Anda di halaman 1dari 7

-PEMASARAN-

Produsen, Pangsa Pasar,


dan Brand Image

Lab. Ekonomi Peternakan Fapet Unpad


Produsen di Bidang Peternakan
• Hamid (1972)  tingkat keberhasilan usaha
para produsen hasil pertanian sangat
tergantung kepada alam, sedangkan produsen
hasil-hasil industri tidak demikian halnya.
• Pada usaha pertanian yang kecil (small scale)
produsen lebih bersifat generalis, sedangkan
pada usaha industri-industri seperti pabrik
pekerjaan memproduksikan sesuatu barang
telah dispesialisasikan.
Lab. Ekonomi Peternakan Fapet Unpa
d
Hasil Bumi Hasil Industri
a. Permintaannya lebih banyak bersifat tidak elastis a. Permintaannya lebih banyak elastis
b. Biaya pengumpulan amat besar karena tersebarnya b. Biaya pengumpulannya relatif sangat kecil
tempat-temat produksi c. Sebelum diproduksikan atau dihasilkan atau dibeli
c. Standarisasi dan grading dilakukan setelah terlebih dahulu ditetapkan suatu standard.
produksi atau hasil diperoleh atau dibeli. Jadi Seorang pedagang pengecer sebelum ia membeli
seorang pedagang pengumpul tidak dapat barang ia terlebih dahulu menetapkan jenis
melakukan standarisasi dan grading sebelum ia barang mana yang akan ia beli berdasarkan
membeli atau memiliki hasil pertanian yang akan standard atau kualitas yang ia butuhkan
diperdagangkannya. d. Prihak produsen yang aktif mencari pembeli,
d. Petani produsen dalam proses penjualan bersifat misalnya dengan sales promotion dan advertising.
pasif (diam) dan para pedagang pengumpul yang Produsen yang akan beri kredit kepada pihak
aktif melakukan pembelian. Dengan demikian pembeli dalam usaha untuk memperoleh jaminan
maka sering terjadi pihak pembeli memberi kredit agar barangnya dapat terjual
petani produsen agar produsen dapat terikat untuk e. Yang memgang peranan utama ialah pedagang-
menjual hasilnya kepada pihak pembeli pedagang perantara “grosir”. Grosir yang
e. Yang memegang peranan utama adalah pedagang berhubungan dengan produsen dan membeli
pengumpul. Pedagang pengumpul yang barang dalam jumlah yang besar kemudian ia
mengumpulkan hasil-hasil pertanian yang tersebar menyalurkannya dalam unit-unit kecil kepada
dan dalam jumlah yang kecil dari produsen, pedagang pengecer
kemudian ia menjualnya ke pedagang besar
dengan unit yang lebih besar

Lab. Ekonomi Peternakan Fapet Unpa


d
Pangsa Pasar
• Pemimpin pasar (40%) memiliki pangsa pasar terbesar di pasar produk
yang relevan  memperbesar permintaan pasar keseluruhan, berusaha
melindungi pangsa pasarnya saat ini, dan berusaha memperbesar pangsa
pasarnya
• Penantang pasar (30%) menyerang pemimpin pasar dan pesaing lain secara
agresif untuk memperbesar pangsa pasar  memilih dari lima jenis
serangan umum: frontal, rusuk, pengepungan, penghindaran, gerilya, atau
kombinasinya  mendiskon harga, memproduksi barang bergengsi,
memproduksi berbagai ragam barang, berinovasi dibidang produk atau
distribusi, memperbaiki pelayanan, menurunkan biaya manufaktur, atau
beriklan secara intensif
• Pengikut pasar adalah perusahaan peringkat dua yang ingin
mempertahankan pangsa pasarnya dan tidak ingin menimbulkan gejolak 
pemalsu, pengklon, peniru, atau pengadaptasi
• Pengisi relung pasar adalah perusahaan yang melayani segmen pasar kecil
yang tidak dilayani oleh perusahaan besar  spesialisasi
Lab. Ekonomi Peternakan Fapet Unpa
d
Brand Image
• Citra dapat melekat pada suatu produk, perusahaan,
merek, orang atau hal lain yang dapat kita berikan
penilaian.
• Mengukur citra ada dua kesulitan:
1. Pertama adalah konseptualisasi citra. Citra adalah
konsep yang mudah dimengerti tetapi sulit dijelaskan
secara sistematis karena sifatnya abstrak.
2. Kedua adalah pengukuran. Tinggi sebuah tembok
mudah diukur tetapi alat ukur citra tidak pasti karena
abstrak dan subjektif. Hal ini disebabkan oleh data
kualitatif yang didapat melalui wawancara.
Lab. Ekonomi Peternakan Fapet Unpa
d
“something is difficult but possible”
• Ada dua pendekatan dalam mengukur citra:
1. Pendekatan tidak terstruktur (unstructured approach):
merefleksikan citra di benak konsumen menurut mereka
sendiri
2. Pendekatan terstruktur (structured approach): peneliti
menyajikan dimensi yang jelas, kemudian responden
berespons terhadap dimensi-dimensi yang dipertanyakan itu

• Beberapa pendekatan yang dapat digunakan dalam mengukur


brand image adalah diagram ular melalui metoda semantic
differential dan likert scale.
(Modul V Praktikum Pemasaran)

Lab. Ekonomi Peternakan Fapet Unpa


d
Referensi
• Hamid, A.K. 1972. Tataniaga Pertanian. Fakultas
Pertanian. Institut Pertanian Bogor.
• Kotler, P dan Armstrong, G. 2008. Prinsip-prinsip
Pemasaran, Edisi ke-12. Penerbit Erlangga. Jakarta.
• Tjiptono, Fandy. 2001. Strategi Pemasaran. Edisi
Kedua. Cetakan Kelima. Penerbit Andi. Yogyakarta.
• Simamora, B. 2002. Panduan Riset Perilaku
Konsumen. Penerbit PT Gramedia Pustaka Utama.
Jakarta.

Lab. Ekonomi Peternakan Fapet Unpa


d

Anda mungkin juga menyukai