Anda di halaman 1dari 49

ASUHAN KEPERAWATAN PADA

PASIEN Tn. S DENGAN


MASALAH KEPERAWATAN
ISOLASI SOSIAL DI RUANG
RA JAWALI RUMAH SAKIT JIWA
DAERAH Dr. SAMSI JACOBALIS
BANGKA BELITUNG TAHUN
2024
Di susun oleh :

1. Alfina Setiawati 23300004


2. Andi Kurniawan 23300021
3. Arya Sanjaya 23300068
4. Nuthiya ningsih 23300039
5. Pinkan fadilla 23300057
6. Septian Aditya putra 23300070
7. Sherlly indriyani 23300037
LatarBelakang
Skizofrenia merupakan sekelompok reaksi psikotik yang memengaruhi berbagai area fungsi individu,
termasuk cara berpikir, berkomunikasi, menerima, menginterpretasikan realitas, merasakan dan
menunjukkan emosi yang ditandai dengan pikiran kacau, waham, halusinasi, dan perilaku aneh (Pardede,
et al, 2015). Skizofrenia merupakan gangguan mental berat dan kronis yang menyerang 20 juta orang di
seluruh dunia (WHO, 2019). Indonesia berdasarkan hasil Riskesdas (2018) didapatkan estimasi prevalensi
orang yang pernah menderita skizofrenia di Indonesia sebesar 1,8 per 1000 penduduk. (Pardede,
Simanjuntak, & Laia,2020).
Isolasi Sosial adalah ketidakmampuan untuk membina hubungan yang erat, hangat, terbuka, dan
independen dengan orang lain (Tim Pokja SDKI DPP PPNI, 2017).Isolasi sosial adalah keadaan dimana
seseorang individu mengalami penurunan atau bahkan sama sekali tidak mampu berinteraksi dengan
orang lain disekitarnya. Pasien mungkin merasa di tolak, tidak diterima, kesepian, dan tidak mampu
membina hubungan yang berarti dengan orang lain (Purba, dkk. 2008).
LatarBelakang
Gangguan orientasi realitas atau Isolasi Sosial merupakan gangguan yang mempengaruhi perubahan
proses pikir yang dapat ditangani secara medis maupun keperawatan. Asuhan keperawatan pada kasus
Isolasi Sosial dapat disusun sesuai rencana tindakan keperawatan dan berdasarkan strategi
pelaksanaan (SP). Beberapa rencana tindakan yang telah disusun berdasarkan SP yaitu membantu
orientasi realitas, mendiskusikan kebutuhan yang belum terpenuhi, membantu pasien memenuhi
kebutuhannya, mendiskusikan dan melatih kemampuan yang dimiliki, dan memberikan pendidikan
kesehatan tentang penggunaan obat secara teratur. Rencana kegiatan yang telah dibuat kemudian
disusun sesuai Strategi Pelaksanaan Tindakan Keperawatan.(Fitria & Sofian2017).
Berdasarkan uraian diatas, maka kelompok mengambil kasus “Asuhan Keperawatan Jiwa pada Tn. A
dengan Isolasi Sosial di Rumah Sakit Jiwa Daerah Sungailiat.
Rumusan Masalah

Berdasarkan masalah yang telah di paparkan


pada latar belakang maka rumusan masalah
dalam askep ini yaitu asuhan keperawatan
jiwa dengan masalah isolasi sosial
Tujuan Penulisan

01 02
Tujuan Umum Tujuan Khusus
Manfaat
Rumah Sakit Jiwa.
Pasien

Tujuan UmumDiharapkan Diharapkan dapat menjadi


tindakan yang telah di acuan dalam menangani
ajakarkan dapat di atau dalam memberikan
terapkan secara mandiri pelayanan kepada pasien
untuk mengontrol emosi dengan gangguan jiwa
dan untuk mendukung dengan isolasi sosial di
kelangsungan kesehatan Rumah Sakit Jiwa Daerah
pasien. Sungailiat
TINJAUAN
TEORITIS
● Skizofrenia adalah gangguan mental
yang dapat mempengaruhi tingkah
laku,emosi,dan komunikasi.
Skizofrenia juga paling sering
ditemukan didalam masyarakat
Indonesia biasanya terdiagnosa pada
usia 25 tahun sampai 35 tahun terjadi
pada laki-laki dan wanita berusia 35
tahun,masalah keperawatan harga
diri rendah salah satunya dengan
menggali aspek positif yang dimiliki
oleh klien,dengan cara
mendiskusikan bahwa klien masih
memiliki sejumlah kemampuan dan
aspek positif seperti kegiatan
dirumah (Yosep 2018 ).
Etiologi
Videbeck (2008) menyatakan bahwa skizofrenia dapat disebabkan oleh 2 faktor, yaitu:

Faktor Predisposisi

1. Faktor Biologis
2. FaktorPresipitasi
RentangResponNeurologis
Stuart (2013) menggambarkan respon neurobiologis skizofrenia sebagai berikut :
Konsep Isolasi Sosial
Penatalaksanaan
Pohon Masalah
Konsep Asuhan Keperawatan Jiwa

Pengkajian Diagnosa Intervensi Implementasi


Keperawatan Keperawatan Keperawatan

Evaluasi
Keperawatan
Intervensi keperawatan
Intervensi keperawatan
Intervensi keperawatan
Intervensi keperawatan
Testimonials
Testimonials
CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo, and
includes icons by Flaticon and infographics & images by Freepik
Photo showcase
You can replace the images on the screen with your
own work. Just right-click on any of them and select
“Replace image”
Impelmentasi selanjutnya bisa di baca di laporan kerja
Sekian Dan Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai