Anda di halaman 1dari 32

Dan Evaluasi Kinerja

1
 Setelah mngikuti mata kuliah ini mahasiswa
diharapkan mampu memahami konsep dasar
Strategi Organisasi dalam penilaian kinerja

2
Setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa
diharapkan mampu menjelaskan ;
 Rencana Strategis Organisasi

 Strategi SDM

 Mengembangkan Sistem Evaluasi Kinerja

3
 Menetapkan Visi dan Misi Organisasi
 Menentukan Arah dan Kebijakan
 Analisis Posisi
 Strategi Pengembangan Bisnis

4
 Visi : Tujuan yang ingin dicapai Perusahaan
dalam Jangka menengah dan jangka Panjang
 Misi : Pernyataan yang digunakan untuk
menggambarkan Tujuan Perusahaan
 Visi dan Misi disusun untuk jangka waktu 5 s/d
25 tahun yang drinci oleh perusahaan dalam
setiap tahun

5
 Arah dan Kebijakan meliputi informasi umum
kebijakan perusahaan yang ditetapkan oleh
manajemen dalam pengembangan usaha BPR di
waktu yang akan datang
 Arah kebijakan dijelaskan dalam jangka pendek 1
tahun, jangka menengah 3 tahun dan jangka
panjang 5 tahunan

6
 Sebagai dasar pertimbangan Strategi, Perusahaan
melakukan analisis posisi dalam persaingan
usaha berdasarkan Aset/Lokasi :
 Analisis dilakukan berdasarkan :
- Industri secara Nasional
- Industri sejenis skala Nasional
- Industri sejenis skala Lokal

7
 Berisi uraian mengenai strategi pengembangan
bisnis meliputi ;
 Langkah-langkah strategis untuk mencapai tujuan
perusahaan yang telah ditetapkan
 Strategi pengembangan Organisasi dan Teknologi
Informasi
 Strategi untuk enmgantisipasi perubahan
eksternal

8
 Strategi Level Korporasi
 Strategi Level Unit Bisnis
 Strategi Level Fungsional

9
 Strategi yg memberi arahan secara menyeluruh
dimasa yg akan datang
 Berisi rencana induk kompensasi mengenai unit-
unit bisnis apa yang dilakukan perusahaan dimasa
datang
 Dalam perusahaan konglomerasi strategi level
korporasi merupakan strategi perusahaan induk
dan menjadi dasar bagi strategi level unit bisnis

10
 Strategi untuk unit-unit bisnis tertentu
 Bagi perusahaan konglomerasi, strategi Unit
Bisnis dijalankan oleh ank perusahaan sesuai
dengan unit bisnisnya

11
 Strategi Produksi
 Strategi Keuangan
 Strategi SDM

12
Level Strategi Jenis Strategi

Prospektor Defender Analyzer

Unit Bisnis Terus menerus meneliti dan Berupaya Berupaya


memproduksi produk baru mempertahankan produk mempertahankan
dan membuka pasar baru dan bagian pasar yang stabilitas bisnis, inovatif
telah dikuasainya dalam product line baru
Meningkatkan efisiensi dan memperula pasar
operasi

Fungsional : SDM Mencari SDM dari semua Merekrut entri level Strategi merupakan
level eksternal organisasi SDM, melakukan campuran dari strategi
Jika produkberubah dan pengembangan SDM dan prospektor dan defender
memerlukan tenaga dengan stafnya. Rekrutmen dari luar
keterampilan baru, maka Promosi dari dalam terbatas dan
pembajakan tenaga yang Organisasi mengembangkan SDM
berpengalaman perlu internal
diupayakan

Evaluasi Kinerja berdasarkan Evaluasi kinerja Evaluasi kinerja


MBO berdasarkan proses berdasarkan individu, klp
dan unit kerja
13
 Membentuk Tim
 Analisis Pekerjaan
 Menentukan Tujuan Evaluasi Kinerja
 Menentukan Dimensi Kerja
 Pendekatan Sistem Evaluasi Kinerja
 Menentukan Proses Evaluasi Kinerja
 Evaluasi Kinerja Tim

14
Anggota Tim :
 Profesional spesialis SDM

 Manajer SDM

 Supervisor/first line manager

 Wakil dari Karyawan

15
- Visi
- Misi
- Tujuan Strategis

Strategi Unit Strategi Unit Strategi Unit Strategi Unit


Bisnis A Bisnis B Bisnis C Bisnis D

Strategi Level Strategi Level Fungsional Strategi Level


Fungsional Pemasaran Pemasaran Fungsional Keuangan

Strategi Level
Fungsional SDM

Perencanaan Pelaksanaan
Kinerja Pegawai Kinerja

Wawancara Penilaian
Kinerja Kinerja
16
 Aktivitas  Posisi
 Perilaku Kerja  Pekerjaan
 Aktivitas Kritikal  Okupasi
 Tugas  Karier
 Tanggungjawab  Deskripsi Pekerjaan
 Wewajiban  Spesifikasi Pekerjaan

17
Hubungan antara Analisis Pekerjaan dengan Evaluasi Kinerja

Digunakan dalam
Evaluasi Kinerja
untuk Menyusun :
•Job Discription
Proses Analisis
Hasil Analisis •Tujuan dan
Pekerjaan : Informasi Rencana Kerja
Pekerjaan mengenai pekerjaan •Standar Kerja
•Invormasi Evaluasi
Kinerja
•Metode Evaluasi
Kinerja

18
 Tujuan Umum : Utk mengevaluasi Kinerja
Karyawan secara rutin
 Tujuan Khusus : Mengevaluasi Kinerja untuk
pengurangan Karyawan. Metode yang digunakan
Paired comparison atau Ranking Methode

19
Unsur-unsur dalam pekerjaan yg menunjukan
Kinerja :
 Hasil Kerja

 Perilaku Kerja

 Sifat Pribadi yg hubunganya dengan pekerjaan

20
Indikator Dimensi Hasil Indikator Dimensi Perilaku Indikator Dimensi Sifat
Kerja Kerja Pribadi yg ada
hubunganya dg pekerjaan
•Kualitas Hasil Produksi •Ramah kpd pelanggan Pengetahuan
•Kuantitas hasil Produksi •Perilaku yg dipersyaratkan Keterampilan
•Ketepatan dalam •Disiplin kerja Kejujuran
melaksanakan pekerjaan •Profesionalisme Kebersihan
•Kecepatan kerja •Kerjasama Keberanian
•Jml Kecelakaan Kerja •Kepemimpinan dalam tim Adaptabilitas
•Jml Unit prod yg terjual kerja Inisiatif
•Jml Keuntungan •Memanfaatkan waktu Integritas
•Kepuasan Pelanggan Kecerdasan
•Efisiensi Penggun Sumber Kerajinan
•Efektivitas melaks tugas Kesabaran
•Jml nasabah yg dilayani Penampilan
Kecerdasan Emosional

21
Hasil Kerja Perilaku Kerja

Domain
Kinerja

Sifat Pribadi yg ada


hubungannya dengan
Domain Kinerja Prosentase pekerjaan
ketiga dimensi kinerja

Domain Kinerja Karyawan


22
Hasil Kerja Perilaku Kerja

74 %
Domain 20 %
Kinerja
Buruh
Pabrik
Rokok

6% Sifat Pribadi yg ada


hubungannya dengan
pekerjaan

Domain Kinerja Buruh Pabrik Rokok


23
Hasil Kerja Perilaku Kerja

10 %
Domain
60 %
Kinerja
Manajer
Komunikasi

30 % Sifat Pribadi yg ada


hubungannya dengan
pekerjaan

Domain Kinerja Manajer Komunikasi


24
Faktor yg dinilai Pegawai Gol VII- Pegawai Gol IV - Pegawai Gol I - III
VIII VI
Bobot Prestasi Kerja 40 % 50 % 60 %

Bobot Perilaku Kerja 60 % 50 % 40 %

25
 Pengetahuan ttg pekerjaan
 Kemampuan merencanakan & mengatur pek
 Kemampuan menganalisis
 Kemampuan memutuskan
 Kepribadian
 Kepemimpinan
 Rasa tanggungjawab
 Produktivitas
 Mutu Pekerjaan
 Kewaspadaan
 Kreativitas
 Kemampuan berkomunikasi
 Pengabdian kepada Pancasila, UUD 45 dan Pemerintah

26
 Kesetiaan/Loyalitas
 Prestasi Kerja
 Tanggungjawab
 Ketaatan
 Kejujuran
 Kerjasama
 Prakarsa
 Kepemimpinan

27
 Pendekatan Sifat Pribadi
 Pendekatan hasil kerja
 Pendekatan Perilaku Kerja
 Pendekatan campuran

28
 Setelah menenyusun dimensi, indikator, dan
standar langkah selanjutnya adalah menentukan ;
Siapa penilai, siapa yg dinilai, waktu penilaian
dan proses penilaian

29
Level Perilaku Proses Hasil Pengukuran
Pengukuran
Level Individual : Apakah dan seberapa baik Kualitas laporan tertulis,
Kontribusi seorang pegawai seorang pegawai ; waktu yang diperlukan utk
kepada tim bekerjasama dengn para produk individu, kekauratan
anggota tim lainnya; saran yang diberikan kpd
mengkomunikasikan ide-ide tim, status jumlah pekerjaan
dalam rapat; berpartisipasi yg belum diselesaikan
dalam proses pengambilan
keputusan
Level Tim : Apakah dan seberapa baik Tingkat kepuasan pelanggan
Kinerja Tim tim; menyelenggarakan dengan produk tim,
rapat; memperbolehkan persentase penurunan
semua pendapat utk pekerjaan yg belum
didengar; Menghasilkan diselesaikan, siklus waktu
konsensus keputusan utk keseluruhan proses
pekerjaan
30
 Menelaah Tujuan Organisasi dan tujuan tim kerja utk
mencapai tujuan organisasi
 Menentukan tujuan anggota tim utk mencapai tujuan tim
 Menentukan dimensi dan indikator kinerja anggota tim
 Menentukan standar kinerja tim
 Menentukan standar kinerja anggota tim
 Menyusun instrumen evaluasi kinerja tim dan anggota tim
 Menyusun proses evaluasi kinerja tim dan anggota tim

31
Terimakasih

32

Anda mungkin juga menyukai