Anda di halaman 1dari 11

MORNING REPORT

3 Desember 2022
Operasi elektif
OK VII
Nama : Ny. M
Usia : 24 tahun
Ruang : Flamboyan
Diagnosa : G5P3A1 hamil 38 minggu riwayat SC
Tindakan : SCTP + IUD
Operator : dr. Budi, Sp.OG
Anestesi : dr. Adi Wibowo, Sp.An
Anamnesa
• RPS
• hamil anak ke 5, kencang2 jarang. Pusing(-) pandangan kabur(-) darah dr jalan
lahie(-) bapil(-) sesak(-) demam(-) mual(-) BAK dan BAB dbn.
• RPD
• Asma (-), riwayat operasi (+) SC 1x, DM (-) , HT (-), Alergi (-), jantung(-), paru(-)
ginjal (-)
TANDA VITAL
- KU/Kes : cukup/ CM, GCS : 15 (E:4 V:5 M:6)
- TD : 97/60 mmhg
- N : 84 x/menit kuat, isi cukup, reguler,
- RR : 20 x / menit,
- T : 36.9
- SpO2 : 98 % dg udara ruang supine
- Antropometri
- BB : 50 Kg
- TB : 153 cm
- BMI : 21.35 kg/m2
1. MOANS
- Mask seal : - 4. SHORT
-Surgery or other airway obstruction : -
- Obesity : -
-Hematoma : -
- Age: - -Obesity : -
- No teeth : - -Radiation distortion : -
- Stiffnes : - -Tumor : -
2. RODS
- Reduce mouth opening : -
- Obstrution : -
- Distorted airway : -
- Stiff neck or lung : -
3. LEMON
- Look externaly : dbn
- Evaluate : 3-3-2
Incisor Distance : 3 jari
Hyoidmental distance : 3 jari
Tyroid to floor of mouth distance : 2 jari
- Mallampati : 1
- Obstruction : -
- Neck mobility : dbn
Pemeriksaan fisik

1. Sistem Saraf Pusat


GCS : 15 (E4, V5, M6)
2. Kepala
mesocephale, benjolan (-)
3. Mata
Conjunctiva anemis (+/+), Sklera ikterik (-/-) pupil isokor (3mm/3mm).
4. Hidung
secret (-/-), NGT (-)
5. Mulut
bibir kemerahan, buka mulut 3 jari, malampati 1, gigi palsu (-), gigi tanggal (-)
6. Leher
Massa leher (-), neck stiffnes (-)
7. Paru
Pengembangan dada simetris ka-ki, retraksi dinding dada (-), stem
fremitus ka-ki (+/+), SD vesikuler (+/+), Whezing (-/-), Ronchi (-/-)
8. Jantung
Bunyi jantung I-II regular, bising (-)
9. Abdomen
Kembung BU +, supel, defense muscular (-)
10. Urogenital
BAK terpasang DC(-)
11. Extremitas
Akral hangat (+/+), oedem superior (-/-), inferior (-/-)
3/12/22

HB 9.4
HT 29
leukosit 8980
trombosit 308000
PT 9.3
APTT 26.5
GDS 63
Urin: protein 25, leukosit 100
Hbsag non reaktif
Permasalahan
• Actual
• g5p3a1 gravida 38minggu 3hari, bekas sc1x riwayat kondiloma
• anemia
• Potensial
• Perdarahan
• Hipotensi
Assesment :
g5p3a1 gravida 38minggu 3hari, bekas sc1x riwayat kondiloma
ASA II

Plan
Izin Usul:
Informed consent keluarga
Puasa 8 jam
Sedia PRC 1 labu

Izin Usul
Preoperatif
Pastikan pasien normovolume dan IV line lancar (abocath No. 18)
Siapkan obat emergensi

Izin Usul Plan :


Premedikasi : Inj. Ondansentron 4mg, Inj. Dexamethasone 5 mg
Regional Anestesi dengan teknik SAB (Subarachnoid Block)
1. Preparasi : luka daerah vertebrae -, scoliosis -, informed consent +, lab +, mesin anestesi +, STATICS
2. Posisi : duduk
3. Penyuntikan : L3-L4
4. Proyeksi : medial approach
5. Obat : bupivacain 12,5 mg + Fentanyl 25mcg
6. Oksigenasi : O2 2-3lpm
7. Monitor EKG
Post operasi
• RAWAT Ruangan
• INTRUKSI POST OP
- Awasi KU dan TTV
- Awasi perdarahan post operasi
- makan dan minum bertahap bila pasien tidak mual muntah
- Analgetik Ketorolac 30mg/8 jam iv, Tramadol 100mg/12jam iv drip

Anda mungkin juga menyukai