Anda di halaman 1dari 5

TEORI KEPERAWATAN MENURUT VIRGINIA HANDERSON

KELOMPOK I
TEORI KEPERAWATAN MENURUT VIRGINIA HENDERSON

keperawatan yang dijelaskan oleh Virginia Handerson adalah model konsep aktivitas sehari
hari dengan memberikan gambaran tentang Fungsi utama perawat yaitu menolong
seseorang yang sehat/sakit dalam usaha menjaga kesehatan atau penyembuhan atau untuk
menghadapi kematiannya dengan tenang.

Teori Handerson berfokus pada individu yang berdasarkan pandangannya, yaitu bahwa
jasmani (body) dan rohani (mind) tidak dapat dipisahkan. Menurut Handerson, manusia
adalah unik dan tidak ada dua manusia yang sama. Kebutuhan dasar individu tercermin
dalam 14 komponen dari asuhan keperawatan dasar (basic nursing care).
Perawat dapat melakukan beberapa hal yang dapat membantu
kemampuan untuk memenuhi kebutuhan klien, diantaranya:

•Menciptakan rasa kekeluargaan dengan klien.


•Berusaha mengerti maksud klien
•Berusaha untuk selalu peka terhadap ekspresi non verbal
•Berusaha mendorong klien untuk mengekspresikan perasaannya.
•Berusaha mengenal dan menghargai klien.

Tujuan Keperawatan
tujuan keperawatan yang dikemukakan oleh Handerson adalah Untuk bekerja secara
mandiri dengan tenaga pemberi pelayanan kesehatan dan membantu klien untuk
mendapatkan kembali kemandiriannya secepat mungkin.
Kerangka Kerja menurut henderson

Kerangka kerja praktek dari model konsep dan teori keperawatan Virginia
Handerson adalah praktek keperawatan yang membentuk klien untuk
melaksanakan 14 kebutuhan dasar dari Handerson.

mengacu kepada aktivitas dalam kehidupan sehari-hari dari seseorang,


perawat membantunya dengan fungsi-fungsi ini, atau membuat kondisi
sehingga memungkinkan klien melakukan hal-hal berikut ini:

•Bernafas dengan normal


•Kebutuhan akan nutrisi
•Kebutuhan eliminasi
•Gerak dan keseimbangan tubuh
•Kebutuhan isthirahat dan tidur
•Kebutuhan berpakaian
• Mempertahankan temperature
tubuh atau sirkulasi
THANK YOU 

Anda mungkin juga menyukai