Anda di halaman 1dari 19

TEKNOLOGI TEPAT GUNA

DALAM ASUHAN
BAYI BARU LAHIR dan BALITA

Here starts the


lesson!
Di susun Oleh

Kelompok 8
1.RIAN SEPTI H PO71241230611

2.HARTATI PO71241230625

3.ISNAINI INTAN P.S PO71241230616

4.YUNI PO71241230613

You can delete this slide when you’re done editing the presentation.
Pengertian Teknologi
Tepat Guna Pengertian Bayi
Baru Lahir
bayi yang berusia 0-28 hari
suatu alat yang (Kementrian Kesehatan RI).
sesuai dengan Bayi baru lahir adalah bayi
yang lahir dari kehamilan
kebutuhan dan 37 minggu sampai 42
dapat berguna minggu dan berat badan
serta sesuai dengan lahir 2500 gram sampai
4000 gram
fungsinya.
TUJUAN

● Untuk mengetahui
apa saja tekhnologi
tepat guna dalam
asuhan bayi baru
lahir dan balita
You can replace this
picture if you wish
.Teknologi Terapan
01
Terkini pada Bayi Baru
Lahir dan Balita
1. Obat dan Vaksin

2. Seluruh obat vaksin yang biasa kita


kenal , yaitu campak, polio, dpt,
hb ,dan bcg
Vit K
Perdarahan intrakranial merupakan perdarahan yang
berbahaya pada bayi. Dampak perdarahan
intrakranial berupa kematian dan gejala sisa,
seperti hidrosefalus, atrofi serebral, ensefalopati,
dan epilepsi yang akan mengganggu tumbuh
kembang.Salah satu penyebab perdarahan
intrakranial adalah Perdarahan karena Defisiensi
Vitamin K (PDVK).
2. Alat
Contoh :
1. incubator
kelahirn
2. Blue Light (Foto
Terapi)
3. Resucitation
Dan masih banyak
lagi
Bayi Baru lahir di bawah usia kandungan 37 minggu lebih berisiko mengalami
berbagai gangguan kesehatan lantaran organ tubuhnya belum berkembang
sempurna.
Namun, apabila terpaksa dilahirkan sebelum waktunya, bukan berarti bayi
prematur tidak memiliki harapan hidup yang besar. Ini karena bayi prematur
masih bisa ditolong dengan penggunaan inkubator.
Inkubator itu sendiri merupakan alat yang difungsikan untuk menghangatkan
suhu tubuh bayi yang lahir sebelum waktunya. Alat ini diletakkan di dalam ruang
perawatan intensif neonatal (NICU), agar dokter dan perawat dapat memantau
serta mengukur detak jantung, suhu tubuh, kondisi pernapasan, kadar oksigen,
sekaligus tekanan darah si bayi.
Manfaat Inkubator:
1. Menjaga Suhu Tubuh Bayi
2. Melindungi Bayi dari Infeksi
3. Mengurangi Dehidrasi
4. Memantau Fungsi Tubuh
5. Alat Memberikan Nutrisi
6. Mengurasi stimulasi eksternal
7. Memberikan Oksigen terkontrol
Blue Light Terapi
Fototerapi adalah perawatan untuk menghilangkan
bilirubin dalam darah dengan menggunakan cahaya. Kulit
dan darah bayi Anda akan menyerap gelombang cahaya
melalui fototerapi. Gelombang cahaya ini diserap oleh
kulit dan darah bayi Anda dan menurunkan tingkat
bilirubin dalam darah bayi Anda melalui proses yang
disebut foto-oksidasi. Foto-oksidasi yaitu proses
menambahkan oksigen ke bilirubin sehingga mudah larut
dalam air. Hal ini memudahkan hati bayi untuk memecah
dan mengeluarkan bilirubin dari darahnya.
Alat
Resusitasi
Alat Bantu untuk penanganan
bayi baru lahir dengan asfiksia
Secara teknis, alat ini digunakan
sebagai alat bantu ventilasi positif
(VTP) untuk membantu
memberikan tekanan untuk
mengembangkan paru-paru pada
bayi. Alat ini pun bisa berfungsi
sebagai kompresor sehingga ketika
gas medis dicampur dengan
oksigen murni, kadar oksigen
tersebut dapat diatur sampai pada
batas yang dibutuhkan.
“pemantauan tumbuh kembang
bayi dan balita

Deteksi dini penyimpangan


pertumbuhan.” meliputi
- Pengukuran berat badan
terhadap tinggi badan
menggunakan alat
—Someone Famous
antropometri dan pengukuran
lingkar kepala.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai