Anda di halaman 1dari 15

SENYAWA AROMATIK

NAMA : IIN
HANDAYANI
NIM : 2020-41-001
TATA NAMA SENYAWA AROMATIK
1 Penamaan sesuai nama gugus fungsi diikuti “benzene ”

Hidroksibenzen Aminobenzene Nitrobenzen

2 Penamaan trivial (tidak baku)

Fenol Anilin Toluen


3 Jika ada 2 gugus substituen, penamaan diberikan dengan nomor atau awalan orto (o), meta (m)
atau para (p).

1,2-Dibromobenzene
(o-dibromobenzene) 1,3-Dibromobenzene 1,4-Dibromobenzene
ortho (m-dibromobenzene) (p-dibromobenzene)
meta para

2-Nitrobenzoic acid
(o-nitrobenzoic acid) 3-Nitrobenzoic acid
4-Nitrobenzoic acid
(m-nitrobenzoic acid)
(p-nitrobenzoic acid)
4 Jika ada lebih dari 2 substituen penamaan ditunjukkan dengan nomor, sehingga penomoran

diberikan sekecil mungkin.

1,2,3-Trichlorobenzena

1,2,4-Tribromobenzene
5 Jika ada lebih dari 2 substituent yang berbeda, penomoran diurutkan sesuai abjad.

Apabila jenis substituen berbeda maka urutan prioritas penomoran adalah -COOH, -SO3H, -CHO,

-CN, -OH, -NH2 , -R, -NO2 , -X


TURUNAN
BENZENA
REAKSI BENZENA (MEKANISME REAKSI)

1. Halogensi

Halogenasi merupakan reaksi substitusi atom H pada benzena oleh golongan


halogen seperti F, Cl, Br, I. Untuk menghasilkan elektrofil Cl + yang akan menyerang
cincin benzena, reagen yang dipakai FeCl 3 yang akan membentuk kompleks dengan
Cl2. klor dari kompleks ini yang akan menyerang senyawa aromatik. Reaksinya
berlangsung sebagai berikut.

(lambat)
2. Nitrasi
Nitrasi merupakan reaksi substitusi atom H pada benzena oleh gugus nitro. Mekanisme umum
untuk bitrasi benzena adalah menggunakan campuran asam nitrat dan asam sulfat. Urutan reaksinya
adalah sebagai berikut.

(cepat)
3. Sulfonasi
Sulfonasi merupakan reaksi substitusi atom H pada benzena oleh gugus sulfonat.
Reaksi subtitusi sulfonasi ini sama seperti reaksi nitrasi. Perbedaannya adalah dalam
menghasilkan reagen elektrofilik, sulfur trioksida dibuat dari dua molekul asam sulfat.

(lambat)

(cepat)
4. Alkilasi Friedel-Crafts

Pada reaksi alkilasi Friedel-Crafts, elektrofilnya merupakan karbokation. Mekanismenya sama


seperti reaksi halogenasi, yaitu untuk menghasilkan elektrofil melalui pembentukan kompleks
antara asam dan basa lewis. Berikut ini adalah contoh reaksi alkilasi Friedel-Crafts.

(Lambat)

(cepat)
SINTESIS SENYAWA AROMATIK DAN PENGGUNAANYA

 Sintesis Asam m-nitrobenzoat


Dalam sintesis kali ini diawali dengan pembuatan asam benzoat karena dia merupakan
induk. Yaitu dimulai dengan dengan benzena yang kita reaksikan dengan alkilasi Friedel-Crafts,
dengan katalis AlCl3 selanjutnya dioksidasi dengan KMnO4, suasan basa dalam kondisi panas
menghasilkan asam benzoat. Kemudian membentuk nitro direaksikan dengan HNO 3 (Reaksi
Nitrasi) menghasilkan Asam nitrobenzoat. Reaksinya seperti dibawah ini.
 Pengunaannya

Kegunaan benzena yang terpenting adalah sebagai pelarut dan sebagai bahan baku pembuatan
senyawa-senyawa aromatik lainnya yang merupakan senyawa turunan benzena. Masing-masing dari
senyawa turunan benzena tersebut memiliki kegunaan yang beragam bagi kehidupan manusia.
REFERENSI
Riswiyanto.2015.Kimia OrganiknEdisi Kedua.Jakarta:PENERBIT ERLANGGA.
“THANK YOU”

—Iin Handayani

Anda mungkin juga menyukai