Anda di halaman 1dari 12

MEKANIKAL

VENTILATOR
Susi Suhaeti, S.Kep., Ners
PENGERTIAN

 Ventilator (mechanical ventilation) adalah


alat yang digunakan untuk membantu pasien
yang mengalami gagal napas.
 Pada prinsipnya ventilator adalah suatu alat
yang bisa menghembuskan gas (dalam hal ini
oksigen) ke dalam paru-paru pasien.
 Ventilator bersifat membantu otot
pernapasan sehingga kerja otot pernapasan
diperku
INDIKASI VENTILASI MEKANIK
 Gagal napas (respiratory failure)
– RR > 35 atau < 5 x/m
– SaO2 < 90% atau PaO2 < 60 mmHg
(Hipoxemia)
– pCO2 > 55 mmHg (Hipercapnia)
– Penurunan kesadaran (GCS < 8)
– Tidal volume < 5 mL/kg
• Pasca operasi mayor
• Pasca henti jantung
FUNGSI PEMASANGAN VENTILATOR

 Memperbaiki oksigenasi
 Membantu eliminasi carbondioksida
 Membantu kerja otot pernafasan
PERNAPASAN VENTILASI MEKANIK

 Trigger: sinyal untuk memulai proses


inspirasi (katup inspirasi membuka)
 Limit: batas dari aliran udara yang mengalir
ke dalam paru selama proses inspirasi
 Cycle: sinyal untuk menghentikan proses
insipirasi (katup inspirasi menutup dan katup
ekspirasi membuka)
PARAMETER

Tidal volume (VT): jumlah udara
yang diberikan pada pasien tiap
napas (satuan: mL)


Respiratory rate/frequency (f):
jumlah napas
(pasien/mesin/keduanya) dalam 1
menit (satuan: napas/menit)


Minute ventilation (MVE): jumlah
udara yang diberikan pada pasien
dalam 1 menit (satuan: L/menit).
Merupakan hasil perkalian tidal
volume dan respiratory rate.
MV = VT X RR

 Bila diketahui: RR = 15 x/min dan Vt 400 mL,


maka MV = 15 x/min x 400 mL = 6000 mL/min
= 6 L/min
 Bila diketahui: MV = 6 L/min dan RR = 12
x/m, maka Vt = 6000 mL/min : 12 x/min =
500 mL
 Catatan: – Vt : 8-10 mL/kg (pada ARDS : 6
ml/kg) – MV : 100 mL/kg/min  target pCO2 
40 mmHg
PERNAPASAN VENTILASI MEKANIK

 Trigger: sinyal untuk memulai proses


inspirasi (katup inspirasi membuka)
 Limit: batas dari aliran udara yang mengalir
ke dalam paru selama proses inspirasi
 Cycle: sinyal untuk menghentikan proses
insipirasi (katup inspirasi menutup dan katup
ekspirasi membuka)
VENTILATOR

ALA BANTU NAFA


T S

Serangkaian Harus tepat / Menghirup


perangkat sesuai ukuran. OKSIGEN
elektronik Tidak boleh lebih
Membutuhkan atau kurang Mengeluarkan gas
energi / listrik KARBONDIOKSIDA
Membutuhkan
tekanan
udara dan
tekanan
oksigen
NEGATIVE-PRESSURE
Positive-Pressure Ventilation VENTILATION

Intensive Care Unit Non –invasive ventilation 3


ICU RSUD LEUWILIANG
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai