Anda di halaman 1dari 34

Etika Bisnis dan Profesi

Manusia dan alam


semesta
Septarina Prita Dania Sofianti, SE, MSA, Ak
ANGGOTA kelompok 8

AGUSTIN DWI SAPUTRI DEVI RIZKIYA MOH.AQMAL SYAHPUTRA

(210810301018) (210810301019) (21081030)

2
tUJUAN
a. Hakikat keberadaan alam semesta.

b. Hakikat manusia dan tujuan umat manusia hidup didunia.

c. Hakikat kecerdasan dan kesadaran diri yang dimiliki oleh


manusia.

d. Kesalingtergantungan umat manusia dengan alam semesta.

e. Keterkaitan antara perilaku etis dengan tingkat kesadaran


spiritual

3
HAKIKAT
1 KEBENARAN
E.F. Schumacher
Eksistensi

Alat (tools)

Empat
Kebenaran
Besar
Cara Belajar

Hidup didunia

5
Hakikat
eksistensi
2 Dunia / Alam Semesta
Schumacher
BENDA TUMBUHAN
Dapat dituliskan P Dapat dituliskan P+X

HEWAN MANUSIA
Dapat dituliskan Dapat dituliskan
P+X+Y P+X+Y+Z

7
Pitirim
Alexandrovich
Sorokin
perubahan-perubahan besar dan
fluktuasi yang terjadi dalam kehidupan
umat manusia berdasarkan tiga skema
⊹ Indriawi
⊹ Ideasional
⊹ Idealistis 8
Chopra
Chopra mengemukakan tiga tingkat
keberadaan
⊹ Domain fisik
⊹ Domain kuantum
⊹ Domain nonlocal

9
1
La
p isa
(s n
e ba /tu
ga bu
ip
er h
an fis
g ka
ik
tk
er
as

2
)
Ilchi Lee

La
pi
(a sa
ru n
sl en
ist er
ri k gy
)
3

La
pi
sa
(p n
sp
er
an ir
itu
gk al
at /in
lu fo
na rm
as
k) i
10
Erbe Sentanu
Tampak (Fisika Newton)

Benda Nasib

Molekul Karakter

Atom Kebiasaan

Partikel Tindakan

Kuanta Pikiran

Alam Energi Perasaan

Tidak Tampak (Fisika Kuantum)

11
Hakikat manusia
3
“ Karl Marx (2001) mengatakan bahwa
hakikat riil manusia adalah
keseluruhan hubungan sosial dengan
menolak adanya Tuhan dan
menganggap bahwa tiap pribadi
adalah produk dari tahapan
ekonomis tertentu dari masyarakat
manusia tempat manusia itu hidup.
13
Empat Teori Psikologi Yang Dikaitkan Dengan
Konsep Tentang Manusia Menurut McDavid
dan Harari (2001)

PSIKOANALISIS BEHAVIORISME
(Homo Volensi) (Homo
Mechaninicus)

KOGNITIF HUMANISME
(Homo Sapiens) (Homo Ludens)

14
Steiner (1999) berpendapat bahwa hakikat manusia
berdasarkan lapisan-lapisan energi yang melekat pada
tubuh manusia sebagai satu kesatuan

1. Badan Fisik (Physical Body)


2. Badan Eterik (Etheric Body)
3. Badan Astral (Astral Body)
4. Badan Ego (Consciousness Body)
5. Manas (Spirit Self)
6. Buddhi (Life Spirit)
7. Atma (Spirit Man)

15
Hawley (2001) menganalogikan manusia
seperti suatu organisasi yang memiliki empat
agenda (bagian) yang saling melengkapi dan
saling ketergantungan

AGENDA TUBUH AGENDA KEPALA

AGENDA
AGENDA HATI
SEMANGAT

16
“ Agustian (2001) dan Kustara (2005)
membagi manusia dalam tiga lapisan,
yaitu:
1. Fisik
2. Mental
3. Spiritual

17
Hakikat otak
(brain)dan
kecerdasan
4 (intelligence)
Otak merupakan organ tubuh yang paling kompleks. Otak
memiliki kemampuan sangat luar biasa. Bila dikaitkan
dengan kecerdasan (intelligence), berkat otaknya manusia
mempunyai banyak kecerdasan (multiple intelligence).
Gardner (1999) mendefinisikan kecerdasan sebagai potensi
biopsikologis untuk memproses informasi yang dapat
diaktifkan dalam suatu latar kebudayaan untuk memecahkan
masalah atau menciptakan produk-produk bermanfaat dalam
suatu kebudayaan.

19
Menurut Agus Nggermanto (2001),
ada sembilan subkomponen di
dalam otak manusia
1. Neocortex
2. Corpus Callasum
3. Cerebellum
4. Otak Reptile
5. Hippocampus
6. Amigdala
7. Pituitary Gland
8. Hypothalamus
9. Thalamus
20
Humphrey (2000) Membedakan Kerja Otak
Berdasarkan Gelombang Elektro

GELOMBANG GELOMBANG
DELTA THETA

GELOMBANG GELOMBANG
ALPHA BETHA

21
Zohar dan Marshall (2002) melihat fungsi
otak dari tiga cara berfikir atau tiga ragam
kecerdasan

Berpikir seri Berpikir asosiatif Berpikir


(otak Intellectual (otak Emotional menyatukan
Quotient-IQ) Quotient-EQ) (otak Spiritual
Quotient-SQ)

22
Hakikat pikiran
(mind) dan
kesadaran
5 (consiciousness)
Pikiran memegang peranan yang sangat penting
dalam kehidupan manusia. Dalam kaitannya
dengan kesadaran, Sigmund Freud (dalam
Hjelle dan Ziegler, 1992) membedakan tiga
lapisan kesadaran, yaitu:
1. Lapisan sadar (conscious level)
2. Lapisan prasadar (preconscious level)
3. Lapisan tidak sadar (unconsciouns level)
24
“ Khrisna (1999) membagi kesadaran manusia ke
dalam lima tingkat kesadaran/lapisan utama,
yaitu:
1. Lapisan Kesadaran Fisik
2. Lapisan Kesadaran Psikis
3. Lapisan Kesadaran Pikiran
4. Lapisan Intelegensia
5. Lapisan Kesadaran Murni

25
Tujuan dan
makna
6 kehidupan
Tujuan hidup umat manusia adalah
“ untuk memperoleh kebahagiaan.

Menurut Sutrisna (2007) terdapat tiga


tingkat yang membedakan kesadaran
manusia.
1. Kesadaran Hewani
2. Kesadaran Manusia
3. Kesadaran Tuhan
27
Menurut Sutrisna, Ibnu Arabi
(dalam frager, 1999) membagi 4
kesadaran berdasarkan
pengamalan dan pemahaman

1. Tingkat pertama : jalan syari’ah


2. Tingkat kedua : jalan thariqah
3. Tingkat ketiga : jalan haqiqah
4. Tingkat keempat : jalan ma’rifah

28
Alam semesta
sebagai satu
7 kesatuan sistem
Sistem merupakan kumpulan dari
elemen-elemen yang bekerja sama
untuk mencapai sesuatu atau tujuan.

Adanya gangguan pada sebuah elemen


akan mempengaruhi elemen lain dan
tujuan sistem sulit tercapai.

30
Jogiyanto (1988) menyebutkan
“ karakteristik dari sistem;
1. Mempunyai komponen-komponen
2. Ada batas suatu sistem
3. Ada lingkungan luar
4. Ada penghubung
5. Ada masukan, proses, dan keluaran
6. Ada sasaran dan tujuan

31
Spiritualitas dan
8 etika
Etika dan spiritualitas memiliki hubungan yang
sangat erat.
Pemahaman tentang pemisahan etika dan
spiritualitas merupakan suatu kekeliruan.

pada awalnya perilaku etis akan memengaruhi


kesadaran spiritual dan pada langkah selanjutnya
kesadaran spiritual akan menentuah tingkat
kesadaran etis seseorang.
33
TERIMAKA
SIH
34

Anda mungkin juga menyukai