pemeliharaan tanaman
yang telah diperiksa dan dinilai Konsultan Waslai yang dituangkan
dalam BA; 2) telah dilakukan penilaian/evaluasi tanaman dengan
hasil realisasi luas tanaman 100% dan persentase tumbuh tanaman
paling sedikit 75% yang dituangkan dalam BA; 3) satuan unit
penanaman dan evaluasi/penilaian tanaman adalah satuan petak
tanaman yang ditetapkan dalam rancangan teknis.
LANGKAH-LANGKAH STRATEGIS 

a. Penyedia melaksanakan kegiatan P-1 dengan tetap


memperhatikan protokol pencegahan meluasnya pandemi covid-19.
b. Konsultan waslai segera melaksanakan pekerjaan pengawasan
sebagai dasar pembayaran termin 1.
c. Konsultan waslai segera membuat laporan pelaksanaan penilaian
tanaman, BA Pemeriksaan Tanaman, dan BA Penilaian Tanaman
sebagai dasar pembayaran sisa pekerjaan P-0 .
d. Penyedia wajib memastikan bahwa tanaman yang sudah ditanam
tetap ada sepanjang tahun.
e. Pembayaran tiap termin akan dilakukan apabila dipastikan
tanaman yang sudah ditanam tetap hidup.
f. Sebelum pembayaran tiap termin akan dilakukan supervisi oleh
Tim BPDASHL
g. Konsultan waslai agar membuat laporan sesuai dengan KAK
h. Semua tahapan kegiatan agar dibuatkan berita acara sebagai
dasar pembayaran (BA per petak)
i. Pembayaran akan dilakukan sesuai dengan kondisi riil di
lapangan sesuai laporan dari konsultan waslai dan monitoring
dari BPDASHL
j. Pekerjaan yang tidak sesuai spesifikasi teknis tidak akan
dibayarkan
k. Hindari adanya kerugian negara (KN) akibat pelaksanaan
pekerjaan yang tidak sesuai KAK/Spesifikasi teknis
BERPIKIR KRITIS MENANGANI LAHAN KRITIS

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai