Anda di halaman 1dari 28

JENJANG KEMAHIRAN

MEMBACA
Nama Instruktur
BIMTEK TINDAK LANJUT AKMI
“Ajarilah anak-anakmu
sesuai dengan zamannya
karena mereka hidup di
zaman mereka bukan pada
zamanmu. (Ali bin Abi
Thalib, RA)
Bahan dan Sumber
Prosedur

Peta Konsep 1. Teks Sastra (Cerita Bergambar 1. Baca-beri kesan-beri alasan


Perlu Intervensi yang inspiratif)  Membaca teks pendek berisi pelajaran
 Cerita utuh berharga.
 berisi pelajaran  Menyatakan kesan dengan mencatat
Karakteristik PD Kompetensi dan tokoh/peristiwa menarik.
berharga/peristiwa menarik
Subkompetensi  Menanggapi dengan alasan.
 bertokohkan anak-anak yang 2. Baca-cari-temukan-beri solusi
unik, fantasi  Membaca sebuah gambar tentang
Perlu Intervensi Memahami 2. Teks Informasi sejarah peristiwa
Peserta didik Informasi Literal
mampu makanan/minuman dari daerah sehari-hari.(makanan/minuman daerah)
 Memahami  Mencari/menemukan permasalahan
menemukan satuan informasi
tertentu dari
sehari-hari dalam gambar.
satu informasi lepas dalam teks medsos/blog/infografik/ensklopedi
 Memberi cara dari permasalahan sehari-
tersurat dalam  Memahami  Teks tunggal hari yang ditemukan.
teks, tetapi  memudahkan (judul, gambar,
informasi eksplisit 3. Baca-menemukan-merangkum
belum mampu
dalam teks kalimat utama)  Membaca sebuah teks sastra cerita
memilih
informasi  Merangkum  memantik rasa ingin tahu rakyat / fiksi komtemporer.
informasi 3. Teks tunggal Teks Sastra narasi  Menemukantinformasi yang penting
relevan dalam
  dari cerita
teks cerita rakyat / fiksi kontemporer  Mengurutkan cerita secara singkat
   tokoh dengan digram alir
   alur cerita berupa diagram alir  Merangkum cerita
 perilaku baik

 
 
 
Prosedur
Bahan dan Sumber
Peta Konsep
Baca-identifikasi-hubungkan
Dasar Teks Cerita (narasi)
Cerita anak yang baru (belum dikenal)
Membaca/menyimak Teks Sastra (Cerita anak
yang baru/ belum dikenal anak)
Cerita disertai gambar yang menarik Menentukan tokoh
Media: teks cerita anak, audio visual Memprediksi peristiwa yang terjadi pada tokoh
Teks informasi Membuktikan/meralat prediksi
Modul & Kompetensi
Multiteks Menyimpulkan tema dan pesan yang terkandung
Tingkat dan Tentang tokoh sejarah yang sudah dikenal dalam teks cerita
Kemahiran
Subkompetensi Berisi deskripsi yang rinci Baca- identifikasi- Tebak- Buktikan
Menggunakan kata/kalimat kunci o Membaca/menyimak informasi deskripsi
Media: Teks cerita deskripsi, charta tokoh sejarah yang sudah dikenal
o Mengidentifikasi ciri-ciri tokoh
II. Dasar Menemukan (gambar puzzle tokoh cerita), audio o Menebak tokoh berdasarkan indentifikasi
Peserta didik Informasi visual ciri-ciri
sudah (Retrieve and Teks Sastra o Memberi alasan terkait tebakan
Teks puisi anak (lebih dari satu) Baca-identifikaksi-hubungkan
mampu Access) Terdiri atas 2-4 bait o Membaca/ menyimak teks sastra (puisi
mengambil • Mengakses Menggunakan bahasa yang sederhana anak)
informasi dari dan mencari dan mudah dicerna o Mengidentifikasi kata-kata bermakna sulit
o Memprediksi makna dalam kalimat puisi
teks, tetapi informasi Mengandung tema tertentu
o
Media: teks puisi anak Menghubungkan isi antarbait dalam puisi
belum eksplisit o Menyimpulkan tema dan pesan yang
Teks Informasi
mampu yang utuh Berupa teks informasi tentang sains
terkandung dalam teks puisi
o Membandingkan tema dari beberapa puisi
memahami dalam teks Memiliki sejumlah kata/istilah kunci Baca-Cari-Temukan- Laporkan
secara utuh Dilengkapi petunjuk praktis mencari dan • Membaca teks informasi tentang sains
• Mencari
isi teks. menemukan makna kata dalam kamus • Menemukan dan mendaftar kata-kata sulit
dan memilih Dilengkapi petunjuk praktis mencari dan secara alfabetis
informasi menemukan makna kata dalam kamus • Membaca petunjuk praktis mencari dan
digital menemukan makna kata dalam kamus
yang • Mencari dan menemukan makna kata-kata
Media: teks informasi dan video
relevan pembelajaran melakukan
sulit dari kamus
• Melaporkan hasil temuan makna kata
petunjuk/prosedur kegiatan • Menyelesaikan masalah yang diangkat dalam
  teks yang berhubungan dengan prosedur yang
tidak tepat
•  
Prosedur
PETA KONSEP
CAKAP 1. Baca-Temukan-Mengolah Informasi dari Teks Informasi
Sumber dan Media •Membaca Teks Informasi peristiwa sehari-hari
•Mengolah apa yang telah dibaca dalam bentuk teks eksposisi
dengan bahasa sendiri
Kompetensi dan •Kesesuaian dengan teks bacaan
•Penyajian teks
subkompetensiSub 1. Teks Informasi
Modul & Tingkat •Penggunaan bahasa
kompetensi •Teks tunggal •Pesan moral
Kemahiran
o Topik masalah yang aktual dari Web/blog/e- 2. Baca-Identifikasi-Bandingkan-Prediksi dari Teks Sastra
•Membaca Teks Sastra
mail/jejaring sosial
•Mengidentifikasi teks
•Peristiwa sehari-hari
•Membandingkan dan menghubungkan kemiripan tokoh
•Teks dilengkapi dengan
III Cakap Memahami (Integrate gambar/foto/tabel/grafik/diagram
dengan tokoh nasional
•Menyusun prediksi
Peserta didik sudah and Interpret) •Media : Audio Visual •Membuat kesimpulan dari hasil membandingkan dan
mampu memahami teks •Memahami informasi 2. Teks Sastra memprediksi
•Teks biografi, teks tunggal •Kesesuaian dengan teks bacaan
dengan baik, namun implisit dalam satu teks •Penyajian teks
•Memiliki kemiripan tokoh yang dapat
•Menyusun inferensi, •Penggunaan bahasa
belum mampu mereflek- dibandingkan dengan tokoh nasional •Pesan moral
membuat koneksi dan •Memprediksi berdasarkan isi teks
si isi teks dan 3.Tentukan-Bandingkan dari Teks Informasi
prediksi pada teks •Panjang 200-400 kata •Membaca Teks informasi
menghubungkannya tunggal •Media: Gambar tokoh, Video •Membandingkan antarteks
dengan kehidupan •Membandingkan 3. Teks Informasi •Membuat kesimpulan
•Multiteks (artikel, gambar atau poster dari •Kesesuaian dengan teks bacaan
sehari-hari, serta menilai informasi implisit media) •Penyajian teks
kesesuaian isi teks antarteks •Peristiwa sehari-hari •Penggunaan bahasa
•Pesan moral
dengan ilustrasi, menilai •Menyusun inferensi, •Memilki kemiripan informasi
4. Baca-Identifikasi-Bandingkan-Prediksi dari Teks sastra
•Membandingkan •Membaca Teks Sastra
format penyajian teks, membuat koneksi dan •Media: Gambar/poster, audio visual. •Mengidentifikasi teks
serta menilai prediksi pada multiteks 4. Teks Sastra •Membandingkan dan menghubungkan kemiripan tema
•Teks cerita rakyat •Menyusun prediksi
penggunaan •Multiteks •Membuat cerpen dari hasil membandingkan dan
•Memiliki kemiripan tema yang dapat memprediksi
•Menilai kualitas (judul, gambar, format, isi, dan bahasa teks
dibandingkan •Pesan moral
•Ada bagian (judul, gambar sampul) yang
memotivasi peserta didik menyusun
•prediksi
•Struktur alurnya logis-linier
•Media: Lembar Teks Cerita rakyat
Bahan dan Sumber Prosedur

PETA KONSEP 1. Teks Sastra cerpen


•.Berkualitas cetak baik
1.a Membaca dan Menyimak
•Membaca atau menyimak
TERAMPIL •Bertema hidup sehari hari teks sastra cerpen.
•Bertokohkan anak anak •Mengetahui unsur-unsur
•Cerita utuh (panjang lebih dari 500 kata intrinsik cerpen
•Peristiwa sehari-hari 2. Menyimak dan Membaca
•Mengandung pesan moral  Mengamati dan
•Teks dilengkapi dengan vidio
menulis bentuk
Kompetensi dan 2. Teks informasi Multiteks/ infografi
margin, ilustrasi dan
Tingkat Kemahiran subkompetensi •Kesesuaian format
gambar
•Kesesuaian Margin
•Kesesuaian gambar 3. Membaca teks informasi
Mengevaluasi dan •Peristiwa sehari-hari  Menemukan pesan-
IV. Terampil pesan moral dalam
Merefleksi •Mengandung pesan moral
Peserta didik sudah •Menilai kualitas isi •Teks dilengkapi dengan vidio teks informasi
mampu memahami, 3. Teks Informasi  Membuat keputusan
pada teks sastra dan
menilai, dan • teks tunggal dan menetapkan
informasi pilihan dalam teks
merefleksi •Menilai format
• Kesan dan pesan yang berharga
teksdengan baik, • ada pengalaman yang berharga 4. Membaca dan menyimak
penyajian (ilustrasi 4. Teks Sastra cerita Fabel teks sastra cerita fabel
tetapi belum
gambar, margin) dalam •cerita utuh ( panjang lebih dari 500 kata )  Menemukan pesan
mampumerespon •berisi pesan moral moral
teks
dan membuat solusi •Merefleksi isi teks •Bertokohkan anak anak yang unik dan  Merefleksi pesan
kreatif untuk fantastik moral dengan
untuk membuat •Peristiwa sehari-hari
permasalahan yang pengalaman.
keputusan dan •Mengandung pesan moral  Mengaitkan isi teks
muncul dalamteks
menetapkan pilihan •Teks dilengkapi dengan vidio dengan pengalaman
serta membuat karya •Merefleksi dan siswa
kreatif berdasarkan
mengaitkan isi teks
isi teks.
dengan pengalaman
PETA KONSEP Bahan dan Prosedur
PERLU RUANG KREASI Sumber

1. Teks Sastra 1. Baca-beri kesan-beri alasan


o o Membaca teks pendek
Multiteks/buku baru
berisi pelajaran berharga.
o Berisi pelajaran o Menyatakan kesan dengan
Modul & Tingkat Kompetensi dan berharga, inspiratif mencatat tokoh/peristiwa
Kemahiran Subkompetensi 1. Teks Informasi menarik.
o Multiteks (artikel, o Menanggapi dengan
gambar atau poster dari alasan.
1. Baca-cari-temukan-beri
Merespons & media sosial) solusi
V Perlu Ruang Kreasi Mencipta o Berisi peristiwa o Membaca sebuah gambar
Peserta didik o Memberikan aktual/sehari-hari tentang peristiwa sehari-
menguasai seluruh respon secara o Problematis hari.
o Mencari/menemukan
kompetensi literasi kreatif 1. Teks Sastra
o o permasalahan sehari-hari
membaca termasuk Membaca Berisi konflik dalam gambar.
merespon dan teks untuk o Tokoh berani o Memberi cara dari
mencipta sehingga menyelesaika mengambil risiko permasalahan sehari-hari
perlu ruang kreasi. n masalah o Terdapat bagian cerita yang ditemukan.
  o Mencipta teks yang dirumpangkan 1. Baca-menemukan-
o mencipta
secara kreatif Bagian yang o Membaca sebuah teks
dari teks yang dirumpangkan sastra yang belum selesai.
ada menantang peserta o Menemukan tokoh yang
  didik berkreasi. berani mengambil risiko.
o Menciptakan akhir dari
 
cerita yang rumpang.
 
Rangkuman Pemahaman Teks per Jenjang Kemahiran
Peserta didik mampu menemukan satu informasi tersurat dalam teks,

Peserta didik mampu mengambil informasi dari teks yang relevan,

Peserta didik mampu memahami teks utuh dengan baik,

Peserta didik mampu memahami, menilai, dan merefleksi teks dengan baik,
menghubungkannya dengan kehidupan sehari-hari, serta menilai kesesuaian isi
teks dengan ilustrasi, menilai format penyajian teks, serta menilai penggunaan
teks

Peserta didik menguasai seluruh kompetensi literasi membaca termasuk


merespon dan mencipta atau berkreasi
Grad
a
Jenja si
Kema ng
hiran

Karakteristik Perlu Dasar Cakap Terampil Ruang


intervensi kreasi
Peserta didik mampu menemukan satu informasi
tersurat dalam teks,
Peserta didik sudah mampu mengambil informasi
dari teks yang relevan,
Peserta didik sudah mampu memahami teks utuh
dengan baik,
Peserta didik sudah mampu memahami, menilai, dan
merefleksi teks dengan baik, menghubungkannya
dengan kehidupan sehari-hari, serta menilai
kesesuaian isi teks dengan ilustrasi, menilai format
penyajian teks, serta menilai penggunaan

Peserta didik menguasai seluruh kompetensi literasi


membaca termasuk merespon dan mencipta atau
berkreasi.
Kemahiran Perlu Ruang Intervensi: Kegiatan Pembelajaran (KP)

Kompetensi : Memahami Informasi Literal


Sub-Kompetensi : Memahami satuan informasi lepas dalam teks
Domain : Teks Sastra (Tunggal)
Subdomain : Personal
Jenis Teks : Teks Sastra Cerita Bergambar
Model Pembelajaran : LOK-R
Literasi, Orientasi, Kolaborasi, Refleksi
 
Kemahiran Dasar: Kegiatan Pembelajaran (KP)
Kompetensi : Menemukan informasi (Retrieve and Access)

Sub-Kompetensi : Mencari dan memilih informasi yang relevan

Domain : Membaca Teks Informasi

Subdomain : Saintifik

Jenis Teks : Teks Prosedur tentang Sains

Model Pembelajaran : LOK-R


Kemahiran Cakap : Kegiatan Pembelajaran (KP)

Kompetensi : Memahami (Integrate and Interpret)

Sub-Kompetensi : Memahami informasi implisit dalam satu teks

Domain : Teks Informasi (Teks Tunggal)

Subdomain : Religius

Jenis Teks : Teks Eksposisi

Model Pembelajaran : Discovery Learning


Kemahiran Terampil: Kegiatan Pembelajaran (KP)

Kompetensi : Mengevaluasi dan Merefleksi


Sub kompetensi : Menilai format penyajian (ilustrasi gambar, margin dalam teks)
Domain : Teks Informasi
Subdomain : Sosial Budaya
Jenis teks : Multiteks infografi
Model Pembelajaran LOK-R
Kemahiran Perlu Ruang KreasiKegiatan Pembelajaran (KP)
Kompetensi : Merespon dan Mencipta
Sub-Kompetensi : Memberikan Respon Secara Kreatif
Domain : Teks Sastra (Multiteks)
Subdomain : Personal
Jenis Teks : Cerita Inspiratif
Model Pembelajaran : LOK-R
Jenjang
kemahiran
dalam teks
Jenjang kemahiran dengan Dihubungkan dengan Teks

Covid -19

Covid-19 begitu cepat menular dari satu manusia ke manusia lainnya. Jumlah korban dan
angka kasus kian meningkat. Hingga tulisan ini dibuat, jumlah kasus mencapai lebih dari 502 ribu
kasus di Indonesia. Sedangkan di dunia mencapai lebih dari 58,7 juta kasus. Covid-19 ditularkan dari
seseorang yang terkena virus SARS-CoV-2 ke orang lainnya.
Penyakit ini dapat menyebar melalui droplet atau tetesan air dari hidung, mulut, atau bagian
lain dari tubuh manusia. Penularannya dapat terjadi pada saat batuk, bersin, atau berbicara.
Seseorang juga dapat terinfeksi Covid-19 bila tanpa sengaja menghirup droplet dari penderita.
Ini alasan mengapa penting untuk menjaga jarak hingga kurang lebih satu meter dari orang
lain. Droplet juga dapat melekat atau jatuh pada benda di sekitarnya, kemudian menularkan penyakit
pada orang lain yang menyentuh benda yang sudah terkontaminasi droplet penderita.
Bila tangan kita yang terkontaminasi menyentuh mata, hidung, atau mulut, maka kita dapat
terinfeksi Covid-19. Ini adalah alasan pentingnya mencuci tangan secara teratur dengan sabun dan
air mengalir, atau hand sanitizer.
Kemahiran Pertanyaan Jawab
Perlu Intervensi Apa nama penyakit dalam bacaan di
atas ?

Dasar Melalui apakah penyakit Covid-19


menular ?
Cakap Mengapa mencuci tangan penting bagi
kita?

Terampil Sebutkan Langkah-Langkah


menghindari penularan dari virus
Covid-19
Perlu ruang kreasi Kita telah mengatahui bahwa Covid-19
berbahaya. Buatlah pesan melalui
media sosial yang kamu sukai yang
berisi ajakan pencegahan Covid-19
Selingan ; isilah diri dengan
kebaikan
Peta Konsep Penerapan
Jenjang Kemahiran

Karakteristik
per jenjang informasi
PBL
Konten/domain
sastra
Kompetensi/
subkompetensi
LOK-R
Media/
sumber Model
belajar
Personal
Sosbud Discovery
Konteks learning
Religi
/
Saintifik
subdom
Pekerjaan
ain
(MTs/MA)
Contoh
RPP

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


LITERASI MEMBACA

Jenjang Kemahiran : Perlu Ruang Kreasi

Kompetensi : Merespons dan Mencipta

Sub-Kompetensi : Membaca Teks untuk Menyelesaikan Masalah

Domain/Konten : Teks Informasi

Subdomain/Konteks : Sains

Jenis Teks : Teks Prosedur “Cara Mencuci Tangan yang Benar”

Model Pembelajaran : LOK-R


Subkompetensi
1) Membaca teks prosedur yang berjudul “Cara Mencuci Tangan yang Benar” secara cermat.
2) Menemukan informasi penting dalam teks prosedur yang bermanfaat untuk kehidupan sehari-hari.
3) Menceritakan secara ringkas dengan menggunakan bahasanya sendiri cara-cara yang benar dalam mencuci tangan.
4) Menyusun slogan untuk anak-anak tentang cara mencuci tangan yang benar
 
Tujuan Pembelajaran
5) Melalui aktivitas mandiri, peserta didik membaca teks prosedur yang berjudul “Cara Mencuci Tangan yang Benar”
secara cermat untuk memahami isi teks.
6) Melalui diskusi kelompok, peserta didik dapat menemukan informasi penting dalam teks prosedur yang berjudul
“Cara Mencuci Tangan yang Benar” agar bermanfaat untuk kehidupan sehari-hari.
7) Dengan memanfaatkan hasil diskusi kelompok, peserta didik dapat menceritakan secara ringkas dengan
menggunakan bahasanya sendiri cara-cara yang benar dalam mencuci tangan.
8) Melalui kerja kelompok, peserta didik menyusun slogan untuk anak-anak tentang cara mencuci tangan yang benar.
Pembelajaran
Teks Prosedural yang berjudul “Cara Mencuci Tangan yang Benar”
https://www.detik.com/edu/detikpedia/d-5673500/12-contoh-teks-prosedur-sederhana-kompleks-dan-protokol-berikut-cirinya/3
 
Skenario Pembelajaran
1) Peserta didik ditugasi untuk melakukan aktivitas mandiri untuk mengidentifikasi cara-cara yang biasa dilakukan sehari-hari dalam mencuci
tangan.
2) Peserta didik ditugasi untuk membaca teks yang berjudul “Cara Mencuci Tangan yang Benar”
3) Peserta didik ditugasi untuk mencatat informasi penting yang ada dalam teks yang berjudul “Cara Mencuci Tangan yang Benar”.
4) Peserta didik ditugasi membentuk kelompok untuk mendiskusikan cara-cara yang benar dalam mencuci tangan berdasarkan pada teks yang
berjudul “Cara Mencuci Tangan yang Benar”.
5) Peserta didik diarahkan untuk menyusun cerita ringkas yang berkaitan dengan cara-cara mencuci tangan secara benar.
6) Peserta didik ditugasi untuk membacakan cerita ringkas tentang cara-cara mencuci tangan secara benar.
7) Peserta didik ditugasi kembali untuk berdiskusi dalam menyusun slogan tentang cara-cara mencuci tangan secara benar.
8) Peserta didik ditugasi untuk memublikasikan slogan yang telah dibuat dengan cara menempelkan di papan yang telah disediakan.
9) Peserta didik secara berkelompok memberikan penilaian/komentar terhadap slogan yang dibuat oleh kelompok lain.
10) Peserta didik bersama dengan guru membahas hasil penilaian slogan dan memberikan balikan tentang cara-cara mencuci tangan secara benar.
• Tugas kelompok 1: Bagaimanakah karakteristik peserta didik pada jenjang kemahiran
“Perlu Intervensi, Dasar, Cakap,Terampil dan Perlu Ruang Kreasi” dan kompetensi apa
yang sudah dikuasai, kompetensi apa belum dikuasai, aktivitas apa yang diperlukan dalam
belajar?
• Tugas kelompok 2: Menurut Saudara, apakah materi pembelajaran yang terdapat dalam
KP pada kemahiran “Perlu Intervensi, Dasar, Cakap,Terampil dan Perlu Ruang Kreasi”
sudah tepat? Jika belum, sebutkan alasan Saudara! Jika sudah, coba kembangkan secara
lebih kreatif materi pembelajaran dilengkapi dengan media! (Pilih salah satu jenjang
kemahiran)
• Tugas kelompok 3: Buatlah sekenario pembelajaran jika Saudara mengajar peserta didik
pada jenjang kemahiran “Perlu Intervensi, Dasar, Cakap,Terampil dan Perlu Ruang Kreasi”!
(Pilih salah satu jenjang kemahiran)
Format dan Sistematika Jawaban Kelompok 1

Jenjang Karakteristik Kompetensi Subkompetens Aktivistis inti


Kemahiran Peserta Didik yang ingin i yang ingin yang
dicapai dicapai diperlukan
dalam belajar

Perli Intervensi

Dasar

Cakap

Terampil

Perlu Ruang
Kreasi
Format dan Sistematika Jawaban Kelompok 2
Jenjang Kemahiran Pilihlah salah satu jenjang kemahiran (perlu intervensi/dasar/cakap/terampil/perlu
ruang kreasi)
Kompetensi (Tuliskan kompetensi yang akan dicapai)

Subkompetensi (Tuliskan subkompetensi yang akan dicapai)..

Domain/Konten Teks Sastra/Teks Informasi *) (pilih salah satu)


Pembelajaran

Subdomain/konteks Personal/sosial-budaya/sain/religius*) (pilih salah satu)

Ragam Media (Tuliskan ragam media, misalnya: Teks Cerita bergambar)

Karakteristik Media (Uraikan karakteristik bentuk dan sifat media tersebut)

Rancangan Aktivitas 1) Misalnya: mencermati perihal yang ada dalam media


Penggunaan Media 2) ……………
3) …………………
4) ……………………
5) ………….
6) dst
Format dan Sistematika Jawaban Kelompok 3
Jenjang Kemahiran Pilihlah salah satu jenjang kemahiran (perlu intervensi/dasar/cakap/terampil/perlu
ruang kreasi)
Kompetensi (Tuliskan kompetensi yang akan dicapai)

Subkompetensi (Tuliskan subkompetensi yang akan dicapai)..

Domain/Konten Teks Sastra/Teks Informasi *) (pilih salah satu)


Pembelajaran

Subdomain/konteks Personal/sosial-budaya/sains/religius*) (pilih salah satu)

Model Pembelajaran yang (Tuliskan model pembelajarannya, misalnya: inkuiri/ …)


Dipilih

Tuliskan sintak (Uraikan sintak model pembelajaran tersebut)


pebelajarannya

Rancangan Skenario Aktivitas 1) Misalnya: mengenali masalah


dalam pembelajaran 2) ……………
3) …………………
4) ……………………
5) ………….
6) Dst
Puisi Penutup

Hasrat Mengubah Dunia

Ketika aku masih muda serta bebas berpikir dengan khayalanku, Kini, sementara berbaring di tempat tidur menjelang kematianku,
Aku bermimpi untuk mengubah dunia baru kusadari:
  Andaikan yang pertama-tama kuubah adalah diriku sendiri,
Seiring dengan bertambahnya usia dan kearifanku, maka lewat memberi contoh membaca setiap hari sebagai
Kudapati bahwa dunia tidak kunjung berubah, panutan, mengembangkan literasai sebagai pijakan,
Maka cita-cita itu pun kupersempit dan menjadi contoh budi pekerti sebagai teladan
Dan kuputuskan untuk hanya mengubah negeriku. mungkin murid-murid dan keluargaku bisa kuubah,
Namun tampaknya itupun tiada hasilnya  
  Berkat inspirasi dan dorongan mereka,
Ketika usia senja mulai kujelang, kemudian aku menjadi mampu memperbaiku negeriku
Lewat upaya terakhir yang penuh keputusasaan, dan siapa tahu, bahkan aku juga bisa mengubah dunia.
Kuputuskan untuk mengubah murid-muridku dan keluargaku,  
Orang-orang yang paling dekat denganku, cf An Anglican Bishop (1100 A.D), as written in the crypts of
Namun alangkah terkejutnya aku, mereka pun tak kunjung Westminter Abby (Quoted a published by House of Ideas, 1997),(
berubah ! Panduan Gerakan Literasi Sekolah di SMP. 2016. Kemendikbud )
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai