Anda di halaman 1dari 15

ASUHAN KEPERAWATAN KOMPREHENSIF KOMPRES JAHE MERAH DENGAN

PENURUNAN NYERI GOUT ATRITIS (ASAM URAT) PADA NY. H DI DESA PADAN ARANG
KABUPATEN LAHAT
TAHUN 2020

RENDA WULANDASARI. S,Kep


19350024

PROGRAM PROFESI NERS


UNIVERSITAS MALAHAYATI
BANDAR LAMPUNG
TAHUN 2020
PEMBAHASAN
1. Asuhan Keperawatan
2. Analisa Data
3. Diagnosa Keperawatan
4. Pembahasan
5. Evaluasi
6. Kesimpulan
7. Dokumentasi
BAB 3
ASUHAN KEPERAWATAN

IDENTITAS KLIEN :
Nama : Ny H
Umur : 65 Tahun
Jenis kelamin : Perempuan
Suka : Palembang
Agama : Islam
Status Perkawinan : Menikah
Alamat : Desa Padan Arang Kabupaten Lahat
Tanda Tanda Vital
 Tekanan darah : 110/90 Mmhg
 Suhu: 36.3 ℃
 Nadi: 87x/ menit
 RR : 22x/ menit

Keluhan
pada saat dilakukan pengkajian pada tanggal 8 mei 2020, kllen mengatakan nyeri
pada lutut bagian kanan dan kiri, klien mengatakan hal ini biasa terjadi pada saat
pagi hari dan sore hari, klien mengatakan nyeri kelam timbul, nyeri biasanya
hilang pada saat klien pijit-pijit kakinya, skala nyeri 6, klien tanpak meringis
kesakitan
ANALISA DATA
Data Masalah Etiologi
Ds :  nyeri  perubahan patologis
Klien mengatakan nyeri dibagian lutu akibat aging proses
Klien mengatakan nyeri datang pada saat pagi dan
sore hari
klien mengatakan nyeri kelam timbul
Do:
klien tanpak memegang lutut
klien terlihat sedang mengurut kudua lututnya
klien tanpak meringis kesakitan, skala nyeri 6
TD 110/90 mmHg
- N 87 x/menit
RR 22 x/ menit
- Suhu 36,5℃
Ds : Kerusakan mobilitas fisik Ketidak mampuan untuk
melakukan pergerakan
- Klien mengatakan nyeri dibagian lutut, seperti
kesemutan
- Klien mengatakan dia tidakk perna berolaraga, paling
nyapu
 

Do :
- Klien tanpak gelisa, klien tanpak lesu
- Klien tanpak memegangi lutut
- Klien tanpak lemas
- TD 110/90 mmHg
- - N 87 x/menit
- RR 22 x/ menit
- Suhu 36,5
Ds : Gangguan pola tidur Nyeri
- Klien mengatakan tidak bisa istirahat dan tidur, klien
mengatakan serbah salah dengan rasa nyeri dibagian lutut
kiri dan kanan
Do:
- Klien tanpak gelisa
- Klien tanpak meringis kesakitan
Klien memegang lutut
DIAGNOSA KEPERAWATAN

1. Nyeri akut pada Ny.H b.d perubahan patologis akibat aging


proses
2. Kerusakan mobilitas fisik pada Ny. H b.d Ketidak mampuan
untuk melakukan pergerakan
3. Gangguan pola tidur pada Ny.H b.d nyeri
PEMBAHASAN
Dalam tahap interverensi Nyeri akut pada Ny.H b.d perubahan
patologis akibat aging proses yaitu memberi tindakan terapi
kompres jahe merah dengan 2 kali sehari selama 20 menit dalam
3 hari berturut turut,serta melakukan penyuluhan tentang asam
urat dan mendemonstrasi cara pembuatan kompres jahe merah
berikut tindakan terapi kompres jahe merah. pelaksanaan
tindakan perawat untuk Ny. H adalah melakukan tindakan terapi
kompres jahe merah yang dilakukan selama 3 hari pada hari
jumat 8 mei 2020 sampai hari minggu 10 mei 2020 dikediaman
Ny. H
PEMBAHASAN
Tindakan kompres jahe merah diambil dari jurnal :
• Pengaruh Pemberian Kompres Jahe Terhadap Intensitas Nyeri Gout
Artritis Pada Lansia Di PSTW Budi Sejahtera Kalimantan Selatan
• Efektivitas Kompres Jahe TerhadapPerubahan Skala Nyeri Sendi
Asam Urat (Gout) Pada Lansia Di UPT Panti Sosial Tresna Werdha
KabupatenMagetan
• Pengaruh Pemberian Kompres Hangat Memakai Parutan Jahe
Merah (Zingiber Officinale Roscoe Var Rubrum) Terhadap
Penurunan Skala Nyeri PadaPenderitaGout Artritis Di Desa Tateli
Dua Kecamatan Mandolang Kabupeten Minahasa
TABEL PENURUNAN SKALA NYERI
Tabel Penurunan Skala Nyeri

Nama Pasien Pemberian Kompres Jahe Merah


Sebelum
Tindakan Hari Ke 1 Hari Ke 2 Hari Ke 3

Ny. H 6 6 4 2
EVALUASI
Dari hasil evaluasi pada Ny. H mengalami penurunan skala nyeri
setelah dilakukan kompres Jahe merah 2x sehari selama 3
hari,skala nyeri pada hari pertama yaitu 6,di hari kedua 4,dan
dihari ke tiga 2 penurunan skala nyeri pada Ny.H terjadi secara
berangsur-angsur sampai hari ke 3 dengan menggunakan
kompres jahe merah
Berdasarkan evaluasi yang telah dilakukan dan dijelaskan diatas
menunjukan kesesuaian dengan teori yang mengatakan bahwa
kompres jahe merah adalah suatu prosedur/metode untuk
menurunkan nyeri pada asam urat.
KESIMPULAN
Tindakan Terapi non farmakologi kompres jahe merah terbukti
dapat menurunkan maslah nyeri pada penderita asam urat.
Hal ini membuktikan beberapa hasil penelitian yang pernah di
lakukan kepada penderita asam urat,bahwa tindakan kompres
jahe merah dapat dijadikan alternatif perawatan penyakit asam
urat dengan mudah,murah,aman.
Dokumentasi

Anda mungkin juga menyukai