Anda di halaman 1dari 13

Kelompok 1

1. Susanti Duha
2. Konta Tinus halawa
3. Hartati ndruru
4. Witisari Variyani Duha
5. Louis Jeffry Sihura
Pengertian Etika Bisnis dalam Era Digital

• Etika bisnis dalam era digital merujuk pada prinsip-prinsip,


nilai-nilai, dan panduan yang mengatur perilaku dan keputusan
bisnis dalam konteks teknologi digital. Hal ini melibatkan
pertimbangan etis dalam penggunaan dan pemanfaatan
teknologi, perlindungan data, privasi konsumen, keamanan
cyber, dan dampak sosial dari transformasi digital.
Tantangan Etika Bisnis dalam Era Digital

a) Perlindungan Data dan Privasi Konsumen


b) Keamanan Cyber
c) Transparansi dan Keterpercayaan
d) Dampak Sosial dan Pengaruh Teknologi
Menghadapi Tantangan Etika Bisnis dalam Era Digital

a) Menetapkan Kebijakan dan Standar Etis


b) Pendidikan dan Kesadaran Karyawan
c) Kemitraan dan Kolaborasi
Membangun kepercayaan antara bisnis dan
konsumen
• Kepercayaan konsumen merupakan hal yang sangat penting untuk di jaga.
Tujuannya untuk meningkatkan bisnis agar dapat lebih berkembang.
Kepercayaan merupakan sebuah syarat mutlak bagi perkembangan bisnis.
Membangun kepercayaan memerlukan upaya lebih lanjut dan
mendapatkan, mempertahankan dan meningkatkan konsumen.
Berikut merupakan beberapa cara yang dapat
di coba untuk membangun kepercayaan
konsumen pada bisnis, di antaranya:

1. Menjamin keamanan konsumen


2. Buatlah produk atau jasa melebihi ekspektasi konsumen
3. Manfaatkan media sosial untuk mempromosikan produk
4. Menberikan apresiasi pada konsumen
Manfaat Etika Dalam Bisnis
• Etika Adalah Merupakan salah satu faktor penting dalam membangung
kiprah perusahaan.
Manfaat Etika Bisnis
1. Memiliki citra yang baik dimata konsumen
2. Menjujung Tinggi Nilai Moral
3. Perusahaan Menjadi Lebih Terpercaya
4. Memperhatikan kepentingan bersama
5. Memaksimalkan Keuntungan


Pengertian Etika Bisnis

Etika Bisnis Merupakan tindakan yang


dilakukan dalam kegiatan bisnis dengan
tidak menyalahi aturan organisasi dan
masyarakat.
Contoh Etika Bisnis

• 1. Bertindak Jujur
Kejujuran merupakan salah satu etika yang harus dilakukan oleh
semua pelaku bisnis.
• 2. Bersikap Baik
Sikap yang baik akan membuat pelanggan atau partner bisnis
menjadi senang berbisnis dengan kita
• 3. Menghormati Informasi Pelanggan
Kasus Pelanggaran Etika Bisnis

1. Mencuri ide bisnis salah satu pelanggaran kelas berat


yang dilakukan oleh pesaing bisnis adalah mencuri
ide bisnis
2. Penipuan
3. Menggunakan Foto Produk Orang Lain
4. Tidak Aktif dan Kreatif
Tanggung Jawab Sosial Perusahaan
• Setiap perusahaan memiliki tanggung jawab sosial yang merupakan
bagian dari etika bisnis, yaitu adanya kesadaran perusahaan bahwa
keputusan bisnisnya dapat mempengaruhi masyarakat. Tanggung jawab
sosial perusahaan adalah wujud kepedulian suatu usaha pada masyarakat
dan lingkungan disekitar dimana usaha tersebut berada
Adapun tanggung jawab sosial perusahaan
yaitu sebagai berikut:
• Tanggung jawab sosial terhadap konsumen
• Tanggung jawab sosial pada karyawan
• Tanggung jawab sosial kepada kreditor
• Tanggung jawab sosial kepada pemegang saham

Anda mungkin juga menyukai