Anda di halaman 1dari 9

JENIS PEMAPARAN DI

TEMPAT KERJA
Kelompok 5

• Ayu Zahrotul Uyun • Renny Febdianna

• Chika Triselia Santy • Risma Yuliana Pratiwi N

• Cunayah • Siti Zainab

• Devia Raudhatul • Wulan Amelia


Zahra
Jenis-jenis bahaya di tempat
kerja
Terdapat berbagai jenis bahaya yang dapat ditemui di tempat kerja.
Berikut adalah beberapa contoh umum dari jenis-jenis bahaya di
tempat kerja:

01 BAHAYA FISIK
• Kebisingan: Suara yang berlebihan dapat merusak
pendengaran.
• Radiasi: Paparan terhadap radiasi ionisasi seperti
sinar-X atau radiasi nuklir.
• Suhu Ekstrem: Paparan terhadap suhu yang sangat
panas atau sangat dingin.
• Bahaya Mekanis: Termasuk kejatuhan benda,
tertimpa benda, atau bahaya mesin.
02 BAHAYA KIMIA
• Bahan Kimia Beracun: Bahan-bahan yang dapat menyebabkan keracunan
atau efek negatif pada kesehatan jika terpapar.
• Bahan Kimia Korosif: Bahan-bahan yang dapat menyebabkan kerusakan
pada kulit, mata, atau jaringan tubuh lainnya.
• Bahan Kimia Mudah Terbakar atau Meledak: Bahan-bahan yang dapat
terbakar dengan mudah atau menghasilkan ledakan.
03 BAHAYA BIOLOGIS
• Mikroorganisme Patogen: Bakteri,
virus, jamur, atau parasit yang dapat
menyebabkan penyakit menular.
• Bahan Biologis Berbahaya: Bahan-
bahan yang mengandung bahan
biologis, seperti darah atau jaringan
manusia, yang dapat menyebabkan
infeksi.
04
BAHAYA ERGONOMI

• Gangguan Muskuloskeletal :
Termasuk cedera atau kondisi yang terkait dengan postur
kerja yang buruk, penggunaan alat yang tidak ergonomis,
atau gerakan berulang yang berlebihan

• Beban Fisik yang Berlebihan :


Termasuk angkat dan pindah beban yang berat secara
berulang.
BAHAYA PSIKOSOSIAL
• Stres Kerja :

05
Tekanan, beban kerja yang berlebihan, atau konflik yang dapat mempengaruhi
kesejahteraan mental dan emosional karyawan.

• Mobbing :
Perlakuan buruk atau intimidasi yang terus-menerus di tempat kerja.
link sumber :
Manajemen K3. (2023). (n.p.): Cendikia Mulia Mandiri.

https://books.google.co.id/books?id=mcDOEAAAQBAJ&pg=
PA50&dq=jenis+paparan+k3+ditempat+kerja&hl=id&newbks
=1&newbks_redir=0&source=gb_mobile_search&ovdme=1&
sa=X&ved=2ahUKEwiDneOJtcGEAxWd-TgGHX5iCUYQ6
wF6BAgPEAU#v=onepage&q=jenis%20paparan%20k3%20d
itempat%20kerja&f=false
Terima Kasih

Occupational Health Nursing

Anda mungkin juga menyukai