Anda di halaman 1dari 4

Manusia Sebagai

Makhluk Budaya
DR. SARINAH SIHOMBING S.SOS.MM
Manusia sebagai makhluk Budaya

Non Manusia Wujud Karakter


( Primata ) 1. Abstrak / Ide, nilai, 1. Proses belajar /
- Kera salju ( Belajar dari pengalaman norma dan peraturan enkulturasi
untuk merubah prilaku ) 2. Kumpulan aktivitas 2. Simbol untuk memberi
- Simpanse ( Alat untuk bertahan hidup ) dalam anggota makna hal
- Membentuk kelompok untuk berburu masyarakat disekitarnya
3. Benda hasil karya 3. Sistem terintegrasi
manusia 4. Seperangkat norma
5. Adaptasi
6. Berubah
BUDAYA

Tinggi
Populer
( Pola kelompok elit dalam
( Pola budaya yang tersebar diantara
masyarakat dari yang lain )
masyarakat pada umumnya )

1. Multikulturalisme ( etika dalam keragaman Budaya )


2. Relativisme ( gagasan yang menolak penggunaan standar
orang yang bukan anggota kelompok budaya untuk menilai
prilaku dalam masyarakat tertentu )
PERMASALAHAN
KEBUDAYAAN

1. Etnosentrisme ( kecendrungan memandang budaya diri sendiri lebih baik


dibanding yang lain, jika berlebihan mendorong kesalahpahaman dan
konflik )
2. Prejudis ( sebagai sikap yang menilai lebih rendah sebuah kelompok
karena asumsi tentang prilaku, nilai, dan kebiasaan kelompok tersebut)
Contoh / asumsi: orang batak kasar, orang jawa halus, orang padang pelit
3. Diskriminasi ( dimunculkan oleh penyebaran budaya global yang ditandai
dengan
a. Perdagangan internasional
b. Komunikasi global
c. Migrasi global

Anda mungkin juga menyukai