Anda di halaman 1dari 17

KELAS ARTIKEL POPULER

Oleh: Lutfi Bayu Susanto


ARTIKEL
POPULER
SECARA UMUM
Artikel Populer adalah tulisan yang berisi
gagasan, opini, bersifat informatif dengan
menggunakan bahasa yang mudah
dipahami/populer.
STRUKTUR ARTIKEL
POPULER

1. Judul (Biasanya dibuat di akhir)


2. Paragraf pembuka (Paragraf kunci untuk
menarik pembaca)
3. Penghubung paragraf pembuka dengan isi
4. Isi (Informatif, gagasan, opini, atau data
penelitian)
5. Penutup (Penegasan atau pertanyaan atau
kesimpulan)
CIRI-CIRI
ARTIKEL
POPULER
1. Sarana komunikasi antara penelitian ilmiah
dan masyarakat awam
2. Gaya bahasanya populer, sederhana,
mudah dipahami orang awam
TEKNIK MENULIS
ARTIKEL POPULER

1. Menentukan Ide, Tema/Topik


2. Mengembangkan Tema atau Topik
3. Menambahkan (Referensi, Observasi,
Riset)
4. First Draft
5. Review/Editing

“Jangan menulis sambil mengedit”


KONSEP PIRAMIDA TERBALIK

Umum Paragraf Pembuka

Mendetail
Isi

Paragraf Penutup
Artikel Populer bersifat bebas, tetapi
masih dalam koridor ilmiah

Kesehatan, Lingkungan, Sains, Sejarah,


Teknologi, dll
"Tulis apa saja yang ada dalam pikiran anda,
dan segala yang berkecamuk di dalam
pikiran itu akan menemukan jalan keluar.”
“Menulislah sambil ditemani kamus”

Untuk memudahkan proses menulis,


khususnya mencari kosakata yang tepat.
“Jangan mengharapkan datangnya mukjizat untuk
menulis.”
“Anda hanya perlu action. Itu saja!”
“Ketika Anda telah menyelesaikan tulisan, kirim dan
tinggalkan!”

Ingat kata Pramoedya Ananta Toer


“Setiap karya yang lahir akan menemukan nasibnya
sendiri.”
Email redaksi media Indonesia

1. “Kompas” = kompas@kompas.com ; opini@kompas.com ; opini@kompas.co.id


2. “Tempo” = ktminggu@tempo.co.id ; koran@tempo.co.id
3. “The Jakarta Post” = jktpost2@cbn.net.id 
4. “Media Indonesia” = redaksi@mediaindonesia.co.id
5. “Pikiran Rakyat” = redaksi@pikiran-rakyat.com
6. “Suara Merdeka” = redaksi@suaramer.famili.com ; kukrit@suaramerdeka.com
7. “Kedaulatan Rakyat” = redaksi@kr.co.id
8. “Jawa Pos” = editor@jawapos.co.id ; indopos@jawapos.co.id
9. ”Detik.com” = redaksi@staff.detik.com
10. ”Vivanews.com” = redaksi@vivanews.com
11. Okezone.com = redaksi@okezone.com
12. Narasi Sejarah = redaksi@narasisejarah.id

Anda mungkin juga menyukai