Anda di halaman 1dari 23

Pandangan Alkitab

Mengenai Investasi dan


Asuransi
Prinsip Alkitabiah dalam Bekerja
TUHAN yang memberi kuasa dan kekayaan. Ulangan 8:18 Tetapi haruslah engkau ingat kepada
TUHAN, Allahmu, sebab Dialah yang memberikan kepadamu kekuatan untuk memperoleh
kekayaan, dengan maksud meneguhkan perjanjian yang diikrarkan-Nya dengan sumpa kepada
nenek moyangmu, seperti sekarang ini.
Bekerja menghasilkan upah. 2 Tesalonika 3:11 “… jika seorang tidak mau bekerja, janganlah ia
makan.”
Tidak cinta uang. 1 Timotius 6:10 Karena akar segala kejahatan ialah cinta uang. Sebab oleh
uanglah beberapa orang telah menyimpang dari iman dan menyiksa dirinya dengan berbagai-bagai
duka.
Bekerja untuk berbagi. Efesus 4:28 Orang yang mencuri, janganlah ia mencuri lagi, tetapi baiklah
ia bekerja keras dan melakukan pekerjaan yang baik dengan tangannya sendiri, supaya ia dapat
membagikan sesuatu kepada orang yang bekekurangan.
Bekerja seperti untuk Tuhan. Kolose 3:23 Apa pun juga yang kamu perbuat, perbuatlah dengan
segenap hatimu seperti untuk Tuhan dan bukan untuk manusia.
Apa Yang Dapat Dilakukan Kepada
Harta?
Alokasi pendapatan setiap bulannya:
Persepuluhan
Persembahan Terpadu
Kebutuhan Sehari-hari (Konsumsi, Kebersihan, Perbaikan, Perawatan, Pendidikan, dll)

Bagaimana jika ada uang lebih?


•Tabung (Dana Darurat)
•Asuransi (Security – Kesehatan/Properti)
•Investasi (Dana Hari Tua, Pendidikan Anak)
Menabung dalam Alkitab
oKisah Yusuf di Mesir, menabung di masa melimpah untuk berjaga-jaga di masa
kelaparan (Kejadian 41)
oAmsal 6:6-8 Hai pemalas, pergilah kepada semut, perhatikanlah lakunya dan
jadilah bijak: 6:7 biarpun tidak ada pemimpinnya, pengaturnya atau
penguasanya, 6:8 ia menyediakan rotinya di musim panas, dan mengumpulkan
makanannya pada waktu panen.
oAmsal 21:20 Harta yang indah dan minyak ada di kediaman orang bijak, tetapi
orang yang bebal memboroskannya
oPrinsip mengelola apa yang dipercayakan Tuhan:
o Gunakan dengan bijak, tidak langsung dihabiskan
o Sisihkan untuk berjaga-jaga di masa kesusahan (pekerjaan, waktu sulit seperti
pandemi, sakit, kecelakaan, dll) di masa depan.
Nasihat Terhadap Tabungan
“Anda mungkin hari ini memiliki modal untuk digunakan dalam keadaan darurat,
dan untuk membantu pekerjaan Tuhan, jika Anda telah berhemat sebagaimana
mestinya. Setiap minggu sebagian dari upah Anda harus disimpan, dan dalam
kasus apa pun tidak disentuh kecuali jika benar-benar menderita kekurangan,
atau untuk memberikan kembali kepada Pemberi dalam persembahan kepada
Tuhan.” Seventh-day Adventists and Life Insurance, 5.2
2 hal yang dapat menggunakan uang tabungan:
1. Benar-benar menderita kekurangan
2. Memberikan persembahan kepada Tuhan
Tabungan (Dana Darurat)
Ibarat sebuah mobil, dana darurat adalah shock breaker atau peredam guncangan yang datang
sewaktu-waktu tanpa disangka.
Dana Darurat berfungsi sebagai pengaman jika tiba-tiba seseorang putus bekerja. Dengan Dana
Darurat, ia tetap dapat hidup dengan aman seperti biasa dengan Dana Darurat yang tersedia.
Tabungan untuk Dana Darurat disarankan sebagia berikut:
oLajang: minimal 6 kali nilai pengeluaran rutin bulanan
oBerkeluarga: minimal 12 kali nilai pengeluaran rutin bulanan
Adalah baik untuk menempatkan Dana Darurat di instrument keuangan yang bersifat likuid
(mudah dicairkan) dan berisiko rendah seperti tabungan bank, deposito berjangka, dll.
https://www.manulife.co.id/id/artikel/dana-darurat-asuransi-atau-investasi-mana-yang-lebih-
penting-didahulukan.html
Asuransi
Setelah mulai menyicil tabungan dana darurat, seseorang dapat beranjak untuk urutan terpenting
kedua yaitu Asuransi. Asuransi penting kamu miliki sebagai cara paling mudah mengelola risiko
keuangan yang lebih besar dan sulit ditanggulangi hanya dengan dana darurat saja.
Sebagai contoh, risiko sakit dan dirawat di rumah sakit.
Berbagai macam asuransi:
Asuransi jiwa
Asuransi kendaraan
Asuransi properti/Gedung
Asuransi kesehatan, dll
Pengertian Asuransi
Asuransi adalah perjanjian antara perusahaan asuransi dan pemegang polis yang menjadi dasar
bagi penerimaan premi oleh perusahaan asuransi sebagai imbalan untuk :
a. ​memberikan penggantian kepada tertanggung atau pemegang polis karena kerugian,
kerusakan, biaya yang timbul, kehilangan keuntungan, atau tanggung jawab hukum kepada
pihak ketiga yang mungkin diderita tertanggung atau pemegang polis karena terjadinya suatu
peristiwa yang tidak pasti;atau
b. memberikan pembayaran yang didasarkan meninggal atau hidupnya tertanggung dengan
manfaat yang besarnya telah ditetapkan dan/atau didasarkan pada hasil pengelolaan dana.
https://www.ojk.go.id/id/kanal/iknb/Pages/Asuransi.aspx

ASURANSI adalah salah satu bentuk pengendalian risiko yang dilakukan dengan cara
mengalihkan/transfer risiko dari satu pihak ke pihak lain dalam hal ini adalah perusahaan
asuransi.
https://panfic.com/id/insurance-knowledge/pengertian-asuransi-dan-risiko/#:~:text=ASURANSI%20adalah
%20salah%20satu%20bentuk,hal%20ini%20adalah%20perusahaan%20asuransi.
Asuransi dalam Alkitab
Asuransi pada dasarnya menggunakan prinsip menabung dan pengelolaan tabungan
pada masa kesusahan.
Prinsip menabung:
◦ Kisah Yusuf (Kejadian 41),
◦ 6:8 ia menyediakan rotinya di musim panas, dan mengumpulkan makanannya pada waktu panen.
◦ Amsal 21:20 Harta yang indah dan minyak ada di kediaman orang bijak, tetapi orang yang bebal
memboroskannya
Prinsip pengelolaan pada masa kesusahan:
◦ Orang Samaria yg baik hati (Lukas 10:25-37, tidak dapat diaplikasikan sepenuhnya): Menanggung
biaya pengobatan.
Kedua prinsip ini ada dalam skema pelaksanaan asuransi di zaman kita sekarang ini
yang tersedia melalui beberapa layanan jaminan kesehatan atau perusahaan asuransi.
Gereja Advent & Asuransi
Dibahas dengan lengkap di dalam tulisan “Seventh-day Adventists and Life Insurance”, Ellen G.
White Estate, Washington D.C., March, 1989.
Dari awal permulaan GMAHK telah muncul diskusi tentang apakah anggota gereja dapat
memiliki asuransi jiwa?
Perdebatan ini terus berlanjut dengan banyaknya orang yang tidak menyetujui asuransi jiwa
karena dengan itu sama dengan melupakan jaminan penyertaan dari Tuhan terhadap masing-
masing jiwa yang sudah ditebusNya.
Nasihat Tulisan Pena Inspirasi tentang asuransi jiwa dituliskan pada tahun 1860. Pada saat itu
asuransi jiwa adalah hal yang tidak dapat dikontrol dan sering kali tidak dapat dipercaya karena
dapat tutup/bangkrut begitu saja. Biasanya ini digunakan sebagai “judi” untuk bisa menjadi
kayak dengan cepat.
Kaya mendadak ini adalah hasil yang didapatkan dari kematian seseorang yang jiwanya
dijaminkan.
Gereja Advent & Asuransi
Situasi berubah di akhir 1800an dan di awal 1900an seusai perang sipil di Amerika Serikat.
Akibat perang itu banyak para tulang punggung keluarga yang gugur dan mengakibatkan
masalah finansial yang besar bagi keluarga yang ditinggalkan.
Kehidupan pasca perang diikuti dengan berkembangnya era industri dan gaya hidup
individualisme yang membuat keluarga-keluarga yang kehilangan tulang punggung keluarga
semakin kesulitan.
Sejak 1906, pemerintah di Amerika mulai mengeluarkan peraturan bagi setiap penyelenggara
asuransi jiwa untuk mengikuti sistem asuransi yang jelas dan aman sesuai dengan anjuran
pemerintah. Hal ini bertujuan demi keamanan setiap orang yang menjadi peserta asuransi.
Dengan adanya regulasi dari pemerintah ini, asuransi dalam berbagai bidang termasuka asuransi
jiwa sudah berubah, berbeda dengan yang terjadi di awal mula gereja Advent berdiri.
Gereja Advent & Asuransi
 Untuk mendorong semua orang percaya, terutama mereka yang memiliki tanggung jawab
keuangan untuk keluarga, untuk membuat persiapan yang matang dan terencana untuk
menghadapi keadaan darurat tak terduga yang mempengaruhi diri mereka sendiri dan keluarga
mereka
 Menganggap bentuk-bentuk asuransi jiwa yang tidak bertentangan dengan prinsip-prinsip
Kristen sebagai sarana yang sah untuk menyediakan persediaan pada saat dibutuhkan.
 Menasihati bahwa tindakan menyediakan kebutuhan masa depan tidak memberikan izin untuk
melakukan keserakahan
Untuk mendidik anggota gereja melalui pelayanan penatalayanan mengenai prinsip-prinsip
yang sehat dari perencanaan keuangan keluarga
Dalam pemilihan metode yang digunakan dalam menyediakan “modal sarana untuk digunakan
dalam keadaan darurat” (The Adventist Home, 396), apapun metode itu, harus diperhatikan
untuk mencari dan mengikuti nasihat dari mereka yang berpengalaman yang dapat diandalkan
untuk memberikan bimbingan yang aman
Gereja Advent & Asuransi
Penyediaan apa pun yang dibuat oleh sang tulang punggung sebagai persiapan untuk
hari kesulitan keuangan atau pendapatan yang berkurang, ia harus berhati-hati
terhadap tindakan yang akan mengarah pada kecintaan akan uang, sehingga merusak
hubungan dekat dengan Pencipta dan Penebusnya
Gereja Masehi Advent Hari Ketujuh, meskipun tidak secara resmi mendorong atau
mengecilkan hati para anggotanya dalam hal asuransi dari berbagai jenis, telah melalui
tindakan Komite General Conference di Dewan Tahunan, secara resmi memberikan
persetujuannya pada rencana Jaminan Sosial (Social Security) dan Manfaat Orang yang
Selamat (Survivor’s Benefit Plans).
Arti Kata Investasi
Investasi/in·ves·ta·si/ /invéstasi/ n penanaman uang atau modal dalam suatu
perusahaan atau proyek untuk tujuan memperoleh keuntungan
https://kbbi.web.id/investasi

Pemilik
Tujuan Hasil
Usaha

Modal
Usaha
Invest

Pemilik
Modal
Definisi Investasi
Sebuah tindakan menaruh uang, usaha, waktu, dll ke dalam sesuatu untuk menghasilkan laba
atau keuntungan
Sebuah tindakan menaruh uang atau usaha ke dalam sesuatu untuk menghasilkan laba atau
mencapai hasil tertentu
Sebuah tindakan menaruh uang ke dalam suatu usaha untuk membeli stok barang baru, mesin,
dll.
Sebuah tindakan untuk membeli saham, Surat Berharga Negara (surat hutang), properti, dll.
untuk menghasilkan laba
https://dictionary.cambridge.org/dictionary/english/investment
Investasi
Investasi berarti menempatkan sejumlah dana di sebuah instrumen tertentu yang berpotensi
tumbuh di atas laju inflasi. Dengan demikian, dana yang kamu miliki berkembang dan bisa
membantu akumulasi kekayaan lebih cepat.
Setelah dana darurat dan Asuransi terpenuhi, barulah seseorang dapat berinvestasi. Ada banyak
kasus kekacauan finansial yang bermula karena seseorang melompat langsung berinvestasi tanpa
memastikan dana darurat dan Asuransinya sudah ada.
https://www.manulife.co.id/id/artikel/dana-darurat-asuransi-atau-investasi-mana-yang-lebih-
penting-didahulukan.html
Investasi
Sebagai analogi, ibarat kamu memutuskan terjun payung tanpa sabuk pengaman dan parasut, maka
yang terjadi kala ada masalah di tengah perjalanan adalah kamu jatuh dan belum tentu selamat.
Sebaliknya, bila kamu terjun payung dengan dilengkapi sabuk pengaman (dana darurat) dan parasut
yang handal (Asuransi), maka saat terjadi masalah fatal yang mengancam keselamatan (keuangan),
kamu masih berpeluang mendarat dengan selamat.
Ini adalah hal mendasar yang tidak bisa diabaikan. Jangan pernah sesekali terjun langsung
berinvestasi tanpa lebih dulu memastikan dua pos utama yaitu dana darurat dan Asuransi terpenuhi.
Tidak perlu mengkhawatirkan kerugian karena telat memulai investasi (opportunity loss). Begitu
dana darurat kamu tercapai minimal sebesar 50% dari nilai ideal dan kebutuhan Asuransi jiwa serta
Asuransi kesehatan sudah terpenuhi, kamu bisa memulai investasi dan secara bersamaan terus
menabung dana darurat sampai 100%.
https://www.manulife.co.id/id/artikel/dana-darurat-asuransi-atau-investasi-mana-yang-lebih-
penting-didahulukan.html
Kumpulkan harta di sorga
Gereja berinvestasi, uang gereja uang yg dikhususkan, dikuduskan. Uang gereja memiliki tujuan
khusus dalam penggunaannya.
Repeatedly Ellen White stressed the importance of providing for future needs. Examples of such
counsel include the following: SDALI 5.2
“You might today have had a capital of means to use in case of emergency, and to aid the cause
of God, if you had economized as you should. Every week a portion of your wages should be
reserved, and in no case touched unless suffering actual want, or to render back to the Giver in
offerings to God.”
“The means you have earned have not been wisely and economically expended so as to leave a
margin, should you be sick and your family be deprived of the means... to sustain them.”—
The Adventist Home, 396.
“Had you and your wife understood it to be a duty that God enjoined upon you, to deny your
taste and your desires, and make provision for the future instead of merely living for the
present,...your family could have had the comforts of life.”—Testimonies for the Church 2:432.
“Satan leads his agents to introduce various inventions and patent rights and other enterprises,
that Sabbathkeeping Adventists who are in haste to be rich may fall into temptation, become
ensnared, and pierce themselves through with many sorrows. He is wide-awake, busily engaged
in leading the world captive, and through the agency of worldlings he keeps up a continual,
pleasing excitement to draw the unwary who profess to believe the truth to unite with worldlings.
The lust of the eye, the desire for excitement and pleasing entertainment, is a temptation and
snare to God’s people.

Anda mungkin juga menyukai