Anda di halaman 1dari 13

Zaman pendudukan

Jepang di Indonesia
By: Syuhrotun Nafisah, S.Pd
Sebab Pertumbuhan Imperialisme Jepang
1. Menerapkan Politik Sakoku pada
masa pemerintahan Shogun
Tokugawa tahun 1639, untuk
merekatkan budaya
2. Melakukan Perjanjian Kanagawa
(1854) membuat Jepang terbuka
dengan bangsa Barat dalam bidang
IPTEK
3. Melakukan Restorasi
Meiji/pembaharuan dalam segala
bidang
Restorasi Meiji, yang diperbaharui diantaranya...
• Bidang militer • Bidang ekonomi
- wajib militer 4 tahun - membangun pabrik industri
- membentuk tentara - membangun transportasi
nasional - membangun pelabuhan
- membeli senjata dari barat - mendirikan Bank
• Bidang pendidikan • Bidang sosial
- wajib belajar sampai 14 th - menghapus 4 kelas
- beasiswa ke negeri asing - menghapus system feodal
- menejemahkan buku ke
bahasa Jepang
Peristiwa pengeboman pangkalan angkatan laut Amerika
Serikat di Pearl Harbour pada 7 Des 1941
KEDATANGAN JEPANG KE INDONESIA
7 des 1941: Jepang bersama
Jerman dan Italia unggul 11 Jan 1942: Jepang masuk
dalam perang asia pasifik ke Indonesia melalui
dengan mengebom pangkalan Tarakan, Kaltim
Amerika, Pearl Harbour

8 Mar 1942:
9 Mar 1942: Jepang resmi
menandatangani penyerahan
menduduki Indonesia serta
kekuasaan dari Belanda (Ter
melancarkan propaganda
Poorter) kepada Jepang
3A dan mengaku sebagai
(Hitoshi Imamura) yang
saudara tua
disebut perjanjian Kalijati
Upaya Jepang menarik simpati
• Jepang mengaku sebagai saudara tua
• Propaganda gerakan 3A (Jepang cahaya Asia, pelindung Asia dan
pemimpin Asia) diketuai oleh Mr. Syamsuddin
• Jepang mengizinkan mengibarkan bendera, menyanyikan lagu, dan
menggunakan bahasa Indonesia dan sebaliknya
• Jepang mengganti nama jalan dan gedung dalam bahasa Jepang
• Bersikap baik terhadap bangsa Indonesia dan menjanjikan
kemerdekaan
Satu hal yang sangat memudahkan Jepang melakukan semua di atas karena Jepang sudah menjadi
sebuah motivasi atau panutan bagi Indonesia sejak masa pergerakan nasional. Hal tersebut sangat
menguntungkan Jepang pada awal masuk ke Indonesia.
Kebijakan pemerintah Jepang di Indonesia
• Bidang politik pemerintahan
- membagi Indonesia menjadi 3 wilayah pemerintahan
1. Rikugun ke 16 meliputi Jawa dan Madura
2. Rikugun ke 25 meliputi Sumatra
3. Kaigun meliputi Maluku dan Irian Jaya
- membagi wilayah menjadi 10 karesidenan
- mengangkat tokoh politik Indonesia ke dlm struktur pemerintahan
- membentuk badan pertimbangan pusat (chuo sangi in) pada 1
agustus
- membentuk PUTERA (1 Maret 1943) Kemudian diganti menjadi
Jawa Hokokai yang bertugas mengumpulkan dana
- mengganti MIAI menjadi Masyumi
• Bidang ekonomi
- membentuk kumiai (koperasi pertanian)
- memaksa menanam tanaman jarak
- Jepang menguras sumber daya alam Indonesia

• Bidang sosial budaya


- membentuk tonarigumi (kumpulan kepala keluarga)
- membentuk romusha (pahlawan pembangunan)
- membentuk jugun ianfu (wanita penghibur)
- membuka perguruan tinggi
- pribumi masuk urutan kedua dalam stratifikasi sosial
- melakukan proses Japanisasi, salah satunya seikerei
- melakukan propaganda melalui film, lagu, sastra
• Bidang pertahanan dan militer
- menugaskan polisi rahasia/kompetai untuk mengawasi gerak-gerik bangsa
Indonesia
- membentuk organisasi militer dan semi militer
1. Peta, tentara yang dibentuk Jepang untuk belajar mempertahankan pulau
Jawa dari sekutu
2. Giyugun (tentara sukarela)
3. Seinendan (barisan pemuda), usia di bawah 25th
4. Keibodan (barisan pembantu polisi), usia di atas 25th
5. Barisan pelopor, dibentuk 1 November 1943 diketuai Ir. Soekarno
6. Fujinkai (barisan wanita), bagian dapur umum dan medis, dibentuk
agustus 1943
7. Gakukotai (laskar pelajar), terdiri dari pelajar dan mahasiswa
8. Heiho (barisan cadangan prajurit), untuk membantu pekerjaan prajurit di
lapangan
Perlawanan rakyat terhadap Jepang
• Perlawanan kooperatif,
Untuk mengantisipasi sikap Jepang yang keras dan tegas
Tokoh: Soekarno, Hatta, KH Mas Mansyur, Ki Hajar Dewantara
• Perlawanan bawah tanah/non kooperatif
Dilakukan oleh para pemuda yang terdiri dari:
Kelompok Sukarni
Kelompok Sutan Syahrir
Kelompok Ahmad Soebarjo
Kelompok pemuda persatuan Indonesia
• Perlawanan bersenjata
Perlawanan bersenjata
• Perlawanan rakyat di Sukamanah
Dipelopori H. Zainan Mustofa
Sebab: penolakan terhadap seikerei dan menentang Romusha
• Perlawanan rakyat Aceh
Dipelopori oleh Tengku Abdul Jalil
Sebab: tindakan semena-mena Jepang dan penolakan seikerei
• Perlawanan rakyat Indramayu
Dipelopori H. Hendriyan
Sebab: kewajiban penyerahan hasil panen dan romusha
• Perlawanan PETA di Blitar
Dipimpin Supriyadi
Sebab: sikap sewenang-wenang Jepang terhadap prajurit Indonesia
TUGAS!!
• Buatlah 10 pertanyaan di lembar kertas dari materi yang sudah kamu
catat!
• 10 pertanyaan tersebut mewakili satu kelas (BUKAN PER ORANG)
• Pertanyaan diambil dari bagian materi yang kurang jelas atau belum
dipahami
• Selipkan lembar pertanyaan di tumpukan buku paling atas
• Kumpulkan semua buku catatan di lemari kelas, selasa saya ambil

Anda mungkin juga menyukai