Anda di halaman 1dari 7

ASUHAN KEPERAWATAN HEMODIALISIS

DENGAN GANGGUAN KARDIOVASKULER


DISUSUN OLEH: KEL 2B
CINDY NABILAH VETRY KANA WADU
DINNI KURNIAWATI M. FAISHAL R YUNITA LAILA
STUDI KASUS
ANALISA DATA
TN. B USIA 45 TAHUN DATING KE IGD HARI RABU PAGI
Peresepan HD :
JADWAL HD : SELASA DAN JUMAT (RUANG TERATAI )
LAMA HD : 4 TAHUN TD : 5 Jam
BB PRE HD : 56 KG
QB : 200 ml/mnt
QD : 500 ml/mnt
BBK : 54 KG Heparin : standart

• DATA SUBJEKTIF :
 KLIEN MENGATAKAN SESAK BILA BERJALAN CEPAT, CAPEK DAN
SETIAP HD SELALU HIPOTENSI

• DATA OBJEKTIF :

TD : 100/60 mmHg , Nadi : 104/mnt, RR: 24 x/mnt


Ronchi ada
Oedema tidak ada
No Data Etilogi Masalah
1. Data Subjektif : Beban jantung meningkat Penurunan curah jantung
 Klien mengatakan sesak dan setiap hd selalu sehingga terjadi hipertrofi
hipotensi ventrikel kiri yang
Data Objektif : menyebabkan terjadinya
Td : 100/60 mmHg , Nadi : 104/mnt, RR: 24 penurunan curah jantung
x/mnt ditandai dengan sesak
Ronchi ada
BB Pre HD : 56 Kg
BBK : 54 Kg

2. Data Subjektif : Suplai darah dan oksigen ke Intoleransi aktivitas


Klien mengatakan bila berjalan cepat, capek jaringan tidak adekuat yang
Tidak ada edema menyebabkan kelemahan
Td : 100/60 mmHg , Nadi : 104/mnt, RR: 24 dan terjadi intoleransi
x/mnt aktivitas
No Diagnosa Tujuan dan kriteria hasil Intervensi

1. Penurunan curah jantung b.d Setelah dilakukan tindakan keperawatan Perawatan Jantung
Perubahan preload/perubahan diharapkan curah jantung meningkat 1. Identifikasi tanda/gejala primer
afterload/perubahan kontraktilitas Kriteria hasil: penurunan curah jantung
1. Tanda vital dalam keadaan normal 2. Monitor tekanan darah
2. Kekuatan nadi perifer normal 3. Monitor intake/output cairan
Data Subjektif :
3. Palpitas Bradikardia, takikardia, dan 4. Monitor keluhan sesak dan
 Klien mengatakan sesak dan setiap hd
suara jantung nyeri dada
selalu hipotensi
4. Dispnea menurun 5. Monitor saturasi oksigen
Data Objektif :
6. Posisikan semiflower atau
Td : 100/60 mmHg , Nadi : 104/mnt, RR: 24
flower
x/mnt 7. Berikan terapi relaksasi, juka
Ronchi ada perlu
BB Pre HD : 56 Kg 8. Anjurkan aktifitas fisik secara
BBK : 54 Kg bertahap
9. Anjurkan pasien dan keluarga
mengukur intake dan output
cairan harian
10. Kolaborasi pemberian
terapiantiaritmia dengan
dokter ,jika perlu
No Diagnosa Tujuan dan kriteria hasil Intervensi

2. Intoleransi aktivitas b.d keletihan dan Setelah dilakukan tindakan keperawatan Manajemen Energi.
kelemahan diharapkan toleransi aktivitas meningkat. 1. Monitor kelelahan fisik dan
Kriteria hasil: emosional
Data Subjektif : 1. Keluhan lelah menurun 2. Monitor pola dan jam tidur
Klien mengatakan bila berjalan cepat, capek 2. Saturasi oksigen dalam batas normal 3. Monitor lokasi dan
Tidak ada edema (> 95%) ketidaknyamanan selama
Td : 100/60 mmHg , Nadi : 104/mnt, RR: 24 3. Frekuensi nadi dalam rentang normal melakukan aktivitas
x/mnt (60-100 x/mnt) 4. Lakukan latihan gerak pasif/aktif
4. Dispnea saat beraktivitas dan setelah 5. Anjurkan melakukan aktifitas
beraktifitas menurun (16-20 x/mnt) secaa bertahap

6. Anjurkan keluarga dalam


memberikan penguatan positif

Anda mungkin juga menyukai