Anda di halaman 1dari 24

Boolean Operator

Trisna P.Tyas, S.ST., M.Keb


Pengertian

• Sebuah metode pencarian informasi


• Pencarian dengan kata kunci yang melibatkan
kata AND, NOT atau OR.
• Biasanya digunakan pada database, perpustakan
atau katalog online.
• Computer tidak bisa memahami bahasa manusia
tetapi mereka dapat menggunakan kata-kata
• Dengan penggunaan suatu kombinasi kata kunci
dan operator Boolean kita bisa meningkatkan
hasil dari pencarian sesuai keinginan.
Contoh :
Jika kita ingin mengetahui bagaimana kebiasaan
makan dapat mempengaruhi kencing manis
• Dengan menggunakan Operator Boolean, dapat
membantu mendapatkan hasil yang relevan
• “diabetes AND (nutrition OR diet) “
Komponen Boelean Operator
• Keywords (kata kunci)
• Boolean Operators (yang terdiri dari :
AND, OR, NOT)
• Truncation
Keywords (kata kunci)
• Suatu kata penting atau istilah dalam sebuah
judul, abstrak atau sebuah teks yang menandai
adanya suatu subjek.
 
Boolean Opeator
• Istilah yang menghubungkan dan
menggambarkan hubungan antara kata kunci
(istilah yang dicari). Ada tiga istilah dalam Boolean
Operators yaitu AND, OR, dan NOT
• Truncation
Sebuah metode yang digunakan untuk
mendapatkan seluruh kata-kata yang bervariasi.
Yang termasuk symbol dalam truncation : *, ?, # ,
dan sebagainya.
Contoh : comput*  kita akan menukan kata-
kata : compute, computer, computers,
computerize, computerization, computing and
computation.
Istilah-Istilah dalam Boolean Operator

1. OR
 meletakkan operator OR diantara kata kunci
berarti akan memperluas hasil pencarian
 digunakan untuk mengkombinasikan beberapa
istilah yang memiliki konsep sama.
Contoh : Woman OR Female (akan menelusur
situs-situs yang mengandung salah satu atau
kedua kata tersebut didalamnya)
2. AND
 operator AND diletakkan di antara kata kunci
yang akan digunakan dalam penelusuran
berfungsi untuk mempersempit hasil pencarian.
 digunakan untuk mengkombinasikan secara
bersama-sama yang memiliki konsep berbeda
Contoh : woman AND levonorgestrel (akan
mempersempit penelusuran, sehingga akan
memperoleh hanya situs-situs yang mengandung
kata woman dan levonorgestrel di dalamnya)
• NOT
 Operator NOT juga akan mempersempit hasil
pencarian
 Berarti mencari dokumen yang ada istilah
tertentu tetapi tidak ada istilah lain yang
dikecualikan.
 digunakan untuk mengeluarkan / meniadakan
salah satu konsep / terminology yang dicari
Contoh : Female NOT Male (berarti akan mencari
situs-situs yang mengandung kata female tetapi
tidak mengandung kata male)
Penggunaan Operator Boolean dalam strategi
pencarian
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai