Anda di halaman 1dari 17

PROPOSAL

HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL ORANG TUA DAN PRESTASI


BELAJAR IPA SISWA KELAS V SDN 13 BIRU
KECAMATAN TANETE RIATTANG
KABUPATEN BONE

THE CORRELATION BETWEEN PARENTS SOCIAL SUPPORT AND THE


STUDENTS SCIENCE LEARNING ACHIEVEMENTS OF THE 5TH GRADE
OF SDN 13 BIRU
TANETE RIATTANG DISTRICT
BONE REGENCY

FIRAWATI
1747241049

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR


FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR
2021
BIAYA PENELITIAN

JADWAL PENELITIAN

METODE PENELITIAN

TINJAUAN PUSTAKA

PENDAHULUAN
I

PENDAHULUAN

JADWAL
PENELITIAN
II

PUSTAKA
TINJAUAN

BIAYA
PENELITIAN
III

METODE
PENELITIAN

PROPOSAL
Latar Belakang Tujuan Penelitian
METODE PENELITIAN

TINJAUAN PUSTAKA

PENDAHULUAN
Manfaat Penelitian
Rumusan Masalah

I
Landasan
Teoritis
Landasan Landasan
Yuridis Faktual
 Menurut Syah (Wahab, 2016)
prestasi belajar adalah tingkat
keberhasilan siswa dalam Pra penelitian yang
METODE PENELITIAN

mempelajari materi tertentu dilakukan oleh calon


TINJAUAN PUSTAKA

Tujuan pendidikan yang dinyatakan dalam peneliti pada tanggal 20


nasional dalam Sistem bentuk skor atau nilai. dan 22 Januari 2021 di
Pendidikan Nasional SDN 13 Biru
Nomor 20 Tahun 2003  Dukungan sosial menurut Kecamatan Tanete
Sarafino & Smith (2019) Riattang Kabupaten
adalah kenyamanan, Bone
perhatian, penghargaan dan
bantuan yang diterima oleh
siswa dari orang atau
sekelompok orang.
RUMUSAN MASALAH
1. Seberapa tinggi tingkat dukungan sosial orang tua siswa kelas V SDN 13
Biru Kecamatan Tanete Riattang Kabupaten Bone?
2. Seberapa tinggi tingkat prestasi belajar IPA siswa kelas V SDN 13 Biru
Kecamatan Tanete Riattang Kabupaten Bone?
3. Apakah ada hubungan yang signifikan antara dukungan sosial orang tua
dan prestasi belajar IPA siswa kelas V SDN 13 Biru Kecamatan Tanete
Riattang Kabupaten Bone?

TUJUAN PENELITIAN 1. Mengetahui tingkat dukungan sosial orang tua siswa kelas V SDN 13 Biru
Kecamatan Tanete Riattang Kabupaten Bone.

2. Mengetahui tingkat prestasi belajar IPA siswa kelas V SDN 13 Biru Kecamatan
Tanete Riattang Kabupaten Bone.

3. Mengetahui ada tidaknya hubungan yang signifikan antara dukungan sosial orang
tua dan prestasi belajar IPA siswa kelas V SDN 13 Biru Kecamatan Tanete Riattang
Kabupaten Bone.
MANFAAT PENELITIAN
Menjadi bahan acuan bagi
peneliti selanjutnya yang ingin
meneliti mengenai dukungan
Memberikan sumbangan teoretis untuk Manfaat sosial orang tua dan prestasi
menanambah ilmu, mengembangkan Teoretis belajar IPA.
pengetahuan dan memperluas wawasan
terkait dukungan sosial orang tua dan
prestasi belajar IPA.

Meningkatkan komunikasi antara siswa


Menambah wawasan dan memperoleh dan orang tua terkait cara belajar di
pengalaman baru bagi calon peneliti sekolah dan di rumah sebagai upaya
dalam mengkaji bentuk dukungan sosial Manfaat untuk meningkatkan prestasi belajar,
orang tua yang mendukung terutama presatsi belajar IPA.
keberhasilan belajar siswa. Praktis

Memberikan informasi kepada guru Menjadi pedoman aplikatif bagi lembaga


terkait bentuk dukungan sosial yang sekolah untuk terus melibatkan orang tua
diberikan orang tua terhadap siswa. dalam pendidikan siswa.
II. TINJAUAN PUSTAKA
METODE PENELITIAN

Hipotesis
Tinjauan Kerangka
Pustaka Pikir
Dukungan Sosial Orang Tua Prestasi Belajar IPA

Pengertian
Bentuk-Bentuk Prestasi
Dukungan Dukungan Sosial
Sosial Orang
Belajar
Orang Tua
Tua

Manfaat Faktor yang Pengertian,


Dukungan Mempengaruhi Tujuan, dan Prestasi
Sosial Orang Dukungan Sosial Ruang Lingkup Belajar IPA
Tua Orang Tua Pembelajaran
IPA
Kerangka Pikir
Hubungan Antara Dukungan Sosial Orang Tua dan Prestasi Belajar IPA

Dukungan Sosial Orang Tua (X) Prestasi Belajar IPA (Y)

 
 Dukungan emosional
- Partisipasi orang tua Prestasi belajar IPA siswa
- Menciptakan suasana belajar diukur dengan penilaian hasil
- Memberikan motivasi belajar akhir siswa dalam proses
- Membantu kesulitan belajar belajar dan dibuktikan
 Dukungan instrumental dengan dokumentasi nilai
- Penyediaan fasilitas belajar rapor siswa .
- Mengatur waktu belajar
 Dukungan informatif
- pengawasan belajar
- problem solving dalam belajar
 Dukungan penilaian
- Pemberian sanksi atau hukuman
- Pemberian hadiah

Analisis

Tidak Ada Hubungan Temuan Ada Hubungan


HIPOTESIS PENELITIAN

Berdasarkan tinjauan pustaka dan kerangka pikir yang telah


dipaparkan, maka hipotesis dalam penelitian ini adalah ada
tidaknya hubungan yang signifikan antara dukungan sosial
orang tua dan prestasi belajar IPA siswa kelas V SDN 13 Biru
Kecamatan Tanete Riattang Kabupaten Bone.
BAB III
METODELOGI PENELITIAN

Jenis
Penelitian Prosedur
Penelitian

Waktu dan Tempat


Penelitian
Teknik

PENELITIAN
Pengumpulan

METODE
Data
Desain Penelitian
Instrumen
Penelitian
Populasi dan
Sampel
Teknik Analisis
jj Data
Definisi Operasional
Variabel
Waktu & Tempat
Jenis Penelitian
Penelitian
Penelitian ini akan dilaksanakan
Penelitian ini pada bulan April dan berakhir
menggunakan penelitian pada bulan Juni tahun 2021.
kuantitatif model
korelasional
Penelitian ini akan dilaksanakan di
SDN 13 Biru yang beralamat di
Jalan Jenderal Sudirman, Biru
Kecamatan Tanete Riattang
Kabupaten Bone.

Desain Penelitian Populasi dan Sampel


X Y Populasi Sampel

Keterangan: 50 Siswa 50 Siswa


X = Dukungan Sosial Orang Tua
Y = Prestasi Belajar IPA
Definisi Operasional Variabel

PRESTASI BELAJAR IPA


Dukungan Sosial Orang Tua

Bantuan yang diberikan oleh orang Hasil yang telah dicapai oleh siswa
tua kepada siswa yang dapat setelah mengikuti proses
menumbuhkan perasaan nyaman pembelajaran IPA dalam kurun
dan percaya diri dalam memecahkan waktu tertentu. Variabel prestasi
masalah belajar yang dihadapinya. belajar IPA dalam penelitian ini dapat
Dukungan yang diberikan berupa dilihat pada nilai rapor siswa kelas V
dukungan emosional, dukungan semester I tahun ajaran 2020/2021.
instrumental, dukungan informasi
dan dukungan penilaian.
Teknik Pengumpulan
Data
Prosedur Penelitian Angket

Jenis angket yang digunakan dalam


penelitian ini adalah angket tertutup, di
Tahap Perencanaan mana responden diminta memberikan
jawaban dengan cara memilih alternatif
jawaban yang telah disediakan.

Tahap Pelaksanaan Dokumentasi

Ditujukan untuk memperoleh data


Tahap Penulisan langsung dari tempat penelitian yang
Laporan meliputi buku-buku yang relevan,
peraturan-peraturan, laporan kegiatan,
foto-foto dan data yang relevan untuk
penelitian
Teknik Analisis Data
Instrumen Penelitian

Lembar Angket

Analisis Statistik Analisis Statistik


Deskriptif Inferensial
Lembar Catatan
Dokumentasi a. Analisis Rata-rata a. Korelasi Pearson
b. Analisis Product Moment
Persentase b. Rumus
Determinasi
c. Uji-t
JADWAL RENCANA PELAKSANAAN
RENCANA BIAYA PENELITIAN
PENELITIAN

Minggu ke
No. Jenis Kegiatan Bulan Tahun No. Jenis Pengeluaran Biaya (Rp)
1 2 3 4
Persiapan 1 Kertas HVS A4 Rp 100.000
1
  Mengadakan/ Prapenelitian 2 Tinta Print Rp 150.000
    √   1
  Penyusunan proposal   √     2 3 Alat Tulis Menulis Rp 50.000

  Penyusunan instrumen       √ 3 4 Transportasi Rp 500.000


2021
Melaksanakan seminar proposal   √     4 5 Biaya Tak Terduga Rp 300.000
  Merevisi proposal seminar   √     4 Jumlah Rp 1.100.000
  Mengurus izin penelitian     √   4
2 Pelaksanaan Penelitian
  Pelaksanaan tes   √     5
2021
  Analisis hasil data penelitian       √ 5
3 Penyususnan Draf Skripsi
  Penyusunan draf skripsi √       6
  Seminar hasil   √     6 2021
  Ujian tutup     √   6

Anda mungkin juga menyukai