Anda di halaman 1dari 19

Sejarah Peradaban Islam

dan Sejarah Perjuangan HMI


Oleh : Gema Dilal Nur Muhammad P.
sal Cabang : HMI Cabang Semarang
Tujuan Pembelajaran
Tujuan Umum
Peserta dapat memahami, menghayati dan
merefleksikan keunggulan peradaban Islam
dan sumbangsihnya kepada dunia hingga
masa kini, serta dapat memposisikan HMI se-
bagai kelanjutan sejarah.

Tujuan Khusus
1. Peserta dapat mengetahui Keunggulan Se-
jarah Islam
2. Peserta dapat mengetahui Sumbangsih Islam
Kepada Dunia
3. Peserta dapat memposisikan HMI sebagai ke-
lanjutan Sejarah Islam
Ice Breaking
Peraturan
Nama per-
mainan: 1. Peserta dipersilahkan berdiri dari tempat duduknya masing-mas-
ing.
2. Peserta dengan posisi paling ujung dipersilahkan memperke-
Perkenalan nalkan diri sewajarnya.
3. Peserta kedua mengulangi setiap identitas yang disebutkan oleh
Berantai peserta pertama, lalu memperkenalkan diri seperti peserta per-
tama.
4. Peserta ketiga kemabali mengulangi identitas dari peserta per-
tama dan kedua yang telah disebutkan, lau kemudian mem-
perkenalkan diri.
5. Peserta keempat dan seterusnya kembali mengulangi setiap
identitas yang telah disebutkan peserta-peserta sebelumnya dan
kemudian memperkenalkan diri masing-masing.
6. Jika perkenalan telah sampai pada peserta terakhir, peserta per-
tama kembali mengulangi identitas masing-masing peserta yang
telah disebutkan tanpa memperkenalkan diri lagi.
Kembali ke
Laptop
Pengantar Ilmu Sejarah
Kata Sejarah berasal dari kata
Etimologi Arab ‫جرة‬222‫ ش‬/Syajaratun (Pohon).
Mereka mengenal juga kata sya-
jarah annasab, artinya pohon silsi-
lah Dalam bahasa Arab sejarah
Dalam Bahasa Inggris disebut disebut ‫اريخ‬222222‫ت‬/tarikh (Waktu/
History yang berarti Masa Lalu Inggris
Penanggalan).
Manusia.

Dalam Bahasa Latin disebut ‘His-


Latin toria’ yang berarti Ilmu/Orang
Pandai/Informasi/ Pencarian.

Dalam KBBI Sejarah diartikan se-


bagai Asal-Usul/Kejadian dan
Peristiwa yang benar” terjadi pada
KBBI
masa lampau.
Manfaat Sejarah Unsur-unsur Sejarah

1. Edukatif, sejarah dapat dijadikan 1. Ruang, adalah tempat terjadinya


Manfaat Se- sebagai pendidikan ataupela-
jaran dengan cara mengambil
suatu peristiwa yang menjadi
bukti peristiwa sejarah menjadi
jarah hikmah dari sejarah atau peris-
tiwa yang telah terjadi. Dengan
real.
2. Waktu, adalah unsur sejarah
dan belajar dari sejarah dapat
mengembangkan potensinya se-
yang memegang peranan pent-
ing sebagai sifat krologis dalam
hingga kesalahan pada masa kajiansejarah sehingga dikenal
Unsur-unsur lampau tidak terulang kembali dengan konsep periodisasi.
dan pengalaman yang baik justru 3. Manusia, adalah unsur sejarah
Sejarah harus ditiru dan dikembangkan. yang menjadi sentral atau pe-
2. Inspiratif, berbagai kisah sejarah megang peran karena peristiwa
dapat memberikan inspirasi pada sejarha dapat berlansung secara
pembaca dan pendengarnya. kompleks tergantung dari akal
3. Rekreatif, sebagai kisah dapat manusia dengan lingkungan
memberi suatu hiburan yang yang ada.
segar bagi yang membaca dan
mendengarnya dan mampu
membuat seseorang berimajinasi
ke masa lampau.
Urgensi Mem- Sejarah mencatat kondisi kebesaran Islam berkat kemajuan ilmu
pelajari Se- pengetahuan dan teknologi, dimana pada waktu dunia Islam menjadi
kiblat perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi dunia. Sejarah
jarah Perada- memiliki nilai dan arti penting yang bermanfaat bagi kehidupan umat
manusia. Hal tersebut dikarenakan sejarah menyimpan atau men-
ban Islam gandung kekuatan yang dapat menimbulkan dinamisme dan
melahirkan nilai-nilai baru bagi perkembangan kehidupan manusia.
Dengan mengkaji sejarah, dapat diperoleh informasi tentang aktifitas
peradaban Islam dari zaman Rasulullah sampai sekarang, mulai dari
pertumbuhan, perkembangan, kemajuan, kemunduran, dan kebangki-
tan kembali agama Islam. Selain itu dengan mempelajari sejarah per-
adaban Islam diharapkan seseorang dapat memiliki kemauan untuk
melakukan pembangunan dan pengembangan peradaban Islam dan
dapat pula menyelesaikan problematika peradaban Islam pada masa
kini, serta dapat memunculkan sikap positif terhadap berbagai pe-
rubahan system peradaban Islam.
Kondisi Arab
Pra Islam
Geografis Sosial Ekonomi Kepercayaan
Luasnya membentang antara Syu’ubiyah (kekabilahan/ Pendapatan terbesar Dinamisme; percaya bahwa
1x1,3 juta mil persegi/km2. klanisme) berdasarkan bangsa Arab didapatkan benda tertentu dihuni roh,
Jazirah Arab hanya dikelilingi pertalian darah (nasab), dari berdagang. Mereka dan punya kekuatan.
gurun dan pasir di segala perkawinan, suaka politik sering melakukan Otemisme: pengultusan ter-
sudutnya. Sebelah barat laut atau karena sumpah perjalanan untuk hadap hewan/tumbuhan ter-
merupakan pintu masuk ke Be- setia. Kabilah bagi berdagang. Aktifitas tentu. Animisme: percaya
nua Afrika, sebelah timur laut masyarakat Badwi perdagangan tersebut pada roh baik/jahat yang
merupakan kunci utama masuk merupakan ikatan tidaklah mudah bagi berpengaruh dalam kehidu-
ke Benua Eropa dan sebelah keluarga & juga ikatan mereka karena dipengaruhi pan manusia. Kepercayaan
timur merupakan pintu masuk politik. Kabilah dipimpin oleh keamanan. Adapun terhadap kekuatan jin, se-
bagi bangsa-bangsa non Arab. oleh seorang syaikh al- terkait rumah produksi atau hingga mereka akan meminta
Teluk Arab dan sebagian besar Qabilah (yang dipilih dari pabrik, baik dalam hal bantuan/perlindungan/periz-
negeri Iraq Selatan di sebelah seorang anggota yang produk tenun dan produk inan dll pada jin tertentu.
timur laut Arab yang bersam- paling tua). kulit, bangsa Arab Kepercayaan pada benda-
bung dengan Samudera Hindia merupakan bangsa yang benda langit yang memiliki
di sebelah selatan, Laut Merah tertinggal jauh dengan kekuatan, seperti; matahari,
dan Gurun Sinai di sebelah bangsa-bangsa sekitarnya, bulan, dan bintang.
Barat seperi Yaman dan Syam.
Peristiwa Kenabian Rasullah SAW
Peristiwa Sebelum Kelahiran Nabi Muhammad SAW
Sementara di Makkah, pasukan gajah yang dipimpin Raja
Yaman, Abrahah gagal menyerang Ka’bah. Tak lama setelah itu,
Nabi Muhammad lahir.

Kelahiran Nabi Muhammad SAW


Kelahiran Nabi Muhammad Pada tanggal 12 Rabiul Awal tahun
Gajah, bertepatan dengan bulan April ta­hun 570 Masehi, Siti
Aminah melahirkan seorang anak laki-laki.

Peristiwa Kenabian
Ketika Nabi Muhammad berusia 40 tahun, dia pergi ke gua Hira
untuk ber-khalwat dan mendekatkan diri kepada Allah dengan
berdoa. Ketika ia sedang dalam dalam gua itu, datanglah
malaikat seraya berkata kepadanya, “Bacalah!” Dengan terke-
jut Muhammad menjawab, “Saya tak dapat membaca!”
Wafatnya Nabi Muhammad SAW
Nabi Muhammad wafat saat berusia 63 tahun.
Kematiannya terjadi setelah mengalami sakit
dalam beberapa waktu.
Khulafa’urrasyidin
Umar Bin Khattab
13-23 H/634 – 644 M (10 tahun 6 bulan 14 hari).

02
Salah satu perannya di bidang intelektual, mem-
inta Ali membentuk dasar gramatika bahasa Arab.
Serta penetapan kalender Hijriyah dan mencetak
mata uang
Utsman Bin Affan
23-36 H/644 – 656 M(12 tahun).
Peradaban: Kodifikasi Al-Qur’an
(Ustmani), membangun infrastruktur
Abu Bakar Ash-Shiddiq
11-13 H/632 – 634 M ( 2 tahun 3
01 03 kota. Perlindungan teritorial dan
perluasaan teritorial.
bulan 11 hari). Penulisan Al
Qur’an atas usulan Umar Bin
Ali Bin Abi Thalib
Khatab dan pelaksananya adalah
Zaid bin Tsabit. (656 – 661 M). Kebijakan pemerintahan Ali:
Penggantian Gubernur era Usman. Peristiwa Ar-
04 bitrase atau Tahkim dan dampaknya (penyelesa-
ian perselisihan oleh dua orang penengah. Ali
oleh Abu Musa Al Asy’ari sedang Mu’awiyah oleh
Amr bin Ash.
Dinasti Pasca Khu- Negara-negara Islam
lafa’urrasyidin Terakhir
1. Dinasti Fatimiyyah
1. Dinasti Umayyah
Dinasti Pasca Terbagi atas dari dua periode utama, 661-
Sejarah kemunculan dinasti Fatimiyah
tidak terlepas dari gerakan-gerakan mili-
750M berpusat di Damaskus kemudian
Khulafa’urrasyidin periode 756-1031M di Cordoba seiring
tan dan prontal yang dilakukan oleh
Syi’ah Ismailiyah yang dipimpin oleh Ab-
berkuasanya kekuatan muslim di dullah ibn Syi’i dengan terampil dan
dan Spanyol, Andalusia. Berdirinya Dinasti
Umayyah bermula dari peristiwa Tahkim
terorganisir. Pada tahun 909, gerakan
tersebut berhasil mendirikan dinasti Fa-
Negara-negara Is- atau Perang Shiffin. ini adalah perang
saudara antara kubu Muawiyah 1 kontra
timiyah di Tunisia (Afrika Utara) dibawah
pimpinan Sa’id ibn al-Husain setelah
lam Terakhir Ali bin Abi Thalib, khalifah ke-4 setelah
wafatnya Nabi Muhammad.
mengalahkan dinasti Aghlabiah di Sijil-
masa.
2. Dinasti Mamluk
2. Dinasti Abbasiyah Dinasti Mamluk berkuasa di Mesir dari
Para penguasa Dinasti Abbasiyah meru- 1250 sampai 1517 M, sebelum akhirnya
pakan keturunan dari paman Nabi ditaklukkan oleh Bani Usmani.
Muhammad SAW, al-Abbas. Pendiri di- 3. Turki Utsmani
nasti ini adalah Abdullah al-Saffah pada Kesultanan Utsmaniyah, nama resmi
750 M. Sang pendiri memerintah hanya Daulat/Negara Agung Utsmaniyah.
dalam waktu singkat, dari 750 sampai adalah kekaisaran lintas benua yang
751 M. Al-Saffah kemudian digantikan didirikan oleh suku-suku Turki di bawah
oleh Abu Ja'far al-Mansur (754-775 M). pimpinan Osman Bey di barat laut Anato-
lia pada tahun 1299.
Teori Gujarat
Pendapat tentang teori masuknya Islam ke Indonesia
yang pertama datang dari teori Gujarat. Dalam teori
ini, diceritakan Islam masuk ke Nusantara pada abad
ke-13 M dari pedagang India Muslim.

Teori Ma- Teori Mekkah


Menurut Hamka, bangsa Arab pertama kali ke Indone-

suknya Islam sia membawa agama Islam dan diikuti Persia dan Gu-
jarat. Adapun, disebutkan masuknya Islam terjadi se-
belum abad ke-13 M, yakni 7 Masehi atau abad per-
di Indonesia tama hijriyah.

Teori Persia
Teori masuknya Islam ke Indonesia terakhir adalah
Persia yang dicetuskan oleh Hoesein Djajadiningrat.
Dijelaskan bahwa Islam masuk ke Indonesia dari Per-
sia singgah di Gujarat pada abad ke-13. Hal ini ter-
bukti dari kebudayaan Indonesia yang memiliki per-
samaan dengan Persia.
Latar Belakang Terbentuknya HMI
Secara keseluruhan Latar Belakang Munculnya Pemikiran dan Berdirinya HMI dapat dipaparkan secara garis
besar karena faktor, sebagai berikut:

4. Munculnya polarisasi politik. 5. Berkembangnya paham dan ajaran


komunis.

3. Kebutuhan akan pemahaman dan 6. Kedudukan perguruan tinggi dan dunia


penghayatan Keagamaan. kemahasiswaaan yang strategis.

2. Adanya kesenjangan dan kejumudan


umat dalam pengetahuan, pemahaman, 7. Kemajemukan bangsa Indonesia.
dan pengalaman ajaran Islam.
8. Tuntutan modernisasi dan
1. Penjajahan Belanda atas Indonesia tantangan masa yang akan
dan tuntutan perang kemerdekaan. datang.
Berdirinya HMI
Pada tanggal 5 Februari 1947,
Lafran Pane, yang merupakan
Beberapa tokoh yang hadir dalam
mahasiswa Sekolah Tinggi
rapat pembentukan HMI itu, di
Islam (STI) meminta izin
antaranya Lafran Pane, Dahlan
kepada dosen pengajar Kuliah
Husein, Siti Zainah, Karnoto
Tafsir, Husein Yahya,
Zarkasyi, Maisaroh Hilal, Yusdi
menggunakan jam pelajaran-
Ghozali, Mansyur Anwar, Hasan
nya untuk rapat mahasiswa.
Basri, Soewali, Bidron Hadi,
Rapat yang menjadi tonggak
Tayeb Razak, Marwan,
sejarah lahirnya HMI itu
Zulkarnaen, dan Toha Mashudi.
dilaksanakan sekitar pukul
Melalui pertemuan tersebut,
16.00 di Gedung STI, Jalan
akhirnya mereka bersepakat
Pangeran Senopati, Kota
untuk membentuk organisasi
Yogyakarta. Rapat yang yang
mahasiswa bernama Himpunan
dilakukan secara mendadak
Mahasiswa Islam (HMI).
tersebut dihadiri sekitar 14
mahasiswa.
Tujuan Awal Berdirinya HMI

Mempertahankan kemerdekaan Republik


Indonesia dan mempertinggi derajat
martabat rakyat Indonesia.

01 02
Menegakkan dan mengembangkan
ajaran agama Islam.
Fase-fase Perkembangan HMI

1. Fase 3. Fase
Konsolidasi Perjuangan 5. Fase 7. Fase
Spiritual (1946- Bersenjata (1947 Tantangan Pembangunan 9. Fase
1947) – 1949) (1964 – 1965) (1969 – 1970) Reformasi

2. Fase 4. Fase 6. Fase Kebangkitan 8. Fase Pergolakan


Pengokohan (5 Pertumbuhan dan HMI sebagai dan Pembaharuan
Februari 1947 – 30 Perkembangan HMI Pelopor Orde Baru Pemikiran (1970 –
November 1947) (1950-1963) (1966 – 1968) 1998 )
Thank You
Yakinkan dengan IMAN, Usahakan dengan ILMU, Sampaikan dengan AMAL.
Yakin Usaha Sampai!

Anda mungkin juga menyukai