Anda di halaman 1dari 40

ARSITEKTUR

KOTA
KULIAH OFFLINE
KE EMPAT
PROF. DR.-ING. URAS SIAHAAN, MSC UNIVERSITAS KRISTEN
INDONESIA
JAKARTA, 9 MARET 2023
Jaringan tidak teratur utuh

– Dalam rasionalisasi penggunaan tanah,


jaringan tidak teratur lebih sedikit ditemui
dari pada yang teratur. Walaupun jalan-jalan
berbelok lebih sulit dibangun, tetapi tetapi
jaringan tidak teratur mempunyai kelebihan
dalam menyesuaikan diri pada keadaan
setempat
Jaringan dg. Pencapaian Diagonal
dan Bidang Tengah

a. Garis Serong memotong Grid b. Garis doagonal


menyilang Grid system system
LONDON
Jaringan dg. Pencapaian Diagonal
dan Bidang Tengah

c. Grid-diagonal dan d. Grid-diagonal, Bidang

Bidang Tengah Tengah dan Jl. Utama


Jaringan dg. Pencapaian Diagonal
dan Bidang Tengah

e. Pencapaian Melingkar f. Pencapaian melingkar,

diatas Gridsystem Diagonal di atas Grid-


system
Masalah sambungan pada geometri jaringan
dan skala jaringan

Melalui perluasan ruang dari tanah-tanah hunian


terbentuk masalah pencapaian ke daerah baru.
Jaringan sempurna dapat memecahkan masalah ini,
karena perluasannya memerlukan jaringan yang
ada, walaupun sistem ini akan menimbulkan
monoton dan menyulitkan orientasi.
Contoh-Contoh Jaringan Persegi Miring
dengan Diagonal-Diagonal

Melalui perluasan ruang dari tanah-tanah hunian


terbentuk masalah pencapaian ke daerah baru.
Jaringan sempurna dapat memecahkan maslah
ini, karena perluasannya memerlukan jaringan
yang ada, walaupun sistem ini akan menimbulkan
monotonus dan masalah orientasi.
Contoh-Contoh Jaringan Persegi Miring
dengan Diagonal-Diagonal

a Rencana New York 1916


(Scott 1969, P.157)
Contoh-Contoh Jaringan Persegi Miring
dengan Diagonal-Diagonal

b. Rencana Washington (L’Enfant)


(Hegemann 1972, Gb. 1192)
Contoh-Contoh Jaringan Persegi Miring
dengan Diagonal-Diagonal

a)Chicago (Plan from


Burnham & Bennet 1912)
Contoh-Contoh Jaringan Persegi Miring
dengan Diagonal-Diagonal

b) Mailand 1934 (Benevolo


  1975, Pic. 1225)
Transformasi dari jaringan-jaringan

Kebutuhan penyesuaian diri di antara suatu tipe


jaringan dapat dipecahkan melalui perubahan skala
secara kontinu atau perubahan sudut, jadi dengan
mempertahankan karakter dasarnya. Gb. 2.38
memperlihatkan skema pemecahan dari perubahan
sudut, arah, skala dan bentuknya. Gbr Contoh
jaringan grid teratur
Tumpang-tindih dari jaringan-
jaringan
Jaringan teratur memberi kesempatan bukaan ruang rasional lebih
banyak. Banyak peta kota-kota tua memperlihatkan, bahwa setiap
saat secara sadar dipergunakan sistem pencapaian yang tersedia dan
dipecahkan perbedaan sudut dan skala melalui peralihan yang
sesuai. Gb. memperlihatkan contoh abstrak dan misalnya sebagian
peta dari Islamabad, suatu penempatan jaringan jalan buntu dari
daerah permukiman pada suatu jarignan grid dari pencapaian mobil.
c) Jaringan Jalan Raya Utama Aachen-
Herzogenrath
Gb. 6.9. a) Jaringan Tidak

Teratur Penuh
b) Jaringan Tidak
Teratur Tidak Penuh
Fragmen-fragmen

Di kota-kota dengan perubahan kuat dalam ratusan tahun


yang lalu, misalnya rusak akibat perang, jaringan-jaringan
homogen telah berubah berkali-kali, atau telah terputus
melalui pencapaian kontinuitas yang berbeda. Contoh kota-
kota Jerman, melalui kerusakan-kerusakan akibat perang,
dan rencana-rencana yang terus-menerus berubah, terjadi
oleh suatu “Patchwork” dari berbagai sistem.
Jaringan-jaringan dan
perkembangan
Rencana kota yang terencana dg baik
selalu menyediakan kemungkinan
perkembangan. Pinggiran kota akan diisi
oleh wilayah kosong menjadi cadangan
perkembangan. Kota yg terbentuk dg
geometris sangat kuat, lebih aman dan
terisolir menghadapi perubahan, misalnya
kota Versailles. Kita dapat mengenali
daerah terisolir tersebut, banyak
ditempati oleh taman-taman.
Pemecahan Masalah Hubungan
berbagai Jaringan Geometris
Pemecahan Masalah Hubungan
berbagai Jaringan Geometris
Pemecahan Masalah Hubungan
berbagai Jaringan Geometris
Wilayah Dan Teritorial

Jika jaringan lebih mengorganisir penggunaan yang


bersebelahan dan saling berhubungan, mereka sedikit
membicarakan mengenai hak-hak dari penggunaan. Di sini
dapat dikatakan, bahwa jaringan-jaringan dan penggunaan-
penggunaan menguasai ruang-ruang. Sebaliknya dari
jaringan kita akan menyebutkan hak organisasi dari
penggunaan dengan istilah Bidang (Gb. 2.41)
WILAYAH DAN TERITORIAL

Pengertian Wilayah, daerah, kota, perkotaan dan pemukiman


– Kota adalah bagian dari suatu wilayah, atau daerah. Pengertian tentang wilayah. Wilayah sendiri
berupa bagian dari ruang di atas permukaan bumi, dengan batasan fisik-geografisnya, yang berdasar
pada UU No 24/1992 tentang Penataan Ruang, wilayah didefinisikan sebagai ruang yang merupakan
kesatuan geografis beserta segenap unsur terkait padanya, yang batas dan sistemnya ditentukan
berdasarkan aspek administrasi dan atau aspek fungsional. Sebagai coontoh dapat disebutkan
misalnya: Wilayah Provinsi, Kabupaten, atau Kota (administrasi) dan Wilayah Perkotaan
secara fungsional menggunakan istilah Kawasan.

– Secara konseptual, wilayah terbagi atas 4 jenis, yaitu: Wilayah homogen, nodal, administrative dan
perencanaan.
WILAYAH DAN TERITORIAL

Teritorial
– Berhubungan dengan aspek pengelolaan
– Aspek daerah kekuasaan
Contoh Wilayah Kelurahan
Definisi

Daerah-daerah terbentuk atas pusat bentuk


eksistensi, yang membutuhkan bidang minimal dan
bidang-bidang penerus yang penting. Teritorial
dimengerti sebagai bagian dari lingkungan, yang
walaupun penting bagi para pengguna, tetapi
dengan penggunaan rendah. Batas-batas teritorial
adalah lebih sedikit jelas dan bervariasi
Hubungan Berbagai Jaringan Geometris

a) San Francisco
(Mouldon 1986, P.24)
Hubungan Berbagai Jaringan Geometris

b) New York (Plan for New


York City 1989)
Daerah sebagai produk organisasi
ruang individual
Daerah terbentuk sebagai hasil langkah-langkah organisasi
mahluk hidup di dalam dan di sekitar tempat tinggalnya.
Daerah terdiri atas daerah dalam sempit (daerah pusat),
(rumah, kamar, sarang, gua-gua) dan karena itu diatur,
untuk kepentingan perumahan, daerah-daerah perluasan
penting (tempat persinggahan,daerah pembuangan
sampah, tempat-tempat penyimpanan dan pergudangan).
Masalah Hubungan
Berbagai Jaringan
Geometris

a)Plan from Forest


Hills Garden,
New York, 1938
Forest Hills
Garden,
New York
b)Plan from Kingsport,
Tennesse (J.Nolen)
Transformasi Jaringan2
Penimpaan & Pemaksaan dari
Jaringan-Jaringan
TUGAS BESAR
RANCANGAN WILAYAH KOTA
– BUAT TAMAN2 DAN HUBUNGAN ANTAR TAMAN
– BUAT JEMBATAN PENYEBRANGAN UNTUK ORANG DAN SEPEDA (JPO)
– PINTU MASUK UTAMA DAN SAMPING
– VOCAL POINT
HARI INI HARUS SELESAI TENTUKAN DAN BUAT TAMAN2 DAN HUBUNGAN ANTAR
TAMAN

Anda mungkin juga menyukai