Anda di halaman 1dari 11

MORFOLOGI DAN STRUKTUR

FLORA NORMAL

Disusun oleh :
1.Vusfa Indah Rhamadayanty
2.Ayu Andira
3.Meliyana Arbiyanti
MORFOLOGI DAN STRUKTUR
NORMAL
Morfologi adalah ilmu yang mempelajari tentang bentuk
organisme terutama hewan dan tumbuhan dan mencakup
bagian-bagiannya.
Flora normal adalah kumpulan mikroorganisme yang
secara alami mendalami permukaan dalam dan luar dari
tubuh manusia noormal dan sehat.
Pembagian flora normal berdasar bentuk dan
jenisnya

 Mikroorganisme tetap/normal (resident


flora/indigenous)
 Mikroorganisme sementara (transient flora)
PENYEBARAN FLORA DI DALAM TUBUH
MANUSIA

1. Flora yang terdapat dikulit :


 Staphyloccus Epidermis
 Streptococcus
 Diphtheroid
 Micrcoccus
2.Flora yang terdapat dihidung :
 Staphyloccus aureus
 Streptococcus
 Micrococcus
 Diphtheroid
3.Flora yang terdapat dikonjungtiva :
 Staphylococcus Epidermis
 Strertococcus
 Propionibacteriumacnes
 Haemophilus sp.
 Neisseria sp.
4.Flora yang terdapat divagina :
Mengalami perubahan flora dengan bertambahnya usia
 Sebelum pubertas, flora dominan adalah staphylococcus,
streptococus, dan escherichia coli.
 Setelah pubertas, aerophillus mendominasi, dan
fermentasi glikogen oleh bakteri berperan untuk
mencegah pH asam, yang mencegah pertumbuhan lebih
dari organisme vagina lainnya.
5.Flora yang terdapat di telinga :
 Mycobacterias aprofit
 Streptococcus pneumonia
 Pseudomonas aeruginosa
FAKTOR-FAKTOR YANG
MEMPENGARUHI FLORA NORMAL
 Nutrisi
 Kebersihan seseorang (berapa seringnya dibersihkan )
 Kondisi hidup
 Penerapan prinsip-prinsip kesehatan
DAMPAK YANG DITIMBULKAN
DARI FLORA NORMAL
 Dampak positif
Beberapa anggota flora tetap disaluran pencernaan
mensintesis vitamin K dan penyerapan berbagai zat
makanan. Flora yang menetap diselaput lendir dan kulit
dapat mencegah kolonialisasi oleh bakteri patogen dan
mencegah penyakit akibat gangguan bakteri.
 Dampak Negatif
Dapat menyebabkan usus berlubang atau cedera kulit atau
pencabutan gigi atau escherichia coli dari perianal naik
ke uretra, yang menyebabkan infeksi saluran kemih
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai