Anda di halaman 1dari 9

Struktur Organisasi Bank

Syari'ah
Dan Sistem
Kerjanya
N U R A LYA K O M A L A S A R I 6 1 2 0 1 9 0 0 1 0
Bank syariah memiliki struktur
yang sama dengan bank
konvensional, misal dalam hal
komisaris dan direksi, akan
tetapi unsur yang membedakan
anatara bank syariah dan
konvensional adalah keharusan
adanya Dewan Pengawas
Syariah (DPS).
STRUKTUR ORGANISASI
BANK SYARIAH
Sistem Kerja
Dewan
Komisaris
Tugas dan Tanggung Jawab Dewan Komisaris:
- Melaksanakan pengawasan terhadap pelaksanaan tugas dan
tanggung jawab direksi secara berkala maupun sewaktu-waktu,
serta memberikan nasihat kepada direksi
-Dalam melakukan tugas pengawasan, komisaris mengarahkan,
memantau dan mengavaluasi pelaksanaan kebijakan strategis
bank
-Memastikan bahwa direksi telah menindaklanjuti temuan audit
dan rekomendasi dari Satuan Kerja Audit Intern(SKAI), audit
eksternal
Direksi.
Tugas dan tanggung jawab Direksi :
-Bertanggung jawab penuh atas pelaksanaan pengelolaan bank
berdsarkan prinsip kehati-hatian dan prinsip syari'ah
-Wajib menindaklanjuti temuan audit atau rekomendasi dari
hasil pengawasan BI, auditor intern, Dewan Pengawas
Syari'ah
-Wajib mempertanggungjawabkan pelaksanaan tugasnya
kepada pemegang saham melalui Rapat Umum Saham
(RUPS)
Dewan AUdit
-Memantau dan mengevaluasi perencanaan dan pelaksanaan audit
serta memantau tindak lanjut audit dalam rangka menilai kecukupan
pengendalian intern termasuk kecukupan proses pelaporan keuangan
Dewan Pengawas
Syariah
-memastikan dan mengawasi
kesesuaian kegiatan
-menyampaikan laporan hasil
pengawasan sayriah sekurang-
kurangnya setiap 6 bulan
operasional bank terhadap kepadaDireksi, Komisaris, DSN dan
fatwa yang dikeluarkan oleh Bank Indonesia
DSN -mengkaji produk dan jasa --melakukan review secara berkala
-menilai aspek syariah baru yang belum ada fatwa atas pemenuhan prinsip syariah
terhadap pedoman operasional, untuk dimintakan fatwa terhadap mekanisme penghimpunan
dan produk yang dikeluarkan kepada DSN dana dan penyaluran dana serta
bank -memberikan opini dari aspek pelayanan jasa bank
syariah terhadap pelaksanaan
operasionalbank secara
keseluruhan dalam laporan
publikasi bank
thanks

Anda mungkin juga menyukai