Anda di halaman 1dari 16

Studi Kasus SWOT

PT Griya Miesejati (Bakmi GM)


Kelompok 1
201860089 Sintia Vanessa
201960066 Theresia Jenifer Sheren
202050116 Andri Gunawan
202050202 Sella Trinita
202050233 Tabita Gabriella
Latar Belakang:
1.PT GRIYA MIESEJATI merupakan induk perusahaan restoran cepat saji
BAKMI GM, yang merupakan ikon restoran bakmi di Jakarta. Resetoran ini
dulunya Bernama BAKMI GAJAH MADA, yang didirikan pada tahun 1959 oleh
sepasang suami istri Bapak Tjhai Sioe dan Ibu Loei Kwai Fong. Dengan store
cabang pertama hadir di Melawai pada tahun 1971.
2.Kini BAKMI GM memiliki outlet-outlet yang tersebar di Jabodetabek,
Bandung dan Surabaya. Dengan pengalaman lebih dari 50 tahun di industry
restoran, BAKMI GM saat ini melayani lebih 30.000 pelanggan per harinya.
Analisis SWOT

01 Strength 03 Opportunity
(Kekuatan) (Peluang
Bisnis)

02 Weakness 04 Threats
(Kelamahan) (Ancaman)
Strength (Kekuatan)
a. Terkenal dengan kelezatannya
b. Banyaknya variasi pilihan menu
c. Tersedia paket ulang tahun
d. Konsep usaha yang cukup bagus
e. Pelayan yang sigap, murah senyum, dan ramah
Weakness (Kelamahan)
a. Tidak ada tempat untuk menemui penjual di tempat usaha
b. Lokasi yang tidak terlalu luas
c. Kurangnya promosi
d. SDM yang belum terlatih
e. Harga yang masih terbilang mahal
Opportunity (Peluang Bisnis)
a. Peluang kerja sama yang besar
b. Banyak tersedianya SDA (bahan baku)
c. Permintaan pasar yang tinggi
d. Jumlah konsumen yang besar
e. Selera masyarakat yang cukup tinggi
Threats (Ancaman)
a. Daya saing yang ketat
b. Harga bahan baku yang fluktuatif
c. Terdapat isu lingukungan
d. Adanya alternatif restoran yang sejenis
e. Hambatan dari permerintah
Strategi SWOT

01 SO (Strength and 03 ST (Strength and


Opportunity) Threats)

02 WO (Weakness and 04 WT (Weakness


Opportunity) and Threats)
SO (Strength and Opportunity)
a. Karena konsep usaha yang sudah cukup bagus maka dapat memperbesar
perluang kerja sama yang ada.
b. Memperbanyak lagi variasi pilihan menu yang ada dengan ketersediaan
SDA (bahan baku) yang memadai.
c. Menciptakan makanan dan minimun yang lebih lezat dan berkualtas
karena selera masyarakat yang cukup tinggi.
WO (Weakness and Opportunity)
a. Membuat lokasi penjualan yang lebih strategis dan luas agar dapat
menampung konsumen yang lebih cukup besar.
b. Meminimalisasikan harga agar permintaan pasar terus meninggi, namun
tetap memperhatikan laba yang akan didapat.
c. Memperbanyak promosi di berbagai media yang lebih kreatif untuk
menarik konsumen yang besar.
ST (Strength and Threats)
a. Membuat variasi menu dan tetap mempertahankan kualitas, kelezatan,
dan kekhasan bakmi GM untuk memperkecil persaingan yang ada.
b. Membuat paket-paket menarik agar konsumen tidak beralih ke alternatif
restoran yang ada, dan juga dapat bersaing dengan baik.
c. Mengembangkan konsep usaha agar dapat menstabilkan harga
penjualan, walaupun harga bahan baku dipasaran fluktuatif.
WT (Weakness and Threats)
a. Melatih SDM yang ada menjadi lebih terampil dan baik, dalam hal
pelayanan dan pembuatan bakmi, sehingga dapat bersaing dengan restoran
sejenis yang lain.
b. Memperbanyak promosi-promosi yang lebih bagus dan baik dari persaing,
agar konsumen tidak berpaling ke restoran bakmi alternatif.
c. Dengan pelatihan SDM dari jabatan tertinggi hingga yang terendah, dapat
meminimalisasikan hambatan yang dapat muncul dari pemerintah maupun
pihak-pihak lainnya.
COMPETITIVE MATRIX PROFILE BAKMI GM
Bakmi GM Bakmi Naga Bakmi Gocit
Faktor Strategis Bobot
Rating Skor Rating Skor Rating Skor
Harga terjangkau 0,1 4 0,4 4 0,4 4 0,4
Citarasa enak 0,2 4 0,8 4 0,8 4 0,8
Fasilitas baik 0,1 3 0,3 3 0,3 3 0,3
Keramahan karyawan 0,2 3 0,6 3 0,6 3 0,6
Cepat dalam menyajikan
0,1 3 0,3 3 0,3 2 0,2
pesanan
Lokasi strategis 0,1 4 0,4 4 0,4 3 0,3
Tempat makan luas 0,1 4 0,4 3 0,3 2 0,2
Ada cabang di tempat
0,03 4 0,12 3 0,09 2 0,06
lain
Terdapat promosi
penjualan (iklan 0,04 4 0,16 3 0,12 2 0,08
medsos)
Dekorasi tempat
0,02 2 0,04 2 0,04 2 0,04
menarik
Produk memiliki
keunikan / ciri khas 0,1 3 0,3 2 0,2 3 0,3

TOTAL 1   3,82   3,55   3,28


Strategi yang cocok untuk Bakmi GM
adalah :
●Grow: Unit bisnis yang termasuk dalam kategori ini
menarik investasi oleh korporasi karena mereka berada
dalam posisi untuk menghasilkan pengembalian tinggi di
masa depan. Investasi meliputi investasi dalam penelitian
dan pengembangan, akuisisi, ekspansi iklan dan merek
serta perluasan kapasitas produksi.
●Terlebih lagi Bakmi GM sudah 60 tahun berdiri dan
masih menjadi kuliner yang eksis dimasa saat ini.
Thank You

Anda mungkin juga menyukai