Anda di halaman 1dari 17

Alinea Ke-4 Pembukaan UUD NRI 1945

Kemudian daripada itu untuk membentuk suatu Pemerintah Negara Indonesia


yang melindungi segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia
dan untuk memajukan kesejahteraan umum, mencerdaskan kehidupan bangsa,
dan ikut melaksanakan ketertiban dunia yang berdasarkan kemerdekaan,
perdamaian abadi dan keadilan sosial, maka disusunlah Kemerdekaan
Kebangsaan Indonesia itu dalam suatu Undang-Undang Dasar Negara Indonesia,
yang terbentuk dalam suatu susunan Negara Republik Indonesia yang
PANCASILA dan berkedaulatan rakyat dengan berdasar kepada Ketuhanan Yang Maha Esa,
Kemanusiaan yang adil dan beradab, Persatuan Indonesia dan Kerakyatan yang
UUD 1945 dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam Permusyawaratan/Perwakilan, serta
dengan mewujudkan suatu Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia.

Mengapa istilah yang Batang Tubuh UUD NRI 1945


dipakai itu Kesejahteraan
Sosial? Setelah Amandemen
Sebelum Amandemen
Welfare State >>> Social Bab XIV
welfare State. Bab XIV
Perekonomian Nasional
Kesejahteraan Sosial
dan Kesejahteraan Sosial
PASAL 33 dan pasal 34 UUD 1945:
PEREKONOMIAN NASIONAL DAN
KESEJAHTERAAN SOSIAL

PASAL 33
(1) Perekonomian disusun sebagai usaha bersama
berdasar atas asas kekeluargaan.
(2) Cabang-cabang produksi yang penting bagi negara
dan yang menguasai hajat hidup orang banyak
dikuasai oleh negara.
(3) Bumi dan air dan kekayaan alam yang terkandung di
dalamnya dikuasai oleh negara dan dipergunakan
untuk sebesar-besar kemakmuran rakyat.
(4) Perekonomian nasional diselenggarakan berdasar atas
demokrasi ekonomi dengan prinsip kebersamaan,
efisiensi berkeadilan, berkelanjutan, berwawasan
lingkungan, kemandirian, serta dengan menjaga
keseimbangan kemajuan dan kesatuan ekonomi
nasional.
(5) Ketentuan lebih lanjut mengenai pelaksanaan pasal ini
diatur dalam undang-undang.
Pasal 33 dan Pasal 34 UUD NRI 1945:
Perekonomian Nasional dan
Kesejahteraan Sosial
PASAL 34
(1) Fakir miskin dan anak-anak yang terlantar dipelihara
oleh negara.
(2) Negara mengembangkan sistem jaminan sosial bagi
seluruh rakyat dan memberdayakan masyarakat yang
lemah dan tidak mampu sesuai dengan martabat
kemanusiaan.
(3) Negara bertanggung jawab atas penyediaan fasilitas
pelayanan kesehatan dan fasilitas pelayanan umum yang
layak.
(4) Ketentuan lebih lanjut mengenai pelaksanaan pasal ini
diatur dalam undang-undang.
Terjemahan Pembukaan UUD 1945, Pasal 33 dan 34.

Dasar konstitusional lainnya adalah Pasal 28 UUD 1945 >>


NEGARA hak akan pendidikan, hak akan pekerjaan, hak akan
KESEJAHTERAAN kesejajhteraan, hak akan Kesehatan, hak akan perumahan,
hak akan jaminan sosial.
SOSIAL
(SOCIAL Terjemahan dari hak-hak konstitusional ini terdapat pada
WELFARE STATE) berbagai UU, PP, Perpres, Permen dan Perda.

Prof Jimly Asshiddiqie: Ada korelasi yang kuat antara


negara hukum dengan negara kesejajhteraan sosial
sehingga disebut sebagai welfare rechtsstaat >> social
welfare rechtsstaat.
NEGARA PENGURUS
INTERVENTIONIST STATE
Bung Hatta menyebut Indonesia sebagai Negara
Pengurus dalam pidatonya ketika merumuskan UUD
1945 >> negara mengurus pemerintahan dan
rakyatnya.
Welfare State terutama dalam konteks Nordic dan
Eropa Timur mengasumsikan bahwa negara
memainkan peran penting dalam menjamin
kesejahteraan rakyatnya >> interventionist state.
Apakah Bung Hatta sudah berfikir tentang Negara
Kesejahteraan dimana peran negara sangat
menentukan? >> Beveridge dan Bismarck.
NEGARA KESEJAHTERAAN SOSIAL
PEOPLE CENTERED
Negara Kesejahteraan Sosial memerlukan peran negara dalam mewujudkan
kesejahteraan sosial.

Negara Kesejahteraan Sosial tidak dikelola dengan semangat top-down (interventionist).

Negara Kesejahtreraan Sosial harus juga merupakan kerja rakyat, bottom-up.

Negara Kesejahteraan Sosial adalah negara kesejahteraan yang top-down sekaligus juga
bottom-up >> People Centered, Bukan State Centered.

People Centered seharusnya termasuk pengusaha >> bisa jadi peran pengusaha akan
lebih dominan (karena koperasi tidak cukup berkembang dan kuat).
Keadilan dalam kemakmuran atau Kemakmuran dalam
keadilan?
(i) turunnya tingkat kemiskinan sampai titik
KEBIJAKAN nol.

JAMINAN (ii) berkurangnya angka pengangguran smpai ke titik


nol.
NASIONAL (iii) turunnya indeks rasio
Prof Dr Jimly gini.
Asshiddiqie, (iv) meningkatnya Human Development Index (HDI.
Konstitusi UU No 40/2004 tentang Sistem Jaminan Sosial Nasional
(JSN);
keadilan
UU No 24/2011 tentang Badan Penyelenggara Jaminan
sosial (2022) Sosial.
(1) BPJS Kesehatan (2013)
(2) BPJS Ketenagakerjaan (2015)
JAMINAN SOSIAL
ADALAH MANDAT
KONSTITUSIONAL
Pasal 28H ayat 3 UUD 1945 mengenai hak asasi
manusia atas jaminan sosial, juga didasarkan atas
amanat Ketetapan MPR-RI No X/MPR/2001.
Ketetapan MPR No X/MPR/2001 ini memberikan
tugas konstitusional kepada Presiden untuk
membentuk Sistem Jaminan Sosial Nasional
dalam rangka memberikan perlindungan sosial
yang menyeluruh dan terpadu bagi rakyat
Indonesia. (Prof Dr Jimnly Asshiddiqie);
UN Declaration of Human Rights, 1948;
ILO Convention No 102/1952.
Prinsip-Prinsip Sistem Jaminan Sosial

Prinsip Keterbukaan,
Prinsip Kegotongroyongan Prinsip Nirlaba Kehati-hatian, Akuntabilitas, Prinsip Portabilitas
Effisiensi dan Efektivitas

Prinsip hasil pengelolaan


Dana Jaminan Sosial
Nasional adalah hasil berupa
Prinsip Kepesertaan Rakyat
Prinsip Dana Amanat dividen dari pemegang
bersifat Wajib
saham yang dikembalikan
untuk kepentingan peserta
jaminan sosial.
UU no 24/2011 tentang Badan
Penyelenggara Jaminan Sosial
4 program
Program Jaminan Kecelakaan Kerja (JKK);
Program Jaminan Hari Tua (JHT);
Program Jaminan Pensiun (JP);
Program Jaminan Kematian (JK).
Kewajiban pemberi kerja adalah mendaftarkan seluruh
pekerjanya, menarik iuran, membayarkan
kewajibannya untuk semua program diatas.
POSTUR APBN 2023
DAN 2024
Alokasi anggaran untuk bidang Pendidikan, Kesehatan dan
Sosial terbilang lumayan besar.
Persoalannya apakah distribusi penggunaan anggaran tersebut
sesuai dengan semangat mendirikan Negara Kesejahteraan.
Disini anggaran untuk pengangguran, perumahan dan old-age
pension belum masuk.
Cita-cita Negara Kesejahteraan itu ada sejak kita merdeka (melalui
penafsiran). Hatta leboih banyak bicara mengenai ekonomi atau usaha
bersama berdasarkan kekeluargaan, pengiuasaan cabang-cabang produksi
penting oleh negara dan pengeloaan kekayaan negara untuk sepenuhnya
Wacana ttg kemakmuran rakyat. Juga mengenai koperasi sebagai soko guru
perekonomian.
koperasi, Prof Mubyarto meneruskan gagasan Hatta tapi membingkainya dalam

ekonomi
system Ekonomi Pancasila yang cirinya adalah:
(1)Roda perekonomian digerakkan oleh rangsangan ekonomi, sosial dan
Pancasila dan moral;
(2)Kehendak kuat dari seluruh masyarakat ke arah keadaan kemerataan
pemerataan. sosial (egalitarianism) sesuai asas
kemanusiaan;
Bukan wacana (3)Prioritas kebijakan ekonomi adalah penciptaan perekonomian nasional

tentang
yg tangguh yg berarti nasionalisme menjiwai tiap kebijaksnaan
ekonomi;

negara (4)Koperasi merupakan soko guru perekonomian dan merupakan bentuk


yang paling kongkrit dari usaha bersama;

kesejahteraan. (5) Adanya imbangan yang jelas dan tegas antara perencanaan di tingkat
nasional dengan desentralisasi dalam pelaksanaan kegiatan ekonomi untuk
menjamin keadilan sosial.
Apakah Prof Mubyarto dalam benaknya mengacu kepada gagasan Negara
Kesejahteraan?
KEBIJAKAN PEMERATAAN

ORDE BARU
DELAPAN JALUR PEMERATAAN

1. Pemerataan pemenuhan kebutuhan pokok rakyat banyak khususnya


pangan, sandang dan perumahan;

2. Pemerataan kesempatan memperoleh Pendidikan dan pelayanan


Kesehatan;

3. Pemerataan pembagian pendapatan;

4. Pemerataan kesempatan kerja;

5. Pemerataan kesempatan berusaha;

6. Pemerataan kesempatan berpartisipasi dalam pembangunan khususnya


bagi generasi muda dan kaum wanita;

7. Pemerataan penyebaran pembangunan di seluruh tanah air;

8. Pemerataan kesempatan memperoleh keadilan.

This Photo by Unknown author is licensed under CC BY-ND.


MANIFESTO EKONOMI KERAKYATAN
REVRISOND BASWIR
3 Unsur Ekonomi Kerakyatan:

Pertama, partisipasi seluruh anggota masyarakat dalam proses produksi nasional;

Kedua, partisipasi seluruh anggota masyarakat dalam turut menikmati hasil-hasil


produksi nasional;

Ketiga, kegiatan pembentukan produksi dan pembagian hasil-hasilnya itu harus


berlangsung di bawah pimpinan atau pemilikan anggota-anggota masyarakat.
PERAN NEGARA DALAM
SISTEM EKONOMI
KERAKYATAN
(1). Mengembangkan koperasi sebagai sokoguru
perekonomian nasional;
(2). Mengembangkan Badan Usaha Milik Negara
(BUMN) pada cabang-cabang produksi yang penting
bagi negara dan yang menguasai hajat hidup orang
banyak;
(3). Menguasai dan memastikan pemanfaatan bumi, air,
dan segala kekayaan yang terkandung didalamnya bagi
sebesar-besarnya kemakmuran rakyat;
(4) Melindungi dan memajukan pemenuhan hak setiap
warga negara untuk mendapatkan pekerjaan dan
penghidupan yang layak bagi kemanusiaan;
(5) Mengembangkan panti-panti sosial bagi fakir miskin
dan anak-anak terlantar.
Negara kesejahteraan adalah
mimpi pendiri negara ini, tapi
juga seharusnya menjadi mimpi
kita semua
you may say I am a dreamer
but I am not the only one
I hope someday you will join us

Trimakasih untuk semua

Semoga kuliah ini membuka


mata
Semoga kalian semua menjadi
api
yang akan menyalakan
gagasan
yang kalian dapatkan dari
kulian ini

Merdeka

Anda mungkin juga menyukai