Anda di halaman 1dari 4

Sprayer adalah alat/mesin yang berfungsi untuk memecah suatu cairan, larutan atau suspensi menjadi butiran cairan

(droplets) atau spray. Sprayer merupakan alat aplikator pestisida yang sangat diperlukan dalam rangka pemberantasan dan pengendalian hama & penyakit tumbuhan. Sprayer juga didefinisikan sebagai alat aplikator pestisida yang sangat diperlukan dalam rangka pemberantasan dan pengendalian hama & penyakit tumbuhan. Kinerja sprayer sangat ditentukan kesesuaian ukuran droplet aplikasi yang dapat dikeluarkan dalam satuan waktu tertentu sehingga sesuai dengan ketentuan penggunaan dosis pestisida yang akan disemprotkan. Sprayer merupakan alat aplikator pestisida yang sangat diperlukan dalam rangka pemberantasan dan pengendalian hama & penyakit tumbuhan. Kinerja sprayer sangat ditentukan kesesuaian ukuran droplet aplikasi yang dapat dikeluarkan dalam satuan waktu tertentu sehingga sesuai dengan ketentuan penggunaan dosis pestisida yang akan disemprotkan. Dari hasil beberapa penelitian menunjukkan bahwa jenis sprayer yang banyak digunakan petani di lapangan adalah jenis hand sprayer (tipe pompa), namun hasilnya kurang efektif, tidak efisien dan mudah rusak, selain itu alat semprot yang dalam perkembangan nya lebih maku salah satunya adalah alat semprot sentry fugal dan aalat semprot fooging yang biasanya digunakan untuk pengendalian nyamuk penyebab DBD (demam berdarah).

Macam-macam Sprayer : Sprayer dikelompokan berdasarkan tenaga penggerak dan jenis pompa sprayer : 1. 1. a) Berdasarkan tenaga penggerak

Sprayer dengan Penggerak Tangan (Hand Operated Sprayer) Atomizer (Hand sprayer) Sprayer otomatis (Compressed air sprayer) Sprayer semi otomatis (Knapsack sprayer) Bucket sprayer Barrel sprayer Wheel barrow sprayer Slide pump sprayer

b) -

Sprayer Bermotor (Power Sprayer) Hydraulic sprayer Blower sprayer

2.

Hydro pneumatic sprayer Aerosol generator Berdasarkan tenaga penggerak cairan

a) Pompa tekanan udara : memompa udara ke dalam tangki cairan dan menekan ke nozzle. b) c) Sprayer otomatis (Compressed air sprayer) Hydro pneumatic sprayer Pompa cairan : memompa cairan langsung ke nozzle. Sprayer semi otomatis Bucket sprayer Barrel sprayer Wheel barrow sprayer Slide pump sprayer Power hydraulic sprayer Pompa penghembus udara Atomizer (Hand sprayer) Power blower sprayer

Adapun jenis-jenis sprayer yang digunakan di lapangan yaitu : 1. 2. 3. 4. 5. Home hold sprayer (untuk kebutuhan rumah tangga) Knapsack-sprayer dengan pompa udara tekan Knapsack-sprayer bertekanan konstan dengan pompa plunyer Bucket sprayer (sprayer ember) Barrel sprayer (sprayer tong), dan Wheel barrow sprayer (sprayer beroda)

Spesifikasi Handsprayer Secara umum spesifikasi alat penyemprot meliputi data teknis mengenai : a. Volume tangki : 10 20 L

b. c. d.

Kapasitas tangki : 8 16 L Kekuatan tangki : 10 15 kg / cm2 ( 140 200 psi) Bahan konstruksi : plat logam anti karat

Nozzle adalah alat untuk mengekspansikan fluida sehingga kecepatannya bertambah. Fungsi sekunder dari nozzle ini adalah untuk memberikan dorongan yang pada bagian ini terjadi proses pembakaran antara bahan bakar dengan fluida kerja yang berupa udara bertekanan tinggi dan bersuhu tinggi. Kerusakan yang dapat dialami oleh suatu nozzle pada turbin adalah korosi akibat temperatur tinggi dan keausan.

Nozzle adalah bagian sprayer yang menentukan karakteristik semprotan ; yaitu pengeluaran, sudut penyemprotan, lebar penutupan, pola semprotan, dan pola penyebaran yang dihasilkan. Nozzle dibuat dalam bermacam-macam disain. Setiap tipe butiran cairan yang khas dihasilkan oleh nozzle yang khas sesuai dengan kebutuhan. Tipe-tipe nozzle : - Centrifugal nozzle : bentuk nozzle yang paling banyak dijumpai, dibuat dengan sudut penyemprotan yang lebar dan dengan berbagai model pola penyemprotan dan kapasitas. - Flooding nozzle : menghasil semprotan dengan model semburan. Nozzle ini disebut juga fan spray nozzle. - Two-fluid atomizer : menghasilkan droplet yang sangat halus dan menghindarkan pemborosan cairan, tetapi membuthkan tenaga yang lebih besar daripada tipe-tipe yang lain. - Rotary atomizer : digunakan untuk pekerjaan besar, menyemprotkan cairan dalam jumlah besar dengan gaya sentrifugal dan mempunyai pola penyebaran 360o.

Faktor faktor yang mempengaruhi efektifitas penggunaan sprayer.Faktor yang berasal dari peralatan sendiri, yaitu lebar nozzle, tekanan, bentuk nozzle. Faktor yang ditentukan oleh cairannya adalah viskositas, harga kerapatancairan, dan tegangan muka sangat mempengaruhi bentuk ukuran butiran maupunpenyebaran butirannya. (Ciptohadijoyo,2003).

DAFTAR PUSTAKA
Andreassi, L., Ubertini, S. dan Allocca, L. (2007),Experimental and Numerical Analysis of High Pressure Diesel SprayWall Interaction, International Journal of Multiphase Flow, Vol. 33, hal. 742765. Alimuddin (2009), Karakteristik Semprotan Biodiesel Menumbuk Ruang Bakar Dengan Type Piston M-System pada Ruang Bakar Bertekanan, Thesis, Institut Teknologi Sepuluh Nopember, Surabaya. Alloca, L., Amato, U., Bertoli, C. dan Corcione, F. E. (1990),Comparison of Models and Experiments for Diesel Fuel Sprays, International Syposium COMODIA90, hal. 255-261.

Azzopardi, B. J. (1991),Atomization Fundamentals, Department of Chemical Engineering, University of Nottingham. Bae, C. dan Kang, J. (2007),"Diesel Spray Characteristics of a Common-Rail VCO Nozzle Injector, Proc. Thermofluidynamic Processes in Diesel Engines (THIESEL), hal. 57-66. Bai, C. dan Gosman, A. D. (1995),Development of Methodology for Spray Impingement Simulation, SAE 950283. Baumgarten, C., (2006),Mixture Formation in Internal Combustion Engines, Springer-Verlag Berlin Heidelberg, Germany. Binesh, A.R. dan Hossainpour, S. (2008),"Three Dimensional Modelling of Mixture Formation and Combustion in a Direct Injection Heavy-Duty Diesel Engine", Proceeding of World Academy of Science, Engineering and Technology Volume, hal. 207. Browne, K. R., Partridge, I. M. dan Greeves, G., (1986),Fuel Property Effects on Fuel/Air Mixing in an Experimental Diesel Engine, SAE 860223. Brgler, La Herzog P.L. dan Winklhofer, E. (1992),The Influence of Injection System Parameters on DI-Diesel Sprays Structure, Spray Ignition and Combustion, Diesel Fuel injection System Papers, UK.

Anda mungkin juga menyukai