Anda di halaman 1dari 21

SATUAN PELAJARAN

oleh : drg. Anie Kristiani, M.Pd


PROSES PEMBELAJARAN

PROSES :

INPUT METODE OUTPUT


MATERI
MEDIA
PENDIDIK
Sebelum melaksanakan penyuluhan
hendaknya kita membuat perencanaan
penyuluhan, hal ini merupakan pedoman
dalam melaksanakan proses
pembelajaran.

Perencanaan ini disebut SATPEL (Satuan


Pelajaran)
MANFAAT MEMBUAT SATPEL

1. Hasil penyuluhan akan segera


diketahui
2. Kegiatan penyuluhan akan lebih lancar
3. Pengetahuan dalam memberikan
penyuluhan akan bertambah
4. Bahan/ materi penyuluhan akan lebih
dikuasai
5. Alat bantu dalam penyuluhan dapat
dipersiapkan terlebih dahulu
RUMUSAN PEMBUATAN SATPEL

1. Tujuan yg hendak dicapai


2. Bahan atau materi yg akan diberikan
3. Metode yg akan digunakan
4. Kegiatan belajar mengajar / kegiatan
penyuluhan
5. Alat peraga yg akan dipakai
6. Sumber yg digunakan
7. Evaluasi
1. TUJUAN

Tujuan pelajaran?/penyuluhan yg harus


dicapai setelah penyuluhan selesai
diberikan, diharapkan terjadi perubahan
perilaku.

Tujuan pelajaran ini disebut Tujuan


Instruksional.
TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM

Menggambarkan perubahan tingkah laku


yang masih umum, yang masih banyak
sekali jumlahnya, sukar diukur karena
menggambarkan perubahan perilaku
yang tidak spesifik.
FUNGSI TIU

Membantu mempertepat penyusunan TIK

Sebagai perbandingan dl mengukur


apakah TIK yg kita buat sudah benar-
benar spesifik dl menggambarkan pola
tingkah laku yg mudah diukur
TUJUAN INSTRUKSIONAL KHUSUS

Rumusan yang menggambarkan perubahan


tingkah laku sasaran yg diinginkan
setelah sasaran menyelesaikan satu
kegiatan belajar, dimana perubahan
tingkah laku ini dapat diketahui dg
jelas baik melalui pengamatan maupun
melalui tes.
PERSYARATAN MEMBUAT TIK

1. Harus menggunakan istilah kata kerja


yg operasional yaitu kata kerja yg
menunjukkan tingkah laku yg dapat
diamati.
2. Harus berorientasi pada sasaran
berbentuk tingkah laku sasaran.
3. Harus dl bentuk hasil belajar
4. Hanya meliputi satu jenis tingkah laku
TIK HARUS MENGANDUNG 4 UNSUR

1. Audience ; sasaran harus dapat mengerjakan


perbuatan yg dinyatakan dalam tujuan
2. Behaviour ; perilaku yg harus dimiliki oleh
sasaran setelah mereka menerima pelajaran
3. Condition ; persyaratan yng harus ada atau
diperhatikan pada saat perilaku yg
diharapkan dimiliki oleh audience dievaluasi
4. Degree ; target yg harus dicapai atau
tingkatan minimal yang harus dimiliki
audience.
Contoh

Setelah mendapatkan penyuluhan tentang karies


gigi selama 25 menit diharapkan murid kelas 5 SD A
mampu memperagakan tehnik menyikat gigi
B
dengan menggunakan model rahang & sikat gigi
C
tanpa melihat buku catatan.
D
2. BAHAN/ MATERI PENYULUHAN
1. Penentuan bahan/ materi penyuluhan harus
disesuaikan dg tujuan yg akan dicapai dan
disesuaikan dg kebutuhan sasaran.
2. Pembahasan materi harus disesuaikan dg
sasaran (tingkat pendidikan /kemampuan
sasaran).
3. Bila taraf pendidikan/kemampuan sasaran
kurang, maka harus dipikirkan bagaimana
cara menyederhanakan bahan/materi
sehingga mudah dipahami sasaran.
4. Penggunaan istilah harus konsisten
3. MEMILIH METODE
1. Menunjang penyampaian TIK yg telah
ditetapkan (kognitif, Affektif, Psikomotor).
2. Sesuai dg materi yg akan disajikan
3. Sesuai dg karakteristik sasaran/ usia/
tingkat pendidikan
4. Tergantung dari waktu yg tersedia
5. Tergantung dari sarana dan prasarana
6. Tergantung dari jumlah sasaran
7. Tergantung kemampuan penyuluh
8. Tergantung besar kecilnya ruangan.
4. KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR

Merupakan kegiatan yg harus dilakukan


oleh penyuluh maupun sasaran.

Kegiatan Penyuluh
Merupakan pemikiran langkah yg harus
ditempuh oleh penyuluh untuk membantu
sasaran mencapai tujuan instruksional
atau terjadinya perubahan tingkah laku.
Kegiatan Penyuluh dalam Mengatur
Stategi Penyuluhan

1. Pendahuluan
2. Pengembangan
3. Konsolidasi
4. Pemberian tugas
5. Kegiatan sasaran
5. ALAT PERAGA/
MEDIA PENYULUHAN
1. Klasikal ;
papan tulis
white board
flip chart
flash card
model, dll

2. Individual ;
buku tulis & alat tulis.
6. SUMBER PELAJARAN

Sumber/ buku yg digunakan untuk


pengembangan materi.
7. EVALUASI

untuk mengetahui sejauh mana materi


dapat ditangkap oleh sasaran

Evaluasi dapat berupa ;


1. Tes lisan
2. Tes tulisan
3. Tes perbuatan
FORMAT SATPEL
Bidang studi :
Sub bidang studi :
Pokok bahasan :
Sub pokok bahasan :
Sasaran :
Tempat :
Waktu :
TIU :
TIK :
Materi :
Metode :
KBM :
Sumber :
Alat Peraga :
Evaluasi :

Mengetahui, Penyuluh

Pembimbing
Terima kasih...

Semoga bermanfaat...

Anda mungkin juga menyukai