Anda di halaman 1dari 19

SOSIALISASI INDIKATOR

NASIONAL MUTU DI
PUSKESMAS PEGANDAN
dr.Ayu Fitri Muhajiroh
17 Februari 2022
▧ INDIKATOR NASIONAL MUTU PELAYANAN
KESEHATAN DI PUSKESMAS
6
KEPUASAN PASIEN 1
KEPATUHAN
KEBERSIHAN TANGAN

5
IBU HAMIL YANG 2
MENDAPATKAN KEPATUHAN
PELAYANAN ANC PENGGUNAAN ALAT
SESUAI STANDAR PELINDUNG DIRI

3
4 KEPATUHAN
KEBERHASILAN
PENGOBATAN PASIEN TB
IDENTIFIKASI
SEMUA KASUS SENSITIF PASIEN
OBAT (SO)
1.KEPATUHAN KEBERSIHAN TANGAN
( KKT )
◦ TARGET ≥ 85%
◦ DALAM 1 BULAN WAJIB MENGERJAKAN 200 PELUANG
◦ INDIKASI
◦ ü Sebelum kontakdengan pasien
◦ ü Sesudah Kontakdengan pasien
◦ ü Sebelum melakukan Prosedur aseptik
◦ ü Setelah bersentuhan dengan cairan tubuh pasien
◦ ü Setelah bersentuhan dengan lingkungan pasien
6 LANGKAH DAN 5 MOMENT
KEBERSIHAN TANGAN
KOMITMEN KKT SETIAP RUANGAN
◦ 6 LANGKAH
◦ 5 MOMEN
◦ RUANGAN :
◦ LOKET PENDAFTARAN =
◦ RUANG PEMERIKSAAN UMUM =
◦ RUANG GIGI =
◦ RUANG KIA =
◦ PELAYANAN OBAT =
◦ LABORATORIUM =
2.KEPATUHAN PENGGUNAAN APD
◦ TARGET 100%
◦ Petugas yang dinilai : seluruh petugas yang melakukan pelayanan dan cleaning
service
◦ DINILAI SETIAP BULAN ( LSG APLIKASI INM )
KOMITMEN KEPATUHAN APD
TIAP RUANGAN
◦ Ruang pendaftaran dan rekam medis: masker bedah
◦ Ruang farmasi : masker bedah
◦ Ruang KIA, KB dan Imunisasi : masker bedah, sarung tangan dan apron (melakukan tindakan)
◦ Ruang kesehatan Gigi dan Mulut : masker bedah, sarung tangan (melakukan tindakan), Apron atau
celemek ( perawat gigi ), Gown ( Dokter gigi )
◦ Ruang Pemeriksaan Umum : masker bedah, gown ( Dokter )
◦ Ruang Tindakan dan gawatdarurat : masker bedah, sarung tangan dan apron (melakukan tindakan )
◦ Ruang Laboratorium : masker bedah, sarung tangan (melakukan tindakan), jas lab/gown, sepatu
both/sepatu, bila melakukan swab petugas menggunakan face shield
◦ Cleaning service : masker bedah, sarung tangan (saat membersihkan ruangan)
3.KEPATUHAN IDENTIFIKASI
PASIEN
◦ TARGET 100%
◦ Petugas yang dinilai :
Pemberian pengobatan : pemberian obat, pemberian cairan intravena.
Prosedur tindakan : Pencabutan gigi, imunisasi, pemasangan alat
Kontrasepsi dan tindakan kegawatdaruratan.
Prosedur diagnostik : pengambilan sampel
LOKET PENDAFTARAN

DINILAI SETIAP BULAN ( LSG APLIKASI INM )


4. KEBERHASILAN PENGOBATAN PASIEN TB SEMUA
KASUS SENSITIF OBAT (SO)

TARGET: 90%
KRITERIA INKLUSI:
SEMUA PASIEN TB SO YANG DINYATAKAN
SEMBUH DAN MENJALANI PENGOBATAN
LENGKAP

KRITERIA EKSLUSI:
1. PASIEN TB PINDAHAN YG TIDAK DILENGKAPI
DENGAN TB 09 & HASIL PENGOBATAN
PASIEN PINDAHAN DG TB 10
2. PASIEN TB DENGAN HASIL POSITIF PADA
BULAN KE 5 ATAU BULAN KE 6
3. PASIEN MENINGGAL SEBELUM BERAKHIR
MASA PENGOBATAN

DILAPORKAN SETIAP BULAN ( LSG APLIKASI


INM )
5. IBU HAMIL YANG MENDAPATKAN PELAYANAN ANC
SESUAI STANDAR
TARGET 100%
Ibu hamil yang mendapatkan pelayanan ANC sesuai standar
adalah ibu hamil yang telah bersalin yang mendapatkan
pelayanan ANC lengkap sesuai dengan standar kuantitas
dan standar kualitas selama periode kehamilan di
Puskesmas pada tahun berjalan

STANDAR
Kuantitas : kunjungan 4 kali selama periode kehamilan
Kualitas : 10T
IBU HAMIL YANG MENDAPATKAN PELAYANAN ANC
SESUAI STANDAR
◦ KRITERIA INKLUSI :
Seluruh ibu hamil yang telah bersalin di WILAYAH KERJA Puskesmas pada tahun berjalan
◦ KRITERIA EKSKLUSI :
1. Ibu hamil dengan K1 bukan di trimester 1.
2. Ibu hamil yang pindah domisili.
3. Ibu hamil yang tidak menyelesaikan masa kehamilan.
4. Ibu hamil pindahan yang tidak memliki catatan Riwayat kehamilan lengkap.
5. Ibu hamil yang meninggal sebelum masa persalinan
6. Ibu hamil bersalin premature (K4 tidak selesai)
6. KEPUASAN PASIEN
◦ Puskesmas harus memperhatikan kepuasan pasien sesuai Permen PAN 14 tahun 2017
◦ TARGET ≥ 76,61%
◦ PERIODE PENGUMPULAN SETIAP BULAN
◦ LAPORAN LSG APLIKASI INM
KEPUASAN PASIEN
TABEL SAMPEL MORGAN DAN KREJCIE (PERMENPAN RB NO 14/2017)
KEPUASAN PASIEN
KEPUASAN PASIEN

Anda mungkin juga menyukai