Anda di halaman 1dari 18

Perhitungan Biaya Produksi

Kelas X IPS 1
Mariana Benyamin
Biaya merupakan pengorbanan atau pengeluaran yang
dilakukan oleh usatu perusahaan atau perorangan yang
bertujuan untuk memperoleh manfaat lebih dari aktivitas
yang dilakukan tersebut.
Biaya Produksi adalah sejumlah pengorbanan ekonomis
yang harus dikorbankan untuk memproduksi suatu barang
Pengertian

2
o Biaya produksi dapat meliputi unsur-unsur sebagai berikut:
o Bahan baku atau bahan dasar termasuk bahan setengah jadi
o Bahan-bahan pembantu atau penolong
o Upah tenaga kerja dari tenaga kerja kuli hingga direktur
o Penyusutan peralatan produksi
Lanjutan… o Uang modal, sewa
o Biaya penunjang seperti biaya angkut, biaya administrasi,
pemeliharaan, biaya listrik, biaya keamanan dan asuransi
o Biaya pemasaran seperti biaya iklan
o Pajak

3
◦ Biaya produksi dibedakan menjadi 3 yaitu:
◦ Komponen biaya bahan
Lanjutan…
◦ Komponen biaya gaji atau upah tenaga kerja
◦ Komponen biaya umum

4
◦ Harga pokok berarti jumlah pengeluaran dan
beban yang diperkenankan, langsung atau tidak
Penentuan
langsung untuk menghasilkan barang atau jasa
Harga Pokok dalam kondisi dan tempat dimana barang tersebut
dapat digunakan atau dijual

5
◦ Harga Pokok Produksi adalah jumlah biaya produksi yang
melekat pada persediaan barang jadi sebelum barang tersebut
laku dijual

Lanjutan… ◦ Harga Pokok Penjualan adalah harga barang yang dijual.


Penentuan harga pokok penjualan pada perusahaan industri,
pada umumnya pada persediaan awal produk jadi ditambah
dengan jumlah harga produksi (harga pokok produk) dan
dikurangi dengan persediaan akhir produk.

6
◦ Faktor Pertimbangan Subjektif adalah faktor
pertimbangan penetapan harga didasarkan
Faktor-faktor pertimbangan diri penjualan dan hanya berlaku untuk
produk, waktu, dan kuantitas tertentu
Penetapan ◦ Faktor Pertimbangan Objektif adalah faktor
Harga pertimbangan harga yang dilakukan dengan
memperhitungkan semua pertimbangan secara umum
dan berlaku untuk segala jenis produk

7
Pemasaran
Produk ◦ Pemasaran adalah sistem keseluruhan dari
Kerajinan kegiatan usaha yang ditunjukan untuk
merencanakan, menentukan harga,
dengan mempromosikan, dan mendistribusikan barang dan
Inspirasi jasa yang dapat memuasakan kebutuhan kepada
Budaya pembeli yang ada maupun pembeli potensial
Nonbenda

8
◦ Mengenal konsumen
◦ Menurut Hornby, konsumen adalah seorang pembeli
barang atau menggunakan jasa; seseorang atau
Mengenal suatu perusahaan yang membeli barang tertentu atau
menggunakan jasa tertentu
Konsumen dan
◦ Untuk mengenal konsumen, pertama-tama
Pesaing lakukanlah riset. Kenalilah sebanyak mungkin
mengenai siapa sebenarnya konsumen anda yang
sekarang, darimana mereka menemukan anda, apa
yang mereka suka dan tidak suka mengenai anda

9
◦ Mengenal pesaing
◦ Pesaing adalah perusahaan atau wirausahawan
yang menghasilkan atau menjual barang dan
jasa yang sama atau mirip dengan produk yang
Lanjutan… kita tawarkan.
◦ Untuk mengetahui jumlah dan jenis pesaing
serta kekuatan dan kelemahan yang mereka
miliki, perusahaan perlu membuat peta
persaingan yang lengkap

10
◦ Strategi pemasaran menurut W.Y Stanton adalah
sesuatu yang meliputi seluruh sistem yang
berhubungan dengan tujuan untuk merencanakan
Strategi
dan menentukan harga sampai dengan
Pemasaran mempromosikan dan mendistribusikan barang dan
jasa yang bisa memuaskan kebutuhan pembeli aktual
maupun potensial

11
◦ Mengenali pelanggan
Penerapan ◦ Melakukan promosi
Strategi ◦ Memilih lokasi yang strategis
Pemasaran ◦ Menggunakan internet marketing
◦ Menjalin hubungan yang baik dengan konsumen

12
◦ Rencana pemasaran adalah proses menentukan
dengan tepat untuk mempromosikan dan
Rencana mendistribusikan barang dan jasa sampai mencapai
Pemasaran tujuannya yaitu memuaskan kebutuhan pembeli

13
◦ Karakteristik penting dalam sebuah rencana pemasaran antara lain:

◦ Rencana tersebut harus menyediakan sebuah strategi untuk


mencapai misi tertentu

◦ Rencana tersebut harus disadarkan pada fakta dan asumsi-


asumsi yang valid

Lanjutan… ◦ Rencana tersebut harus menyediakan penggunaan dari sumber-


sumber daya yang ada

◦ Rencana tersebut harus memberikan kontinuitas

◦ Rencana tersebut harus sederhana dan singkat

◦ Rencana tersebut harus menetapkan kriteria kinerja yang dapat


diawasi dan di kontrol

14
◦ Langkah-langkah dalam perencanaan pemasaran
meliputi:
◦ Menetapkan analisis situasi, yaitu analisis
Lanjutan… SWOT (Strenghts, Weakness, Opportunities
dan Threats)
◦ Menetapkan tujuan/sasaran
◦ Menyusun strategi dan program kerja

15
◦ Advertensi, yaitu suatu bentuk penyajian dan promosi
dan gagasan, barang atau jasa yang dibiayai oleh suatu
sponsor tertentu yang bersifat masih dan nonpersonal
◦ Personal selling, yaitu penyajian secara lisan dalam
Media pembicaraan dengan seseorang atau lebih

Pemasaran ◦ Promosi penjualan, yaitu segala kegiatan pemasaran yang


merujuk pada konsumen untuk membeli seperti
exhibition, roadshow dan lain-lain
◦ Publicity, yaitu usaha merangsang permintaan dari suatu
produk secara masif seperti layanan masyarakat

16
◦ Untuk megakomondasi kegiatan promosi maka
diperlukan media pemasaran untuk menjangkau
konsumen, sebagai berikut:
◦ Media pemasaran konveksional
Lanjutan…
◦ Media online
◦ Penerbitan
◦ Media sosial

17
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai