Anda di halaman 1dari 13

SEJARAH HOME CARE

Oleh Kelompok 2:
Rizka Ayu Bella Septiana P27835117059
Vina Setya Melinda P27835117066
Febrisa Milasari P27835117070
Yohana Viliam Comandani P27835117082
Fahrani Zhafiratus Zuhriyyah P27835117087
Ridya Hildania P27835117090
Tahun 1700-an Nursing Home
Home visit pada Tahun 1796-an Visit → District
keluarga kurang → Nurse (
mampu Boston Dispensa Florence N.
ry rawat rumah) Tahun 1877, The
Women’s Branch
Tahun 1982, terbentuk
mempekerjakan
National Home Care Tahun 1893, Lillian
perawat u/ orang
Association Wald dan Mary
sakit di rumah
Brewster. Home
care → memenuhi
kebutuhan Tahun 1886,
kesehatan di Visiting Nurse
Perang dunia II X wilayah New York
Home Care ↑ Association
hingga tahun 1909
DI INDONESIA
Dikenalkan pada tahun 1976, alm. Ibu Jendral A.H.
Nasution → berfokus pada pemberikan makanan bergizi
pada lanjut usia
Lahirnya Permenkes 148 tahun 2010 tentang registrasi
dan praktik keperawatan yang bisa dilakukan dengan
sangat jelas
Permenkes no 28 tahun 2011 secara eksplisit
menyebutkan bahwa homecare menjadi bagian pelayanan
teregistrasi dari klinik.
Permenkes RI no 75 tahun 2014 tentang pusat
kesehatan masyarakat menyatakan bahwa salah satu
upaya kesehatan perorangan tingkat pertama
dilaksanakan dalam bentuk home care
Boston Medical Dispensary

Boston Dispensary (EST. 1796) atau Boston Medical


Dispensary disediakan untuk "bantuan medis masyarakat
miskin " di Boston, Massachusetts, dari akhir abad ke-18
sampai pertengahan abad ke-20. Ini adalah salah satu rumah
sakit pertama di Amerika Serikat.
Florence Nightingale
Florence Nightingale (lahir di
Florence, Italia, 12 Mei 1820- meninggal
di London, Inggris, 13 Agustus 1910
pada umur 90 tahun) adalah pelopor
perawat modern, penulis dan ahli
statistik. Ia dikenal dengan nama
Bidadari Berlampu ( The Lady With The
Lamp) atas jasanya yang tanpa kenal
takut mengumpulkan korban perang
pada perang Krimea, di semenanjung
Krimea, Rusia.
NARASI
SEJARAH
HOME
CARE
• Home care nursing mulai berkembang sejak tahun 1700-
an dengan pelayanan home visit pada keluarga yang
kurang mampu.
• Boston Dispensary, merupakan lembaga yang pertama
kali memberikan pelayanan dengan konsep home di
Amerika Serikat pada tahun 1796.
• Home care berkembang dari konsep Nursing Home Visit
yang dikenal dengan istilah District Nurse yang
didedikasikan kepada Florence Nightiangale yang
ditujukan pada pasien yang dirawat dirumah (Rice, 2006).
• Sebelum abad ke-19 tidak ada lembaga sosial seperti
panti jompo. Sebagian besar masyarakat merupakan
masyarakat pedesaan yang mana ketika terdapat
anggota keluarga yang sakit, keluarganya sendiri mampu
merawat.
• Pada akhir 1800-an di Amerika, masyarakat semakin
urban dengan keluarga perkotaan yang seringkali tidak
mampu merawat anggota keluarganya yang sakit,
disamping kesibukan pekerjaan, juga terkait masalah
kurangnya ruangan yang cukup memadai dalam rumah.
• Pada awal ke-19, tren konsep perawatan mulai semakin
berkembang dengan perawat mendatangi rumah pasien
untuk melakukan tindakan perawatan yang diperlukan.
• Tahun 1877 The Women’s Branch di New York memulai
memperkerjakan lulusan perawat untuk merawat orang
sakit di rumah.
• Di Boston sejak tahun 1886 telah berdiri kumpulan
kelompok relawan yang selanjutnya menjadi cikal bakal
Visiting Nurse Association.
• Sejak 1893, Lillian Wald dan Mary Brewster
mengembangkan home care yang bekerja untuk
memenuhi kebutuhan kesehatan di wilayah New York
hingga tahun 1909. lembaga pelayanannya menyerap
hampir 1416 perawat.
• Berakhirnya perang dunia II, home care berkembang
pesat sebagai bentuk refleksi kebutuhan masyarakat
(Rice, 2006).
• Pada tahun 1982, terbentuk National
Home Care Association (Asosiasi
Nasional Perawatan Rumah) yang
bertujuan memberikan perawatan
berkualitas tinggi untuk pasien di rumah
sakit atau di rumah. 80% sekolah
kedokteran menawarkan pelatihan
perawatan di rumah, sehingga konsep
home care menjadi populer.
Perkembangan di Masa Mendatang
Perawatan di rumah akan semakin maju mengiringi
pendidikan yang semakin tinggi dan ditunjang kemajuan
teknologi, terutama dalam bidang kesehatan.
Pada abad 21 usia harapan hidup semakin meningkat dan
pada tahun 2030 diperkirakan orang akan hidup lebih dari 65
tahun. Populasi ini mempunyai risiko terhadap berbagai
gangguan kesehatan dan sosial yang umumnya terjadi pada usia
lanjut.
Peluang permintaan pelayanan home care juga meningkat
karena kenyamanan yang diberikan dari petugas sesuai
kebutuhan pasien dan dari segi biaya pun juga relatif lebih
murah dibandingkan perawaran di rumah sakit.
DAFTAR PUSTAKA
Parellangi, Andi. 2018. HOME CARE NURSING
Aplikasi Praktik Berbasis Evidence-Based.
Jakarta: Andi Publisher
Triwibowo, Cecep. 2012. HOME CARE Konsep
Kesehatan Masa Kini. Yogyakarta: Nuha
Medika
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai