Anda di halaman 1dari 21

Kelompok

1. Ika febti ningsih


2. Rina Afrilia idayanti
3. Tyas yuniasri
BAB I
PENDAHULUAN

LATAR BELAKANG
Persalinan merupakan suatu proses pengeluaran hasil
konsepsi (janin dan plasenta) yang telah cukup bulan
atau dapat hidup diluar kandungan melalui jalan lahir
dengan bantuan atau tanpa bantuan (kekuatan
sendiri).
•Pada ibu pertama kali menjalani proses persalinan akan
takut, cemas, khawatir yang berakibatkan pada peningkatan
nyeri selama proses persalinan dan dapat mengganggu jalan
persalinan menjadi tidak lancar
•Data profil kesehatan Indonesia tahun 2013 cakupan
pertolongan persalinan oleh tenaga kesehatan secara
nasional pada tahun 2013 adalah sebesar 90,88% sedangkan
berdasarkan Riskesdas 2013, kualifikasi tertinggi penolong
saat persalinan dilakukan oleh bidan (68,6%).
•Tanda sebelum terjadi persalinan yang sebenarnya,
beberapa minggu sebelum wanita memasuki hari perkiraan
kelahiran yang disebut kala pendahuluan (preparatory stage
of labor) dengan adanya tanda lightening atau setting atau
dropping, yaitu kepala turun memasuki pintu atas panggul.
•Penatalaksanaan pada ibu dengan persalinan normal
memerlukan dua sudut pandang yang berbeda. Pertama,
persalinan harus dikenali sebagai proses fisiologis normal
yang sebagian besar perempuan mengalaminya tanpa
komplikasi. Kedua, komplikasi intrapartum yang muncul
secara cepat dan tibatiba harus diantisipasi.
Tujuan
Tujuan Umum
Mahasiswa dapat melaksanakan asuhan kebidanan pada ibu bersalin
yang menggunakan pendekatan manajemen kebidanan serta
mendapatkan pelayanan yang nyata.
Tujuan Khusus
1. Mengkaji masalah pada ibu bersalin menggunakan pendekatan
manajemen kebidanan serta mendapatkan pelayanan yang nyata.
2. Menentukan prioritas masalah menggunakan pendekatan
manajemen kebidanan serta mendapatkan pelayanan yang nyata.
3. Meningkatkan pengetahuan pada Ibu Hamil Ny. “F” tentang
persalinan fisiologis
4. Meningkatkan pengetahuan pada Ibu Hamil Ny. “F” tentang tanda
bahaya persalinan
Manfaat
Bagi Responden
Menambah informasi yang digunakan untuk mengetahui tentang
persalinan fisiologis.
Bagi Tenaga Kesehatan
Memberikan masukan bagi tenaga kesehatan dalam memberikan
pelayanan kesehatan dan untuk memberikan informasi tentang
persalinan fisiologis.
Bagi Penulis Selanjutnya
Penyuluhan ini dapat digunakan sebagai media informasi untuk
meningkatkan kemampuan di bidang ilmu kesehatan reproduksi dan
sebagai referensi untuk penulis selanjutnya melakukan penyuluhan
tentang persalinan fisiologis.
Bagi Lahan Praktik/ Masyarakat
Sebagai bahan masukan bagi masyarakat untuk mengetahui masalah
kesehatan yang ada pada masyarakat.
BAB II
TINJAUAN TEORI

 Pengertian Persalinan
Persalinan adalah suatu proses dimana seorang wanita
melahirkan bayi yang diawali dengan kontraksi uterus
yang teratur dan memuncak pada saat pengeluaran
bayi sampai dengan pengeluaran plasenta dan
selaputnya dimana proses persalinan ini akan
berlangsung selama 12 sampai 14 jam
FAKTOR– FAKTOR YANG BERPERAN DALAM
PERSALINAN

• Power (tenaga atau kekuatan/ his)


• Passage (jalan lahir)
• Passanger (Janin)
• Passanger (Janin)
•  Penolong

 
Tanda dan Gejala Persalinan
Timbulnya kontraksi uterus
Penipisan dan pembukaan serviks
Bloody Show
Premature Rupture of Membrane
Tahapan Proses Persalinan
KALA I
KALA II
KALA III
KALA IV
. Asuhan Kebidanan Pada Ibu bersalin
 IDENTITAS
Klien Suami
Nama: Ny. F Tn. W
Usia : 30 tahun 33 tahun
Agama : islam islam
Pendidikan : SMA SMA
Pekerjaan : IRT WIRASWASTA
Alamat : Sukosari
Data Subjektif

Ibu datang untuk memeriksakan kehamilannya


karena ibu merasa perutnya kenceng kenceng dari
tanggal 2 juni 2023 jam 23.30 WIB ibu mengatakan
terasa mules dari pinggang menjalar kedepan, rasa
sakitnya sering, dan teratur berulang 10 menit disertai
keluar lendir bercampur darah sedikit dicelana dalam
ibu.
OBJEKTIF

Hasil menunjukan keadaan umum Ny.f baik, bagian


terendah janin sudah masuk PAP, divergen, perlimaan
4/5, DJJ (+) 133 x/menit kuat dan teratur. TBJ 3.100 gr,
his 3 x dalam 10 menit lamanya 35 detik. Keluar lendir
bercampur darah sedikit pada jalan lahir, vulva
membuka, ketuban (-), tidak ada bagian yang
menumbung, pembukaan 5 cm, Hodge II, UUK
belakang kepala dan molase (-).
DIAGNOSA
Ny.F G3P2A0 umur 30 tahun, usia kehamilan 40
minggu, janin tunggal hidup intra uterine, presentasi
kepala dengan keadaan ibu dan janin baik, inpartu kla
I fase aktif
Masalah
Nyeri Persalinan Didukung
Dengan Data Subjektif Bahwa
Ibu Mengatakan Nyeri
Pinggang Dan Pertut Serta
Data Objektif Yaitu, Ibu
Terlihat Pucat Dan Meringis.
Rencana Asuhan
anjurkan keluarga untuk tetap memberikan makanan
dan minuman selama persalinan
hadirkan pendamping persalinan
lakukan pemantauan ibu dan janin sesuai partograf
tawarkan ibu macam-macam posisi persalinan
Rencana masalah
ajarkan ibu teknik relaksasi seperti nafas dalam saat
kontraksi, ajarkan ibu massage pada pendamping
persalinan, dan berikan support pada ibu selama
proses persalinan
KESIMPULAN

Persalinan normal adalah proses pengeluaran bayi


dengan usia kehamilan cukup bulan, letak memanjang
atau sejajar sumbu badan, presentasi belakang kepala
serta dengan tenaga ibu sendiri
Macam macam persalinan
Persalinan Spontan
Persalinan Buatan
Persalinan Anjuran
Setelah dilakukan pengkajian dapat disimpulkan bahwa Persalinan Ny. “F”
dalam keadaan baik. Pada kasus Persalinan Ny. “F” didapatkan diagnosa
kebidanan yaitu G3P20002 A0 UK 40 Minggu I/T/H Inpartu Kala 1 Fase Aktif
Dari kasus keluarga Ny. “F” telah dibuat rencana asuhan kebidanan yaitu
memberikan KIE cara mengurangi rasa sakit. Pada tanggal 03 juni 2023 jam
07.30 WIB, sudah dilaksanakan pemberian penyuluhan dan KIE tentang upaya
apa saja untuk mengurangi rasa sakit .
Setelah keluarga Ny. “F” diberikan penyuluhan dan KIE tentang upaya apa
saja untuk mengurangi rasa sakit saat persalinan, klien telah mengetahui dan
mengerti tentang apa yang sudah dijelaskan. Ini dapat dibuktikan dengan
memberikan pertanyaan tentang materi yang sudah diberikan dan klien dapat
menjelaskannya. Itu berati konseling yang diberikan efektif dan dapat
menambah pengetahuan klien saat bersalin nanti.
SARAN
1.Bagi keluarga
Diharapkan Ny. “F” dapat berupaya melakukan apa yang sudah
diberitahukan bidan
Diharapkan keluarga Ny. “F” lebih memperhatikan tentang persalinan
2.Bagi Mahasiswa
Meningkatkan pengetahuan dan keterampilan dalam mengelola asuhan
kebidanan komunitas sehingga dapat mengaplikasi teori - teori yang
ada dengan keadaan yang ada di lapangan.
3. Bidan Desa
Banyaknya ibu yang Hamil yang kurang mengerti cara mengurangi
rasa sakit saat persalinan diharapkan para bidan memberikan
pengetahuan tentang persalinan dan tehnik relaksasi yg dapat
dilakukan saat persalinan.
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai