Anda di halaman 1dari 7

BAB 3

DAMPAK BENCANA
DAMPAK BENCANA
 A. BENCANA DI DUNIA
Selama satu dakade terakhir , peningkatan jumlah becana alam dan nonalam
cukup signifikasi.
 1. Perubahan Iklim
Perubahan iklim merupakan kejadian alam yang disebabkan oleh kondisi
iklim yang berubah akibat suhu global yang rata - rata meningkat.
 2. Perilaku Manusia
Salah satu perilaku manusia yang dapat meningkatkan angka kejadian
bencana adalah perilaku pola peukiman masyarakat.
B. BENCANA DI INDONESIA

 Wilayah indonesia adalah tempat pertemuan tumbukan 3 (tiga)


lempeng tektonik, yaitu lempeng Hindia Australia yang bergerak ke
arah utara dan menujum ke bawah karena bertumbukan dengan
lempeng Euroasia.
 Di bawah laut sebelah barat sumatra terus sampai di selatan pulau
jawa hingga nusa tenggara timur dan membelok ke utara kemudian
dari arah timur lempeng pasifik bergerak ke arah barat menujam
kebawah lempeng Euroasia di daerah laut Banda- Halmahera ( Teori
Plate Tectonic).
C. DAMPAK DAN AKIBAT
BENCANA
 Bencana merupakan kejadian yang dapat terjadi dimanan saja,
kapan saja, dan menimpa siapa saja.
 Frekuensi terjadinya beberapa bencana juga tidak mudah
diprediksi.
 Bencana dapat terjadi hanya sekali dalam ratusan tahun,
puluhan tahun, bulan atau pada musim tertentu.
 cukup sulit untuk memperidiksi dimana, kapan , berapa lama
dan seberapa besar bencana tersebut akan muncul.
RESIKO BENCANA DINEGARA
BERKEMBANG DAN NEGARA MISKINA

 A. umumnya masyarakat di negara tersebut memiliki penghasilan yang rendah


sehingga tidakmampu membeli hunian yang mempunyai struktur bangunan
tahan terhadap bencana.
 B. Banyaknya masyarakat ysng tinggal di lokasi – lokasi yang rawan bencana
seperti pinggir pantai, lereng gunung merapi, dan lokasi lainnya
 C. Dengan keadaan ekonomi yang buruk, masyarakat terpaksa untuk tinggal di
perumahan di bawah standar yang dibangun di atas tanah yang tidak stabil dan
rentan terhadap tanah longsor atau dibangun dilokasi industri yang berbahaya.
 D.Perilaku atau tindakan masyarakat tidak terdidik terkait cara menghadapi
dan mengurangi risiko bencana.
PENILAIAN DAMPAK
BENCANA
 1. Kerusakan
 2. Kerugian
 3. Gangguan Akses
 4. Gangguan Fungsi
 5. Menigkatkan Resiko
KOMPONEN DAMPAK BENCANA
YANG UMUMNYA TERJADI

 1. Ekonomi dan fisika


 2. Sosial , budidaya, dan Politik
 3. Pembangunan manusia
 4. Lingkungan

Anda mungkin juga menyukai