Anda di halaman 1dari 13

ASKEP ANAK

DENGAN
TONSILITIS

pariyem,SST. com / 2008

PENGERTIAN TONSILITIS AKUT:


Infeksi yang sering merupakan komplikasi
dari infeksi saluran pernafasan atas yang
mengenai sekelompok jaringan limpoid.
TONSIL : massa limpoid yang mengelilingi
rongga paryngeal.
Infeksi tersebut jarang ditemukan pada
anak dibawah usia 3 tahun.
pariyem,SST. com / 2008

ETIOLOGI:
Streptococcus Haemolitikus,
Stapilococcus dan pneumococcus.
MASA INKUBASI : 3 4 hari.
PENGKAJIAN:
Gejala awal dapat cepat : menggigil,nyeri
tenggorokan,kesulitan menelan,suara
parau,suhu tinggi dan dapat disertai konvulsi.

pariyem,SST. com / 2008

Pembesaran tonsil disertai


hyperemia,kadang-kadang
didapatkan bercak kuning
keabuan yang dapat meluas
seperti membentuk membran,
sel epitel yang sudah mati dan
kuman patogen ( keadaan ini
sering diduga sebagai dipteri ).
pariyem,SST. com / 2008

DIAGNOSA KEPERAWATAN:
1. Resiko terhadap hipertermi yang
berhubungan dengan
infeksi/inflamasi pada tonsil.
2. perubahan kenyamanan b.d nyeri
tenggorokan.
3. Perubahan nutrisi kurang dari
kebutuhan /pola nutrisi b.d
kesulitan menelan.
pariyem,SST. com / 2008

RENCANA TINDAKAN
1. Pantau suhu tubuh dan lingkungan.
2. Berikan lingkungan yang terapeutik.
3. berikan kompres.
4. Berikan kumur air hangat/normal salin.
5. Berikan diet yang mudah cerna dalam
porsi kecil tapi sering.
6. Kolaborasi dalam pemberian terapi.
pariyem,SST. com / 2008

TONSILITIS KRONIK
Karena sering menderita tonsilofaringitis.
Gambaran tonsil berupa pembesaran
tonsil disertai perlengketan kejaringan
sekitar kripta melebar diatasnya tertutup
eksudat yang purulen atau tonsil tetap
kecil dan biasanya mengeriput,kadang
terpendam dengan bagian tepinya
hiperemis juga terdapat kripta.
pariyem,SST. com / 2008

Biakan hapus tonsil menghasilkan


beberapa kuman dengan virulensi yang
rendah.
TERAPI :
1. Antibiotika yang adekuat.
2. Tindakan bedah pada tonsilitis
kronik masih kontroversi.
3. Tonsilektomi diindikasikan bila
hipertropi,tonsil massiv,sehingga
pariyem,SST. com / 2008

mengakibatkan kesulitan
menelan,mengganggu dalam
nafas atau penyebab nefrtitis
akut,otitis media.
4. Pembedahan tidak dilakukan jika
proses infeksi akut.
5. Jika operasi dilakukan : persiapan
psikologis dan fisik.
pariyem,SST. com / 2008

PENGKAJIAN
- Riwayat operasi
- Riwayat post operasi.
DIAGNOSA KEP POST OPERASI
1. Gg menelan b.d inflamasi dan rasa
nyeri.
2. Gg rasa nyaman nyeri b.d proses
pembedahan.
pariyem,SST. com / 2008

3. Perubahan membran mukosa s.d lokasi


yang dioperasi.
4. Resiko tinggi perdarahan s.d
kemerahan pada permukaan tonsil
yang dibuang.
5. Cemas s.d lingkungan yang tidak
familiar,rasa tidak nyaman.
6. Perubahan proses keluarga s.d
hospitalisasi.
7. Inefektip air way clearance s.d tdk
nyaman.
pariyem,SST. com / 2008

RENCANA INTERVENSI
1. Berikan sistem drainage dari sekresi.
2. Tingkatkan rasa nyaman dan kurangi
rasa nyeri.
3. Obsevasi terjadinya komplikasi.
4. Beri cairan dan nutrisi
5. Beritahu keluarga tentang home care.
6. Dukung anak dan keluarga.
pariyem,SST. com / 2008

EVALUASI
1. Vital sign normal
2. Nyeri ringan atau px dapat beristirahat
3. Tidak ada tanda perdarahan.
4. Keluarga dapat mengetahui dan
menjelaskan perawatan dirumah.
5. Keluarga dapat menjelaskan tentang
kondisi anak.
6. Anggota kelg dapat mengekspresikan
perasaannya.
pariyem,SST. com / 2008

Anda mungkin juga menyukai