Anda di halaman 1dari 26

TRAINING

SHE FOR OPERATOR


DASAR KESELAMATAN KERJA
PT. KALIMANTAN PRIMA PERSADA
PORT SUNGAI PUTING
PERATURAN

http://bit.ly/TrainingRegist
TIPS SUKSES DALAM TRAINING
• PARTISIPATIF
• SERIUS TAPI SANTAI
• BERFIKIR POSITIF
• KATAKAN APA YANG TERFIKIR
• BERBAGI PENGALAMAN
• MENGHARGAI PERBEDAAN IDE
• BERSAHABAT
• SELALU TERSENYUM
• TEPAT WAKTU
• BERKEMAUAN UNTUK MAJU http://bit.ly/SoalPreOpt
DASAR KESELAMATAN KERJA
DASAR HUKUM
Pasal 27 (2) UUD1945

Undang-undang
13 Thn 2003
Pasal 86 Pasal 87

UU No.1/1970
PP 50 Tahun 2012
ttg Penerapan
Permen ESDM No. 26/2018
SMK3

Kepmen ESDM No.


1827.K/30/MEM/2018
Sanksi
DASAR KESELAMATAN KERJA
Kepmen ESDM No.
1827.K/30/MEM/2018

IKMS

VISI

MISI

KEBIJAKAN PERUSAHAAN

S.3. SAFETY, HEALTH,


ENVIRONMENT
DASAR KESELAMATAN KERJA
SISTEM SHE PT.KPP - Green Strategy
- Green Process
AGC - Green Product
- Green Employee

SMKP IKMS ISO


- 9001:2015
- 14001:2015
7 Elemen - 45001:2018

PSMS
15 Elemen
DASAR KESELAMATAN KERJA
HAK & KEWAJIBAN PEKERJA TAMBANG
HAK :
 Pemeriksaan kesehatan berkala
 Diklat
 Keberatan bekerja apabila tidak aman
KEWAJIBAN :
 Mematuhi peraturan K3 & kerja sesuai SOP
 Melaporkan penyimpangan pekerjaan/timbulbahaya kepada pengawas
 Memakai dan merawat APD
 Memberikan keterangan yang benar
 Memperhatikan dan menjaga K3 dirinya serta orang lain
 Melaporkan apabila ada kondisi berbahaya yang tidak bisa diatasinya
 Melaporkan kecelakaan/cidera
DASAR KESELAMATAN KERJA
TUGAS & TANGGUNG JAWAB PENGAWAS

 Bertanggung jawab kepada KTT/PTL untuk


keselamatan dan kesehatan semua pekerja
tambang yang menjadi bawahannya
 Melaksanakan inspeksi, pemeriksaan, dan
pengujian
 Bertanggung jawab kepada KTT/PTLatas
keselamatan, kesehatan, dan kesejahteraan dari
semua orang yang ditugaskan kepadanya
 Membuat dan menandatangani laporan
pemerikssaan, inspeksi, dan pengujian
DASAR KESELAMATAN KERJA
KONSEP K3LH

TENAGA
KERJA

KESEHATAN KESELAMATAN
PROSES
PROSES

BAHAN LINGKUNGAN ALAT

LINGKUNGAN
GUNUNG ES - BIAYA KECELAKAAN

BIAYA KECELAKAAN DAN PENYAKIT


• Pengobatan/ Perawatan
• Gaji (Biaya Diasuransikan)
$1
• Kerusakan gangguan
• Kerusakan peralatan dan perkakas
• Kerusakan produk dan material

$5 $50
• Terlambat dan ganguan produksi
HINGGA • Biaya legal hukum
• Pengeluaran biaya untuk penyediaan
BIAYA DALAM PEMBUKUAN: fasilitas dan peralatan gawat darurat
KERUSAKAN PROPERTI • Sewa peralatan
(BIAYA YANG TAK • Waktu untuk penyelidikan
DIASURANSIKAN)
• Gaji terus dibayar untuk waktu yang hilang
$1 HINGGA $3 • Biaya pemakaian pekerja pengganti dan/
BIAYA LAIN YANG atau biaya melatih
TAK DIASURANSIKAN • Upah lembur
• Ekstra waktu untuk kerja administrasi
• Berkurangnya hasil produksi akibat dari
sikorban
• Hilangnya bisnis dan nama baik
DASAR KESELAMATAN KERJA
• Bahaya adalah segala sesuatu yang berpotensi
untuk menyebabkan kecelakaan (cidera pada
manusia, kerusakan pada alat/proses/lingungan
sekitar)
KIMIA FISIK BIOLOGI

LINGKUNGAN
ERGONOMI MEKANIS
SEKITAR

TINGKAH
PSIKOSOSIAL KELISTRIKAN
LAKU
DASAR KESELAMATAN KERJA
• Resiko adalah kemungkinan kecelakaan (cidera
pada manusia, kerusakan padda
alat/proses/ingkungan sekitar) yang dapat
terjadi karena suatu bahaya
Potensi resiko =
Kemungkinan  Keparahan  Frekwensi
DASAR KESELAMATAN KERJA
DEFINISI

1. Kemungkinan (Probability) adalah besarnya


kesempatan terjadinya suatu cedera, kerusakan
atau kerugian akibat bahaya tersebut.
1 Tidak terdapat kemungkinan untuk terjadi
2 Kemungkinannya dibawah rata-rata
3 Mungkin (rata-rata)
4 Kemungkinan besar terjadi
5 Pasti akan terjadi
DASAR KESELAMATAN KERJA
DEFINISI

2. Keparahan (Severity) adalah tingkat


keparahan yang mungkin terjadi jika bahaya
tersebut menjadi insiden yang menyebabkan
terjadinya
1
cedera, kerusakan atau kerugian.
Cedera ringan atau kerugian harta milik < US$ 100
2 Hari hilang akibat cedera tanpa terjadi cacat tetap atau
kerugian harta milik US$ 100 < x < US$ 1,000
3 Hari hilang akibat cedera dengan terjadi cacat tetap atau
kerugian harta milik US$ 1,000 < x < US$ 5,000
4 Cedera fatal terhadap satu orang atau kerugian harta milik
US$ 5,000 < x < US$ 10,000
5 Cedera fatal berganda tetap atau
kerugian harta milik > US$ 10,000
DASAR KESELAMATAN KERJA
DEFINISI

3. Kekerapan (Frequensi) adalah seberapa


sering hal bahaya itu ditemui sehari-hari secara
normal, & seberapa banyak orang yang mungkin
berada atau terkena dampak kondisi bahaya tsb.
5 Sedikit orang , sekali dalam setahun
3 Beberapa orang , dalam sebulan
2 Beberapa orang , dalam seminggu
3 Sedikit orang , sekali dalam sehari
5 Banyak orang , beberapa kali dalam sehari
DASAR KESELAMATAN KERJA
HIERARKI OF CONTROL

1. Primary Control
Methods/Engineering Control

2. Secondary Control
Methods/Administrative
Control
3. Tertiary Control
Methods/Work
Practice

4. APD
DASAR KESELAMATAN KERJA
INCIDENT

INCIDENT

NEARMISS ACCIDENT

ILL
HEALTH
DASAR KESELAMATAN KERJA
INCIDENT
1. INSIDEN adalah suatu kejadian yang tidak diinginkan
yang terkait dengan pekerjaan dimana suatu cidera atau
sakit penyakit (terlepas besarnya tingkat keparahan)
atau kematian terjadi,atau mungkin dapat terjadi.
2. ACCIDENT adalah suatu kejadian yang tidak
direncanakan, tidak dikendalikan dan tidakdiinginkan
yang mengakibatkan cideranya seseorang, kerusakan
alat, produksi terhenti, dan bahkan ketiganya.
3. ILL HEALTH adalah kondisi kelainan fisik atau
mental yang teridentifikasi berasal dari/atau bertambah
buruk karena kegiatan kerja dan/atau situasi yang
terkait pekerjaan.
DASAR KESELAMATAN KERJA
PIRAMIDA INCIDENT

1
Fatal Injury

10
Cidera Ringan
30
Property Damage
600
Nearmiss
10.000
Unsafe Act, Unsafe Condition
DASAR KESELAMATAN KERJA
TEORI DOMINO

Program Tidak
LEMAH KONTROL

SEBAB LANGSUNG
Faktor Unsafe Action
SEBAB DASAR
Sesuai Kontak dengan 1. Cidera

KERUGIAN
Perorangan Unsafe
Standar tdk bahan/zat atau 2. Kerusakan

INSIDEN
Faktor Condition
Sesuai energi 3. Kerugian
Pekerjaan
Kepatuhan Produksi
Pelaksanaan

CONTACT POST
PRE CONTACT
CONTROL CONTACT
CONTROL
Subsitusi & CONTROL
minimisasi
energi, Menerapkan
Pengembangan dan peninjauan sistem barricade, Rencana
manajemen, pelatihan, penetapan perbaikan Penanggulangan
program dan memeliharanya permukaan objek Darurat
penyebab
DASAR KESELAMATAN KERJA
5 Unsur Kecelakaan Tambang

1. Benar-benar Terjadi, yaitu tidak diinginkan, tidak


direncanakan, dan tanpaunsur kesengajaan
2. Mengakibatkan cidera pekerja tambang atau orang
yang diberi izin oleh Kepala Teknik Tambang (KTT)
atau penanggungjawab teknik danlingkungan (PTL).
3. Akibat kegiatan usaha pertambangan atau pengolahan
dan/atau pemurnian atau akibat kegiatan penunjang lainnya.
4. Terjadi pada jam kerja pekerja tambang yang
mendapatkan cidera atau setiap saat orang yang diberiizin
5. Terjadi di dalam wilayah kegiatan usaha pertambangan
atau wilayah proyek.
DASAR KESELAMATAN KERJA
Penggolongan Kecelakaan Tambang

1. Cidera Ringan : cidera akibat kecelakaan tambang


yang menyebabkan pekerja tambang tidak mampu
melakukan tugas semula lebih dari 1 (satu) hari dan
kurang dari 3 (tiga) minggu, termasuk hari minggu dan
hari libur.
2. Cidera Berat : cidera akibat kecelakaan tambang yang
menyebabkan pekerja tambang tidak mampu melakukan
tugas semula selama sama dengan atau lebih dari 3
(tiga) minggu termasuk hari minggu dan hari libur.
3. Mati : Kecelakaan tambang yang mengakibatkan
pekerja tambang mati akibat kecelakaan tersebut.
DASAR KESELAMATAN KERJA
PELAPORAN KECELAKAAN

1. APA YANG HARUS DILAPORKAN ?


 Semua insiden sekecil apapun
2. KAPAN LAPORAN DILAKUKAN ?
 Sesegera mungkin
3. SIAPA YANG HARUS MELAPORKAN ?
 Orang yang mengetahui kepada atasan
langsung
DASAR KESELAMATAN KERJA
TATA CARA PELAPORAN KECELAKAAN

“EMERGENCY…EMERGENCY…
EMERGENCY”
1. SIAPA/APA YANG MENGALAMI INSIDEN ?
2. DIMANA ?
3. APA YANG TELAH TERJADI ?
4. BANTUAN APA YANG DIMINTA ?
5. LAPORKAN LANGSUNG DARI TEMPAT
KEJADIAN MENGGUNAKAN RADIO ATAU
ALAT KOMUNIKASI LAIN YANG EFEKTIF
KEPADA PENGAWAS ATAU SHE DEPT
DASAR KESELAMATAN KERJA
KONSEKWENSI KESELAMATAN KERJA
• Setiap hari
resikonya sama 12-
14%
• Substandard Action
75%
• Usia 21-25 36%
Others 4 48

Hauling Road 3 51
• Pengalaman<1th 39%
• Ketidaktahuan
Mining Area 2 223

Workshop 1 35

0 50 100 150 200 250


30%
THANK YOU

GRAZIE
ARIGATOGOZAIMASHITA

TERIMA KASIH
XIEXIE

MATURNUWUN DANKE

Anda mungkin juga menyukai