Anda di halaman 1dari 19

BELAJAR PENDIDIKAN

KEWARGANEGARAAN
TUJUAN: Peserta didik menjadi warga negara yang baik
dan terdidik (smart and good citizen) dalam kehidupan
masyarakat, bangsa, dan negara yang demokratis, maka ;
1. Seorang sarjana atau profesional sebagai bagian
dari masyarakat Indonesia yang terdidik perlu
memahami tentang Indonesia,
2. Memiliki kepribadian Indonesia,
3. Memiliki rasa kebangsaan Indonesia, dan
4. Mencintai tanah air Indonesia.
Jawab Pertanyaan ?
1. Apa saja yang saudara ketahui / fahami
tentang Indonesia? Buktikan! Tulis 1-10
2. Betulkah saudara memiliki kepribadian
Indonesia? Buktikan! Tulis 1-10
3. Betulkah saudara memiliki rasa kebangsaan
Indonesia? Contohnya ! Tulis 1-10
4. Betulkah saudara mencintai tanah air
Indonesia? Buktikan ! Tulis 1-10
Jawab
1. Yang saya ketahui/fahami tentang negara
Indonesia, bahwa negara Indonesia,
 memiliki dasar negara Pancasila
 Memiliki bendera nasional merah putih
I. HAKEKAT PENDIDIKAN
KEWARGANEGARAAN

1. KONSEP PKn
2. URGENSI PKn
3. MENGGALI SUMBER PKn
4. DINAMIKA PKn
HAKEKAT PEND. KEWARGENAGARAAN

KONSEP PKn KONSEP PKn


• Secara etimologi PKn teridiri • KEWARGANEGARAAN adalah
dari dua suku kata yaitu segala hal ihwal yang
pendidikan dan berhubungan dengan warga
kewarganegaraan negara. (UU RI No.12 th 2006
• PENDIDIKAN adalah usaha Pasal 1 Ayat 2).
sadar dan terencana untuk • Secara yuridis, PKn dimaksudkan
mewujudkan suasana belajar untuk membentuk peserta didik
menjadi manusia yang memiliki
dan proses pembelajaran agar
rasa kebangsaan dan cinta tanah
peserta didik secara aktif
air. (UU No 20 Th 2003,
mengembangkan potensi
Penjelasan Pasal 37)
dirinya.
HAKEKAT PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

Pengertian PKn Warga negara


• PKn adalah pendidikan yang • istilah “warga negara”
berusaha menjelaskan dapat berarti warga,
hubungan antara warga anggota (member) dari
dengan negara secara timbal sebuah negara.
balik.
• Warga negara adalah
• Hubungan antara warga
anggota dari sekelompok
dengan negara melahirkan
manusia yang hidup atau
hak dan kewajiban antara
tinggal di wilayah hukum
kedua belah pihak yang harus
ditunaikan untuk tercapainya
tertentu yang memiliki
tujuan negara hak dan kewajiban.
HAKEKAT PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

Warga Negara Negara


• “Menurut Undang-Undang • Negara: Suatu organisasi dari
No. 12 Tahun 2006 sekelompok atau beberapa
tentang Kewarganegaraan kelompok manusia yang
bersama-sama mendiami
Indonesia, yang dimaksud satu wilayah tertentu dan
warga negara adalah warga mengakui adanya satu
suatu negara yang pemerintahan yang
ditetapkan berdasarkan mengurus tata tertib serta
peraturan perundang- keselamatan sekelompok
undangan. atau beberapa kelompok
manusia tersebut.
Pengertian Pendidikan Kewarganegaraan
menurut Ahli
1. Achmad Sanusi: 2. Nu’man Soemantri:
• PKn sesuai dengan predikatnya, • PKn adalah program pendidikan
bukan suatu program studi yang berintikan demokrasi
melainkan program pendidikan politik yang diperluas dengan
yang kepentingannya terletak sumber-sumber pengetahuan
pada sistem nilai-nilai dan yang lain, positive influence
dengan demikian pada cita-cita, pendidikan sekolah, masyarakat,
emosi, sikap, cara, dan tingkah orang tua, yang semuanya itu
laku menurut diproses untuk melatih pelajar-
keharusan/kepatuhan sebagai pelajar berpikir kritis analitis,
waraga negara yang baik. bersikap dan bertindak
(Sanusi, 1970:110). demokratis (Soemantri,1971:8).
BAGAIMANA KPRIBADIAN INDONESIA?

• Sesuai dengan sila-sila Pancasila, maka


karakter bangsa Indonesia adalah sbb:
1.Religius=taat beragama
2.Humanis=menjunjung tinggi nilai-nilai
kemanusiaan
3.Nasionalis=mencintai tanah air
4.Demokratis
5.Sosialis
URGENSI PKn
• Negara perlu menyelenggarakan pendidikan
kewarganegaraan karena setiap generasi adalah
orang baru yang harus mendapat pengetahuan,
sikap/nilai dan keterampilan agar mampu
mengembangkan diri sebagai warga negara
yang memiliki watak atau karakter yang baik dan
cerdas (smart and good citizen) untuk hidup
dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan
bernegara sesuai dengan demokrasi
konstitusional.
URGENSI PKn
• Penyelenggaraan PKn tidak hanya di Indonesia,
beberapa negara istilah penyebutan Pendidikan
Kewarganegaraan.
1. AS disebut Civics/Civic Education,
2. Inggris dikenal dgn sebutan Citizenship Education,
3. Australia disebut dgn. Civics Social Studies,
4. Timur Tengah disebut sbg Ta’limatul
Muwwatanah/Tarbiyatul Wathoniah,
5. Rusia dikenal dgn sebutan Obscesvovedinie.
Menggali Sumber Historis, Sosiologis, dan Politik Tentang
Pendidikan Kewarganegaraan

1. Historis HISTORIS

• Secara historis, PKn di • Setelah berdiri Boedi Oetomo 1908,


berdiri pula organisasi-organisasi
Indonesia awalnya pergerakan kebangsaan lain seperti
Syarikat Islam, Muhammadiyah,
diselenggarakan oleh Indische Party, PSII, PKI, NU, dan
organisasi pergerakan organisasi lainnya yang tujuan akhirnya
ingin melepaskan diri dari penjajahan
yang bertujuan untuk Belanda.
membangun rasa • Pada tahun 1928, para pemuda yang
berasal dari wilayah Nusantara berikrar
kebangsaan dan cita- menyatakan diri sebagai bangsa
cita Indonesia merdeka. Indonesia, bertanah air, dan
berbahasa persatuan bahasa
Indonesia.
MENGGALI SUMBER HISTORIS, SOSIOLOGI, POLITIS PKn

2. SOSIOLOGIS SOSIOLOGIS
• Secara sosiologis, PKn Indonesia • Pidato-pidato dan ceramah-
dilakukan pada tataran sosial kultural ceramah yang dilakukan oleh para
oleh para pemimpin di masyarakat pejuang, serta kyai-kyai di pondok
yang mengajak untuk mencintai pesantren yang mengajak umat
tanah air dan bangsa Indonesia. berjuang mempertahankan tanah
• Dalam pidato-pidatonya, para air merupakan PKn dalam dimensi
pemimpin mengajak seluruh rakyat sosial kultural.
untuk mencintai tanah air dan • Inilah sumber PKn dari aspek
bangsa Indonesia.
sosiologis. PKn dalam dimensi
• Seluruh pemimpin bangsa membakar sosiologis sangat diperlukan oleh
semangat rakyat untuk mengusir masyarakat dan akhirnya negara-
penjajah yang hendak kembali
bangsa untuk menjaga,
menguasai dan menduduki Indonesia
memelihara, dan mempertahankan
yang telah dinyatakan merdeka.
eksistensi negara-bangsa.
MENGGALI SUMBER PKn
3. POLITIS POLITIS
• Secara politis, pendidikan • Pada masa awal Orde Lama
kewarganegaraan mulai sekitar tahun 1957, isi mata
pelajaran PKn membahas cara
dikenal dalam pendidikan
pemerolehan dan kehilangan
sekolah (kurikulum); kewarganegaraan, sedangkan
• ORLA ; (1) Kur. Tahun 1957 dalam Civics (1961) lebih
= kewarganegaraan; (2) banyak membahas tentang
Kur.1962 = CIVICS ; (3) KUR sejarah Kebangkitan Nasional,
UUD, pidato-pidato politik
1968 (orba) = Pendidikan
kenegaraan yang terutama
Kewargaan Negara. diarahkan untuk "nation and
(Somantri , 1972) character building” bangsa
Indonesia.
MENGGALI SUMBER PKn
POLITIS POLITIS
• ORBA; Mata pelajaran PKn resmi • PMP pada tahun 1994 diubah
masuk dalam kurikulum sekolah di menjadi Pendidikan Pancasila dan
Indonesia pada tahun 1968. Kewarganegaraan (PPKn).
• Saat terjadi pergantian tahun ajaran • Pada materi maupun metode
yang awalnya Januari – Desember yang bersifat indoktrinatif
dan diubah menjadi Juli – Juni pada dihilangkan dan diubah dengan
tahun 1975, nama pendidikan materi dan metode pembelajaran
kewarganegaraan diubah oleh baru yang dikelompokkan menjadi
Kementerian Pendidikan dan Kelompok Pembinaan Jiwa Pancasila
Kebudayaan Indonesia menjadi • Pada masa Reformasi PPKn diubah
Pendidikan Moral Pancasila (PMP). menjadi PKn dengan menghilangkan
kata Pancasila yang dianggap sebagai
produk Orde Baru
DINAMIKA & TANTANGAN PKn
PKn Berdinamika & tantangan PKn Berdinamika & tantangan
• Suatu kenyataan bahwa • Erat kaitannya dgn periodisasi
perjalanan sejarah tentang
Pendidikan Kewarga-
praktik kenegaraan/
negaraan (PKn) telah pemerintahan Republik
mengalami beberapa Indonesia (RI) sejak periode
kali perubahan, baik Negara Indonesia
tujuan, orientasi, diproklamasikan pada tanggal
17 Agustus 1945 sebagai
substansi materi, negara merdeka sampai
metode pembelajaran dengan periode saat ini yang
bahkan sistem evaluasi. dikenal Indonesia era
reformasi.
PKn berdinamika & Tantangan PKn berdinamika & Tantangan
• Ontologi PKn adalah sikap • Globalisasi yang ditandai oleh
dan perilaku warga negara perkembangan yang begitu
dalam kehidupan cepat dalam bidang teknologi
bermasyarakat, berbangsa, informasi mengakibatkan
dan bernegara. perubahan dalam semua
• Oleh karena itu, mata kuliah tatanan kehidupan termasuk
perilaku warga negara,
PKn harus selalu
utamanya peserta didik.
menyesuaikan/sejalan
• Kecenderungan perilaku warga
dengan dinamika dan
negara ada dua, yakni perilaku
tantangan sikap serta
positif dan negatif. PKn perlu
perilaku warga negara dalam mendorong warga negara agar
kehidupan bermasyarakat, mampu memanfaatkan
berbangsa, dan bernegara. pengaruh positif
SEKIAN DAN TERIMAKASIH
TUGAS / Jawab
1. Kemukakan dua alasan penting mengapa
negara menyelenggarakan Pendidikan
kewarganegaraan?
2. Apa tanggung jawab Pendidikan
kewarganegaraan yang diberikan oleh negara
untuk mendidik warga negara?
3. Apa perbedaan warga negara, warga negara
Indonesia dengan warga negara asing?

Anda mungkin juga menyukai