Anda di halaman 1dari 9

Mata Kuliah Selektif

Literasi Lintas Mata Pelajaran

Topik 5. Pengembangan
Kecakapan Literasi Diri
Filosofi Alur Merdeka
Topik 5. Pengembangan Kecakapan Literasi Diri
Alur Merdeka
Durasi 3 Pertemuan
Mulai dari Diri Capain Pembelajaran Setelah mempelajari topik ini, Mahasiswa
mampu:
Eksplorasi Konsep 1. Mengidentifikasi aspek dan bentuk
pengembangan literasi diri.
Ruang Kolaborasi 2. Menyusun narasi literasi dalam bentuk digital
storytelling.
Demonstrasi Kontekstual

Elaborasi Pemahaman

Koneksi Antar Materi

Aksi Nyata
Mulai dari Diri

• Mahasiswa menyimak dua video berikut ini


Naratif Literasi Seri #1 Literasi: Membaca, Berbahasa dan Berbudaya.
Naratif Literasi Seri #4: Praktik Literasi Di Usia Dini

• Setelah mencermati tayangan tersebut, mahasiswa menjawab pertanyaan yang telah


disediakan di dalam modul
Eksplorasi Konsep

• Mahasiswa memahami konsep naratif literasi dan perannya dalam refleksi diri dengan
mempelajari tentang apa, mengapa, dan bagaimana kemampuan refleksi diperlukan dalam
pengembangan literasi diri seorang guru.
• Mahasiswa diberikan contoh naratif literasi yang telah disediakan di dalam modul untuk
didiskusikan dengan rekan sejawat.
Ruang Kolaborasi

Mahasiswa diminta untuk menyusun poin-poin untuk bahan menulis naratif literasi

Demonstrasi Kontekstual
Mahasiswa mempresentasikan naratif literasi di depan kelompok besar. Tiap anggota kelompok
menyampaikan naratif literasinya dan memberikan komentar terhadap naratif yang disampaikan
anggota lain. Setelah itu diskusikan hal-hal yang membuat tiap naratif beririsan dan juga berbeda
dari yang lain. Buatlah pengatur grafis untuk menuangkan hasil diskusi.
Elaborasi Pemahaman

• Mahasiswa diminta untuk membaca tulisan pendek tentang ORIM dalam blog berikut: Buku
Saja Belum Cukup – Doing Literacy.
• Setelah mencermati kerangka ORIM berikut, mahasiswa dipersilakan berdiskusi dalam
kelompok untuk membuat daftar pertanyaan tentang bentuk kesempatan, pengakuan,
interaksi, dan keteladanan seperti apa yang dapat Anda lakukan di kelas.
• Untuk membantu mahasiswa dalam kegiatan ini, telah disediakan tabel yang dapat dilihat
dalam modul untuk didiskusikan dengan rekan sejawat.
Koneksi antar Materi
• Mahasiswa diminta untuk menyimak infografis yang
telah disediakan di dalam modul tentang berbagai
peran yang harus dijalankan oleh seorang guru.
• Mahasiswa diminta untuk membuat antara kerangka
ORIM di atas dengan peran-peran guru berikut ini.
Apakah kerangka ORIM dapat Anda gunakan untuk
mengoptimalkan berbagai peran tersebut?
Aksi Nyata
Di bagian akhir topik ini, mahasiswa diminta untuk melakukan refleksi pembelajaran ini dengan menjawab
pertanyaan-pertanyaan di bawah ini.

• Pemahaman baru apa yang Anda dapatkan setelah mempelajari konsep refleksivitas?
• Setelah membuat naratif literasi, apakah Anda benar-benar yakin bahwa literasi sangat berpengaruh
dan bermanfaat dalam kehidupan Anda?
• Sebagai seorang calon guru, hal apa yang paling ingin Anda lakukan untuk berkontribusi dalam
membudayakan literasi di lingkungan Anda?

Tuangkan hasil refleksi di atas dalam bentuk digital storytelling.

Adapun Rubrik Penilaian Aksi Nyata Topik 5 (Digital Storytelling) yang dapat dilihat di dalam

Anda mungkin juga menyukai