Anda di halaman 1dari 15

ETIKA PERJALANAN BISNIS

PERJALANAN BISNIS

Perjalanan Bisnis adalah perjalanan yang dilaksanakan oleh karyawan atau pimpinan
baik satu atau beberapa orang karyawan dalam rangka kegiatan bisnis untuk
mempercepat kelancaran komunikasi dan meningkatkan hubungan dengan relasi

Lalu karena suatu perjalanan tugas kantor penting, untuk itu penampilan harus selalu
dalam keadaan rapih dan mencerminkan citra perusahaan, hal ini dilakukan agar kita
sebagai pemimpin maupun sebagai karyawan dapat diterima dengan baik
Perjalanan bisnis yang harus di perhatikan yaitu :

1. Menurut Transportasi yang di pilih


Transportasi darat
Pada transportasi darat, maka bisa menggunakan mobil dinas, travel, bus ataupun kereta
api. Adapun persiapan yang harus dilengkapi meliputi: identitas pribadi, tiket
perjalanan, kota tujuan, perlengkapan pribadi, dan penginapan selama melakukan
perjalanan
Sikap yangbisnis.
harus dilakukan jika melakukan perjalanan menggunakan mobil
Bila dengan sopir : tanyakan apakah beliau menghendaki anda
duduk dibelakang atau didepan?
Bila duduk dibelakang duduklah diposisi belakang sopir.
Beri petunjuk pada sopir kemana tujuan anda.
Transportasi udara
Sementara itu, pada transportasi udara maka tentu menggunakan pesawat
terbang. Dan persiapan yang harus dilengkapi yaitu: identitas pribadi, paspor
(bila ke luar negeri), mata uang asing (bila ke luar negeri), penginapan selama
melakukan perjalanan bisnis, tiket keberangkatan, koper dan perlengkapan
pribadi
Sikap yang harus diperhatikan jika melakukan perjalanan melalui
udara
• Selalu membawa dan mengecek kembali barang-barang yang perlu
dibawa dalam perjalanan.
• Menyimpan dokumen dan surat-surat penting yang baik dan aman.
• Jaga perilaku yang baik dan sopan santun selama di bandara/di dalam
pesawat.
Sikap yang harus dilakukan di dalam pesawat yaitu :
• Taati aturan penerbangan (seat belt, matikan handphone)
• Jinjing traveling bag anda, jangan disapingkan dibahu
• Baca koran dengan msopan, hargai penumpang yang berada di sebelah anda
• Dalam perjalanan panjang, bila anda mau sambal bekerja silahkan memperhatikan sopan santun
dan tidak mengganggu penumpang disbelah anda
• Tidak berbicara keras-keras dengan rekan disebelah anda
• Selalu memperhatikan keamanan yang diarahkan oleh pramugarai/pramugara
• Datang lebih awal dari jadwal penerbangan
• Selalu menjaga barang-barang yang berharga
2.Menurut akomodasi
Penginapan
1 hari sebelum melakukan perjalanan bisnis sebaiknya memesan kamar terlebih
dahulu agar tidak terburu-buru saat di hari-H

Check in
Melakukan check in saat setibanya di hotel, jika sebgai junior sebaiknya langsug
menuju ke bagian resepsionis untukk melakukan check in, jangan lupa menyiapkan
dokumen yang diperlukan

Pembayaran
Selanjutnya melakukan pembayaran, pembayaran dilakukan saat melakukan check
in. Permabayaran sesuai dengan jenis kamar yang dipilih dan waktu menginap.
Sementara itu, biaya dan fasilitas lainnya dibayar pada saat check out atau pada saat
selesai makan di hotel tersebut.

Check out
Check out dilakukan saat hendak meninggalkan hotel. Umumnya, check out
dilakukan pada pukul 12.00 WIB pada hari terakhir menginap. Check out dilakukan
dengan cara menyerahkan kunci kamar pada kepengurusan bagian check out.
Sikap santun di hotel yang harus digunakan yaitu :
• Pelayanan hotel bukanhanya melayani anda sehingga bila ada
masalah dan perlu bantuan selesaikan secara baik-baik dan
konsisten dengan tujuan anda
• Bersikaplah ramah dan sopan terhadap semua pegawai hotel
• Menjaga kebersihan disetiap ruangan yang telah disediakan hotel
• Jangan membawa barang-barang yang ada didalam kamar hotel
• Menjaga aksesoris atau atribut yang ada didalam kamar hotel
3. Biaya
Selain transportasi dan akomodasi, yang paling penting dipersiapkan adalah biaya.
Sebaiknya sebelum melakuakn perjalanan bisnis hendaknya rinci semua jumlah
biaya yang diperlukan perusahaan untuk kepentingan perjalanan bisnis tersebut.
Ada beberapa biaya yang perlu dirinci, diantaranya sebagai berikut:
• Biaya transportasi
• Biaya akomodasi
• Biaya acara kegiatan
• Uang saku karyawan

Note : jika melakukan perjalanan bisnis ke luar negri jangan lupa menukarkan uang ke mata
uang negara yang di tuju.
4. Menyiapkan dokumen yang diperlukan

 Dokumen internal : meliputi surat tugas, surat perintah perjalanan dinas,


jadwal perjalanan, petunjuk akomodasi, daftar nama atau telepon yang
hendak dihubungi.

 Dokumen eksternal : meliputi Kartu tanda penduduk (KTP), pasport


(khusus untuk ke luar negeri), Visa (khusus untuk ke luar negeri), Kartu
Sehat (khusus untuk ke luar negeri), asuransi, dan berbagai dokumen
external lainnya.
Tahap yang harus dilakukan untuk melakukan perjalanan
bisnis yaitu :

Persiapkan segala Bawa pakaian


kebutuhan untuk Hubungi orang yang secukupnya,
perjalanan dengan akan anda kunjungi rencanakan pakaian
cermat terlebih dahulu dan untuk perjalanan
buat perjanjian anda
1.Persiapkan segala kebutuhan untuk perjalanan dengan cermat

A.Perjalanan dalam negeri cukup mempersiapkan surat tugas dari instansi


yang menugasinya

B. Perjalanan keluar negeri dokumen yang harus disiapkan adalah


• Paspor
• Visa
• Yellow card
• Fiskal
Bila anda berpergian dengan senior anda, maka tugas seorang
junior antara lain :

• Mengurus check in pesawat


• Mengurus bagasi
• Menyiapkan tip untuk di airport/ stasiun / hotel
• Mengurus check in hotel
• Mencari taxi
• Memberikan petunjuk jalan pada sopir
• Membayar taxi
• Mengingatkan jadwal kerja senior
CATATAN JIKA DIPINJAMKAN MOBIL OLEH
CUSTOMER ATAU KLIEN SAAT MELAKUKAN
PERJALANAN BISNIS :

Kembalikan mobil dalam keadaan bersih dan bensin penuh dan


periksa kembali mesin-mesin serta keadaan mobilnya harus baik
dan sesuai dengan keadaan pada saat pertama kali meminjam. Lalu
jangan merokok di dalam mobil karena akan meninggalkan bau
rokok yang mungkin saja tidak disukai oleh pemilik mobil serta
jangan mengotori bagian dalam mobil gunakan mobil dengan
sebaik-baiknya
CATATAN UNTUK SEORANG WANITA YANG
MELAKUKAN PERJALANAN BISNIS
• Bila anda seseorang wanita dan melakukan perjalanan tugas seorang
diri , tidak perlu takut, anda tidak perlu mengurung diri dikamar
setelah tugas selesai

• Yang perlu diperhatikan adalah penampilan anda, bila anda bersikap


sopan santun, maka orang lain akan bersikap sebagaimana yang
anda pancarkan terhadap diri anda
thanks

Anda mungkin juga menyukai